15 Rekomendasi Cafe untuk Bukber di Medan

Hai semuanya, sekarang aku bakal kasih tahu 15 rekomendasi café untuk bukber di Medan yang bisa dijadikan referensi lho. Buat yang orang sini atau lagi mau berlibur ke sini di bulan suci Ramadhan, langsung saja cuss lihat daftar tempat makan di bawah ini. 

Berikut adalah 15 rekomendasi café untuk bukber di Medan yang sudah aku rangkum: 

1. The Purple Café

The Purple Café termasuk tempat makan yang inovatif karena mengusung konsep serba lavender. Warna dekorasi hingga bahan dalam menunya, semua terinspirasi dari bunga berwarna ungu ini. Beberapa menunya bisa dicoba mulai dari banana nugget taro, coco shake lavender, lavender strawberry yoghurt hingga mi geprek bakso sapi. 

  • Lokasi: Jl. H. Misbah Komp. Multatuli Indah Blok E17
  • Jam operasional: 11.00 – 21.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 15.000

 

2. Blu Jardin Restaurant

Blu Jardin Restaurant yang cantik ini dipenuhi dengan tanaman estetik. Menu-menu yang ada juga menggoda selera seperti martabak cake kekinian atau menu tradisional seperti mi goreng jawa. 

  • Lokasi: Jl. Abdullah Lubis No. 6A, Medan Baru, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 11.00 – 22.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 18.000 

 

3. Kallia Cofee

Kallia Coffee mempunyai area luar ruang luas dan Mama bisa duduk sambil menikmati angin semilir. Kebanyakan menu yang dijual di sini adalah racikan kopi namun ada juga pilihan iced chocolate kok.

  • Lokasi: Jl. Beo No. 39, Sei Sikambing, Kec. Medan Sunggal, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 11.00 – 22.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 20.000 

 

4. Habitat Coffee

Habitat Coffee terletak di lokasi yang strategis dan punya dekorasi keren sehingga jadi salah satu café wajib dikunjungi. Banyak juga lho menu yang menarik dan bikin lapar mata seperti martabak moza chicken, mi hokkien hingga nasi sapi tuk-tuk. 

  • Lokasi: Jl. Abdullah Lubis No.14, Darat, Kec. Medan Baru, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 10.00 – 21.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 20.000 

 

5. Laurence House

Laurence House ini memang rumah yang instagramable dengan perabotan dari kayu dan tanaman segar. Chicken salted egg, mixed grilled combination, soto batavia hingga peanut cake adalah segelintir menu yang direkomendasikan. 

  • Lokasi: Jl. Petula No. 2A, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 09.00 – 23.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 15.000

 

6. D. A Coffee & Resto

D.A Coffee & Resto menawarkan kombinasi hidangan yang bikin perut lapar seperti burger, sop buntut dan tom yum talaya. 

  • Lokasi: Jl. Mayjen D. I Panjaitan No. 10, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 10.00 – 22.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 15.000 

 

7. Chatswood Treehouse

Chatswood Treehouse hadir dengan nuansa tempat penuh tumbuhan untuk dekorasi cafenya. Tersedia pula kudapan seperti pangsit goreng atau makanan berat creamy carbonara. Apalagi dengan aneka minuman mulai dari kopi, teh dan cokelat yang menyegarkan.

  • Lokasi: Gedung Yanglim Lt. G, Sei Rengas II, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 10.00 – 21.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp. 15.000

 

8. Coffee Loca

Coffee Loca menawarkan menu andalannya, yaitu tongseng sapi dengan kuah kaldu yang penuh citarasa. Ada pula mi ayam jamur atau cheese pasta yang lelehan kejunya menggiurkan. 

  • Lokasi: Jl. T. Amir Hamzah No. 48, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 08.00 – 23.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 20.000 

 

9. Ruang Kopi Koju

Ruang Kopi Koju hadir dengan ruang tengah yang lapang serta kaca besar menghadap ke jalan raya. Koju sendiri berasal dari singkatan Kopi Juara dan menu andalan yang ditawarkan adalah kopi susu aren. 

  • Lokasi: Jl. Marelan Raya Ps. I No.31B, Tanah Enam Ratus, Kec. Medan Marelan, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 07.30 – 22.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 10.000

 

10. Kosu Cafe

Kopi Semua Umur atau Kosu merupakan café perpaduan sentuhan kuno dan modern dengan warna-warna yang keren. Nasi goreng serta kosu regal latte menjadi menu favorit yang wajib Mama cobain ketika main di sini. 

  • Lokasi: Jl. Perintis Kemerdekaan No.22, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 10.00 – 22.00 WIB 
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 10.000

 

11. Sosmed Cafe

Di sini Mama bisa menikmati suasana dengan dekorasi yang ramai dan berbagai properti untuk selfie. Menu di Sosmed Cafe juga bermacam-macam dengan nama menarik seperti nasi 3 generasi, paket congklak keroyokan atau ikan turun dari kayangan. 

  • Lokasi: Jl. Abdullah Lubis No.8/20, Petisah Hulu, Kec. Medan Baru, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 11.00 – 23.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 8.000

 

12. Lekker Urban Food House

Super unik dan artistik! Mulai dari mural hingga penataan di café satu ini sekaligus berbagai ornamennya memang instagramable banget. Ada sekitar 200 jenis hidangan mulai dari hidangan mancanegara hingga khas Nusantara.

  • Lokasi: Jalan Putri Hijau No.1, Misbah, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 11.00 – 20.00 WIB 
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 20.000 

 

13. Own Coffee

Dekorasi di café ini minimalis dan feminin banget, menu-menu yang ada di Own Coffee juga tampak menggemaskan. Ada hokkaido mocha dan ice sakura matcha, lengkap dengan aneka cake sebagai penutup yang manis. 

  • Lokasi: Komplek Multatuli, Jl. Hj. Misbah No. 26/27G, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 8.30 – 18.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 16.000

 

14. Sensuri Coffee

Sensuri Coffee merupakan cabang dari café di Singapura yang tempatnya didominasi dengan warna coklat. Aneka cake lucu yang dipadukan minuman dengan penyajian artistik ini wajib Mama coba. 

  • Lokasi: Jl. Sei Kera No.218 Pandau Hilir, Medan Perjuangan, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 11.00 – 22.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 18.000

 

15. Kito Cafe & Resto

Kito Cafe & Resto hadir dengan hidangan khas Indonesia yang nikmat seperti fish grill dabu dabu, kepiting lada hitam atau bebek rica-rica. Ada pula minuman-minuman menarik seperti vanilla milkshake, ice lemon cheese atau carrot yakult. 

  • Lokasi: Jl. Gunung Krakatau, Simpang Bilal No. 192ABC, Medan, Sumatera Utara 
  • Jam operasional: 10.00 – 22.00 WIB 
  • Kisaran harga: Rp 30.000 
Komentar
Hai semuanya, sekarang aku bakal kasih tahu 15 rekomendasi café untuk bukber di Medan yang bisa dijadikan referensi lho. Buat....

Hai semuanya, sekarang aku bakal kasih tahu 15 rekomendasi café untuk bukber di Medan yang bisa dijadikan referensi lho. Buat yang orang sini atau lagi mau berlibur ke sini di bulan suci Ramadhan, langsung saja cuss lihat daftar tempat makan di bawah ini. 

Berikut adalah 15 rekomendasi café untuk bukber di Medan yang sudah aku rangkum: 

1. The Purple Café

The Purple Café termasuk tempat makan yang inovatif karena mengusung konsep serba lavender. Warna dekorasi hingga bahan dalam menunya, semua terinspirasi dari bunga berwarna ungu ini. Beberapa menunya bisa dicoba mulai dari banana nugget taro, coco shake lavender, lavender strawberry yoghurt hingga mi geprek bakso sapi. 

  • Lokasi: Jl. H. Misbah Komp. Multatuli Indah Blok E17
  • Jam operasional: 11.00 – 21.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 15.000

 

2. Blu Jardin Restaurant

Blu Jardin Restaurant yang cantik ini dipenuhi dengan tanaman estetik. Menu-menu yang ada juga menggoda selera seperti martabak cake kekinian atau menu tradisional seperti mi goreng jawa. 

  • Lokasi: Jl. Abdullah Lubis No. 6A, Medan Baru, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 11.00 – 22.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 18.000 

 

3. Kallia Cofee

Kallia Coffee mempunyai area luar ruang luas dan Mama bisa duduk sambil menikmati angin semilir. Kebanyakan menu yang dijual di sini adalah racikan kopi namun ada juga pilihan iced chocolate kok.

  • Lokasi: Jl. Beo No. 39, Sei Sikambing, Kec. Medan Sunggal, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 11.00 – 22.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 20.000 

 

4. Habitat Coffee

Habitat Coffee terletak di lokasi yang strategis dan punya dekorasi keren sehingga jadi salah satu café wajib dikunjungi. Banyak juga lho menu yang menarik dan bikin lapar mata seperti martabak moza chicken, mi hokkien hingga nasi sapi tuk-tuk. 

  • Lokasi: Jl. Abdullah Lubis No.14, Darat, Kec. Medan Baru, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 10.00 – 21.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 20.000 

 

5. Laurence House

Laurence House ini memang rumah yang instagramable dengan perabotan dari kayu dan tanaman segar. Chicken salted egg, mixed grilled combination, soto batavia hingga peanut cake adalah segelintir menu yang direkomendasikan. 

  • Lokasi: Jl. Petula No. 2A, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 09.00 – 23.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 15.000

 

6. D. A Coffee & Resto

D.A Coffee & Resto menawarkan kombinasi hidangan yang bikin perut lapar seperti burger, sop buntut dan tom yum talaya. 

  • Lokasi: Jl. Mayjen D. I Panjaitan No. 10, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 10.00 – 22.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 15.000 

 

7. Chatswood Treehouse

Chatswood Treehouse hadir dengan nuansa tempat penuh tumbuhan untuk dekorasi cafenya. Tersedia pula kudapan seperti pangsit goreng atau makanan berat creamy carbonara. Apalagi dengan aneka minuman mulai dari kopi, teh dan cokelat yang menyegarkan.

  • Lokasi: Gedung Yanglim Lt. G, