10 Rekomendasi HP Gaming Seharga Rp 2 Jutaan untuk Anak

Handphone-handphone ini sudah memiliki spek yang anti-lag, lho!

26 Juli 2023

10 Rekomendasi HP Gaming Seharga Rp 2 Jutaan Anak
Freepik

Hobi anak bermain game dan memiliki tujuan menjadi gamer profesional adalah hal yang cukup umum di era digital ini.

Mungkin, banyak anak remaja yang tertarik dengan industri gaming karena mereka menemukan kesenangan dan tantangan dalam bermain game.

Untuk mendukung hobinya, Popmama.com sudah merangkum 10 rekomendasi HP gaming 2 jutaanCheck it out!

1. Xiaomi Redmi 10

1. Xiaomi Redmi 10
mi.co.id

Spesifikasi:

Layar: IPS 6.5 inci, 1080 x 2400 piksel
RAM: 6/128 GB
Memori: 4/64 GB, 6/128 GB
Chipset: Helio G88
Baterai: Li-Po 5000 mAh dengan dukungan fast charging 18W

Harga: Rp1,7 jutaan untuk varian RAM 4GB/ROM 64GB

2. Infinix Note 30

2. Infinix Note 30
Eraspace.com

Spesifikasi

Layar: IPS LCD 6,7 inci, 1080 x 2460 piksel
RAM: 8/256 GB
Chipset: MediaTek Helio G99
Baterai: Li-Po 5000 mAh dilengkapi dengan mode bypass charging

Harga:Rp2,4 jutaan

3. Infinix Note 10 Pro

3. Infinix Note 10 Pro
shopee.co.id

Spesifikasi

Layar: IPS 6.95 inci, 1080 x 2460 piksel
RAM: 6/64 GB, 8/128 GB
Chipset: Mediatek Helio G95
OS: Android 11
Baterai: Li-Po 5000 mAh dengan dukungan fast charging 33W

Harga: Rp2,8 jutaan

4. Tecno POVA 2

4. Tecno POVA 2
gadget.jagatreview.com

Spesifikasi:

Layar: IPS 6.9 inci, 1080 x 2460 piksel
RAM: 4/64 GB, 6/128 GB
Chipset: Mediatek Helio G85
OS: Andorid 11
Baterai: Li-Po 7000 mAh dengan dukungan fast charging 18 W

Harga: Rp2,4 jutaan

Editors' Pick

5. Realmi 8i

5. Realmi 8i
gsmarena.com

Spesifikasi

Layar: IPS 6.6 inci, 1080 x 2412 piksel
RAM: 4/64 GB, 6/128 GB
Chipset: Helio G96
OS: Android 11
Baterai: Li-Po 5000 mAh dengan dukungan fast charging 18W

Harga: Rp2,5 jutaan

6. Redmi Note 9 Pro

6. Redmi Note 9 Pro
mi.co.id

Spesifikasi

Layar: IPS 6,6 inci, 1080 x 2400 piksel
RAM: 6/64 GB, 8/128 GB
OS: Android 10
Chipset: Snapdragon 720 G
Baterai: Li-Po 5020 mAh dengan dukungan fast charging 30 W

Harga: Rp2,6 jutaan

7. Poco M4 Pro

7. Poco M4 Pro
mi.co.id

Spesifikasi

Layar: AMOLED FHD+ 6,4 inci, 1080 x 2400 piksel
RAM: 6/64 GB, 8/128 GB
OS: Android 11 MIUI 13 for POCO
Chipset: MediaTek Helio G96
Baterai: Li-Po 5000 mAh dengan dukungan fast charging 33W

Harga: Rp2,7 jutaan

8. Poco M5s

8. Poco M5s
mi.co.id

Spesifikasi

Layar: Super AMOLED 6,43 inci, 1080 x 2400 piksel
RAM: 4/64 GB, 6/128 GB
OS: Android 12 MIUI 13
Chipset: MediaTek Helio G95
Baterai: Li-Po 5000 mAh dengan dukungan fast charging 33W

Harga: Rp2,2 jutaan.

9. Samsung Galaxy M32

9. Samsung Galaxy M32
amazon.co.uk

Spesifikasi

Layar: Super AMOLED 6,43 inci, 1080 x 2400 piksel
RAM: 4/64 GB, 6/128 GB
OS: Android 11, upgrade Android 13
Chipset: MediaTek Helio G80
Baterai: Li-Ion 6000 mAh

Harga: Rp2,9 jutaan.

10. Vivo Y20s

10. Vivo Y20s
vivo.com

Spesifikasi

Layar: IPS LCD 6,51 inci, 720 x 1600 piksel
RAM: 6/128 GB, 6/128 GB
OS: Android 10
Chipset: Qualcomm SM4250 Snapdragon 460 (11nm)
Baterai: Li-Po 5000 mAh

Harga: Rp2,8 jutaan.

Itu dia, 10 rekomendasi HP gaming seharga Rp 2 jutaan. Sudah siap mendukung hobi anak mama?

The Latest