25 Soal Ujian Matematika Kelas 4 Semester 2 Beserta Jawabannya
Sebelum menghadapi ujian semester 2, yuk latihan soal ujian matematika berikut!
3 Juni 2024
Follow Popmama untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Matematika adalah salah satu mata pelajaran penting yang membentuk dasar pengetahuan bagi siswa sejak dini. Ujian matematika di kelas 4 merupakan salah satu langkah awal untuk menguji pemahaman siswa terhadap konsep-konsep dasar yang telah mereka pelajari.
Dalam semester 2, siswa kelas 4 dihadapkan dengan berbagai soal yang menguji kemampuan mereka dalam berbagai aspek matematika, mulai dari aritmatika, geometri, hingga konsep-konsep dasar lainnya.
Berikut ini Popmama.com telah merangkum soal ujian matematika kelas 4 semester 2 beserta jawabannya yang dapat digunakan sebagai bahan belajar dna latihan bagi siswa untuk mempersiapkan diri menghadapi ujian.
1. Soal nomor 1-5
1. Soal nomor 1-5
1. Rumus luas dan keliling persegi panjang adalah ....
A. L = s x s dan K = 4 x s
B. L = p + l dan K = 2 x (p + l)
C. L = p x l dan K = 2 x (p + l)
D. L = p x l dan K = 2 x p x l
Jawab :C
2. 6 minggu + 2 bulan – 72 jam = … hari.
a. 99
b. 53
c. 102
d. 64
Jawab : a
3. Dari 5 kali ulangan Matematika Budi memperoleh nilai 65, 74, 82, 68, dan 70. Selisih nilai tertinggi dan terendah adalah ....
a. 15
b. 16
c. 17
d. 18
Jawab : C
4. Hubungan garis dari bisa berikut ini kecuali .....
A. Sejajar
B. Berhimpit
C. Saling lepas
D. Tegak lurus
Jawaban: C
5. Kelipatan persekutuan terkecil (KPK) dari 6 dan 12 adalah ….
A. 6
B. 12
C. 24
D. 48
Jawab : b
Editors' Pick
2. Soal nomor 6-10
6. Bilangan 568 jika ditaksir ke puluhan terdekat dengan taksiran rendah adalah
A. 560
B. 567
C. 570
D. 580
Jawab : a
7. Berikut ini adalah data nilai siswa kelas 6 SD Sukamaju saat ulangan matematika.
7 8 8 9 9 9 9 6 7 8 9 10 8
8 7 6 6 7 9 9 6 7 9 8 10 9
Jumlah siswa yang mengikuti ulangan matematika adalah ….
A. 40 siswa
B. 26 siswa
C. 25 siswa
D. 30 siswa
Jawab : b
8. Faktor persekutuan terbesar (FPB) dari 9 dan 15 adalah ….
A. 3
B. 4
C. 5
D. 6
Jawab : a
9. Bentuk pecahan desimal dari 50 persen adalah ….
a. 0,5
b. 50.0
c. 0,05
d. 0.005
Jawab : a
10. Hamzah adalah seorang yang dermawan. Ia akan membagikan 54 Pensil dan 90 Penghapus kepada teman – temannya. Jika pensil dan penghapus tersebut ingin dimasukkan ke dalam kantong dengan jumlah yang sama, maka banyak kantong yang dibutuhkan adalah …
A. 6 Kantong
B. 9 Kantong
C. 18 kantong
D. 27 Kantong
Jawab : c