TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA

150 Nama Bayi Laki-Laki Islami Lahir Bulan April Inisial N-Z

Nama bayi laki-laki yang lahir di bulan April yang bisa jadi pilihan Mama

unsplash/huanshi

Menginjak usia kehamilan trimester ketiga, pastinya Mama sudah mencari nama untuk si Kecil. 

Setiap orangtua pasti ingin memberikan nama terbaik dengan arti yang bisa mencerminkan harapannya terhadap anak saat tumbuh dewasa nanti.

Banyak sekali contoh nama bayi laki-laki islami yang bisa menjadi inspirasi bagi Mama. Berikut ini adalah kumpulan nama bayi laki-laki islami lahir bulan April inisial N-Z dari Popmama.com untuk Mama.

 

1. Nama bayi laki-laki islami yang lahir di bulan April inisial N-O

unsplash/jxnsartstudio
  1. Nabil: bangsawan
  2. Nadir: langka
  3. Nadhif: bersih
  4. Nafis: berharga
  5. Naqi: murni
  6. Naransyah: berkah yang berguna
  7. Narendra: cerdas dan cenderung beruntung
  8. Naresh: orang terkenal
  9. Naseer: orang yang membantu
  10. Natta: raja, pemimpin
  11. Naufal: dermawan dan juga murah hati
  12. Naufansyah: hebat
  13. Nazmi: bintangku
  14. Nazril: sempurna
  15. Nio: seseorang yang memiliki bakat menulis atau seni
  16. Nizar: yang memerintah
  17. Noah: orang yang selamat
  18. Nufail: pemberian
  19. Nugraha: ganjaran, karunia
  20. Ogaima: pemimpin
  21. Oman: anak pertama laki-laki
  22. Omar: kehidupan yang panjang
  23. Omair: cerdas
  24. Omran: umur panjang
  25. Osama: anak yang senang menolong dan memberi keselamatan
  26. Osman: pelayan Allah, laki-laki yang lembut
  27. Othman: tekun
  28. Otto: makmur
  29. Owen: seseorang yang beruntung
  30. Ozafar: anak yang tangguh dan pemberani

2. Nama bayi laki-laki islami yang lahir di bulan April inisial P-Q

Pexels.com/Pixabay
  1. Pahlevi: baik, berani, taat beragama, dermawan
  2. Pamungkas: terakhir
  3. Pandya: orang suci dan bijaksana
  4. Pangalila: berlebih
  5. Pangeran: melindungi
  6. Pangestu: berkah pemimpin
  7. Panji: perasaan pada keadilan
  8. Parama: lebih baik
  9. Pasha: jaring
  10. Perkasa: laki-laki yang sangat kuat dan hebat
  11. Permana: sangat banyak sampai tidak terhitung
  12. Perwira: prajurit yang gagah dan berani
  13. Pradipta: terang dan bercahaya
  14. Pragya: cerdas
  15. Pramudya: kepintaran, hikmat
  16. Prasetya: berjanji, bersumpah
  17. Pratama: pertama
  18. Pujianto: doa, dicintai
  19. Purnama: bulan penuh
  20. Purwanto: permulaan
  21. Putra: anak laki-laki
  22. Qabid: anak laki-laki yang diberkati Allah
  23. Qadarat: pencinta alam
  24. Qadir: mampu, kuat, maha kuasa
  25. Qais: kekuatan
  26. Qaisar: penguasa
  27. Qalam: penulis
  28. Qamar: rembulan
  29. Qasim: pemberi imbalan
  30. Qawi: gagah, perkasa

