Lirik Lagu Rayuan Pulau Kelapa - Ismail Marzuki

group-image

Ismail Marzuki udah jadi salah satu tokoh Indonesia atau pahlawan yang terkenal menciptakan banyak lagu wajib buat masyarakat Indonesia. Nah, kali ini aku kasih tau ya Lirik Lagu Rayuan Pulau Kelapa - Ismail Marzuki. Yuk, simak!

1. Lirik

Tanah airku Indonesia
Negeri elok amat kucinta
Tanah tumpah darahku yang mulia
Yang kupuja sepanjang masa

Tanah airku aman dan makmur
Pulau kelapa yang amat subur
Pulau melati pujaan bangsa
Sejak dulu kala

Melambai lambai
Nyiur di pantai
Berbisik bisik
Raja Kelana

Memuja pulau
Nan indah permai
Tanah Airku
Indonesia

2. Makna

"Lagu Rayuan Pulau Kelapa" adalah salah satu lagu yang sangat terkenal di Indonesia, diciptakan oleh Ismail Marzuki pada tahun 1947. Lagu ini memiliki makna yang dalam tentang rasa cinta dan kecintaan terhadap tanah air Indonesia.

"Pulau kelapa" merujuk pada Indonesia, dan lagu ini menggambarkan betapa besar cintanya terhadap negeri ini, sekaligus mengajak semua orang untuk merasakan dan menjaga cinta terhadap tanah air.

3. Video

Lirik Lagu Rayuan Pulau Kelapa - Ismail Marzuki ini wajib Mama hafalin! 

Baca juga:

Komentar
Ismail Marzuki udah jadi salah satu tokoh Indonesia atau pahlawan yang terkenal menciptakan banyak lagu wajib buat masyarakat Indonesia. Nah,....

Ismail Marzuki udah jadi salah satu tokoh Indonesia atau pahlawan yang terkenal menciptakan banyak lagu wajib buat masyarakat Indonesia. Nah, kali ini aku kasih tau ya Lirik Lagu Rayuan Pulau Kelapa - Ismail Marzuki. Yuk, simak!

1. Lirik

Tanah airku Indonesia
Negeri elok amat kucinta
Tanah tumpah darahku yang mulia
Yang kupuja sepanjang masa

Tanah airku aman dan makmur
Pulau kelapa yang amat subur
Pulau melati pujaan bangsa
Sejak dulu kala

Melambai lambai
Nyiur di pantai
Berbisik bisik
Raja Kelana

Memuja pulau
Nan indah permai
Tanah Airku
Indonesia

2. Makna

"Lagu Rayuan Pulau Kelapa" adalah salah satu lagu yang sangat terkenal di Indonesia, diciptakan oleh Ismail Marzuki pada tahun 1947. Lagu ini memiliki makna yang dalam tentang rasa cinta dan kecintaan terhadap tanah air Indonesia.

"Pulau kelapa" merujuk pada Indonesia, dan lagu ini menggambarkan betapa besar cintanya terhadap negeri ini, sekaligus mengajak semua orang untuk merasakan dan menjaga cinta terhadap tanah air.

3. Video

Lirik Lagu Rayuan Pulau Kelapa - Ismail Marzuki ini wajib Mama hafalin! 

Baca juga:

siapa yang pernah nyanyi ini waktu padus?