Fungsi dari 7 Bagian Mata yang Perlu Anak Ketahui

Kira-kira apa saja, ya fungsi dari bagian-bagian mata?

6 Juni 2023

Fungsi dari 7 Bagian Mata Perlu Anak Ketahui
Freepik/user18526052

Salah satu indera yang ada di tubuh kita adalah indera penglihatan. Untuk melihat secara jelas, kita memerlukan mata yang sehat.

Dari luar, kita dapat melihat bahwa di mat akita terdapat kelopak, bulu mata, dan juga bola mata kita.

Namun, bagian-bagian bola mata kita dapat diteliti lebih lanjut lagi

BerikutPopmama.commerangkum fungsi dari bagian mata.

1. Kornea

1. Kornea
Dok. Dinkes Surakarta

Bagian pertama ini membantu untuk mengatur jumlah cahaya yang masuk. Kornea memiliki bentuk kuba transparan yang membentuk bagian mata depan.

Kornea juga membantu memperkuat fokus mata dalam melihat

2. Bilik Mata Depan

2. Bilik Mata Depan
Unsplash/NRD

Bagian ini diapit di belakang kornea, dan di depan lensa. Kantung pada bagian ini berisikan cairan aqueous humor yang membantu untuk membawa nutrisi ke sleuruh bagian mata.

Bilik Mata Depan juga dikenal memiliki tekstur mirip jelly.

Editors' Pick

3. Sklera

3. Sklera
Freepik/wirestock

Sklera adalah selaput putih yang dapat kita lihat pada mata. Terdiri dari jaringan fibrosa, hal ini membuat sklera menjadi sebuah selaput keras.

Bagian ini berfungsi sebagai sarana dimana otot akan menempel dan digunakan untuk menggerakan mata.

7. Makula

7. Makula
Unsplash/Wesley Tingey

Bagian ini terletak di tengan retina, dan membuat penglihatan menjadi sentral. Pada Makula juga terdapat Fovea, yang dapat memberikan penglihatan yang detail dan tajam.

Itulah hasil ringkasan fungsi dari bagian mata. Jaga kesehatan mata agar selalu bisa melihat dengan jelas.

4. Iris dan Pupil

4. Iris Pupil
freepik/lookstudio

Merupakan dua bagian mata yang saling berhubungan. Iris sendiri berbentuk cincin yang mengelilingi bulatan pada mata, dan bulatan itu sendiri disebut pupil.

Iris memiliki fungsi untuk mengatur cahaya yang masuk ke mata dan menyesuaikan bukaan pupil, dan pupil merupakan otot yang bisa mengecil dan membesar.

6. Retina dan Syaraf Otak

6. Retina Syaraf Otak
Freepik/brgfx

Retina melapisi seluruh permukaan bagian dalam anatomi mata. Retina sendiri merupakan sebuah jaringan yang peka terhadap cahaya, dan dapat membantu megubah cahaya yang masuk menjadi impuls listrik.

Saraf optik sendiri memiliki fungsi untuk mengirim impuls listrik, dan impuls listrik dikirimkan ke otak untuk kemudian diterjemahkan agar kita dapat mengenali objek yang sedang kita lihat

5. Lensa

5. Lensa
Pexels/Ksenia Chernaya

Bagian ini berfungsi untuk membantu memusatkan cahaya dan gambar pada retina. Lensa sendiri terletak di belakang iris dan pupil, dan terdiri dari jaringan transparan dan lentur.

Itulah bagian-bagian mata yang wajib dipelajari sebelum ulangan IPA. Semoga nilainya memuaskan, ya!

Baca juga

The Latest