3. Nama bayi laki-laki islami yang lahir di bulan April inisial R

Pexels/Hồng Xuân Viên
  1. Rabbani: hebat, luar biasa
  2. Radhi: rela
  3. Rafathar: anak pertama yang derajatnya ditinggikan
  4. Raffi: derajatnya tinggi
  5. Rafid: seseorang yang suka memberi
  6. Rafif: sosok berakhlak baik
  7. Rafiq: seorang pendamping yang baik
  8. Rahmani: kesayanganku
  9. Rahmat: belas kasihan
  10. Raihan: wangi, harum
  11. Raimi: keutamaanku
  12. Rais: ketua
  13. Rajendra: raja yang kuat
  14. Rakha: kemewahan atau kemudahan hidup
  15. Rama: pembawa kebahagiaan
  16. Ramadhan: nama bulan suci
  17. Ramzi: lambangku
  18. Rangga: tanduk tajam
  19. Rashad: keadilan yang baik
  20. Rasyid: mendapat petunjuk
  21. Rayyan: sumber air
  22. Rayyanza: pintu surga, indah, mewah, berlimpah
  23. Revan: kaya atau berkecukupan
  24. Rifqi: lemah lembut
  25. Riyadh: taman, kebun
  26. Rosyiq: bentuk tubuh yang indah
  27. Rozy: orang yang setia
  28. Ruslan: wakil, penyampai
  29. Rustam: berani, kuat
  30. Rusydi: kecerdikanku

4. Nama bayi laki-laki islami yang lahir di bulan April inisial S-U

Freepik/Jcomp
  1. Sadiq: jujur
  2. Salim: perdamaian
  3. Said: kehormatan dan kebahagiaan
  4. Saif: pedang
  5. Saman: rumah
  6. Samir: penghibur
  7. Sanan: pesona dan karisma
  8. Sayed: pemimpi
  9. Seno: bijak
  10. Shahab: bercahaya
  11. Shahriar: raja dalam Arab
  12. Shahzada: pangeran dalam Arab
  13. Shan: bijak
  14. Shakil: tampan
  15. Shaquille: tampan dalam Arab
  16. Sharif: jujur
  17. Shaya: layak
  18. Sheraz: penyayan, peduli, berani
  19. Sherin: sangat manis
  20. Shuja: berani dalam Arab
  21. Suhail: nama bintang
  22. Sulaiman: nabi ke-18
  23. Sulthan: pengendali kekuasaan
  24. Tamam: sempurna
  25. Taqi: bertaqwa
  26. Taufiq: limpahan pertolongan dari Allah
  27. Teuku: kehormatan dan pernikahan
  28. Thoriq: jalan
  29. Thufail: lembut, halus
  30. Tsaqif: cerdas dalam Arab

5. Nama bayi laki-laki islami yang lahir di bulan April inisial U-Z

Freepik/mdjaff
  1. Ulhaq: kebenaran
  2. Umair: orang yang tertinggi
  3. Urfan: keteguhan hati
  4. Uwais: pemberian
  5. Uzair: orang yang suka menolong
  6. Valdi: kekuatan besar
  7. Varendra: setia, mencintai, ramah
  8. Verdiansyah: petualang yang cerdas
  9. Virendra: pekerja keras
  10. Vito: lincah
  11. Wafa: menepati janji, merpati
  12. Wafi: sempurna dalam Islam
  13. Wafiq: sukses
  14. Wahnan: mudah, senang
  15. Wistara: tegas dan pandai
  16. Xabiya: angin timur
  17. Xafar: kemenangan
  18. Xagar: laut
  19. Xamza: harimau
  20. Xavian: cahaya
  21. Yahya: nama nabi ke-23
  22. Yasser: makmur
  23. Yunus: nama nabi ke-21
  24. Yusril: dari mana saja
  25. Yusuf: nama nabi ke-11
  26. Zafar: kejayaan
  27. Zaid: meningkat, bertumbuh
  28. Zhafran: bunga yang berwarna keemasan
  29. Zayyan: memperindah atau memperbaiki
  30. Zikri: keadilan dalam Arab

Demikian 150 nama bayi laki-laki islami lahir bulan April inisial N-Z. 

Jika Mama ingin mencari rekomendasi nama lainnya, Mama  juga bisa mencari nama bayi dengan cara yang lebih mudah di Popmama.com menggunakan tools baby names finder untuk mencari nama bayi perempuan ataupun nama bayi laki-laki.

Baca juga:

The Latest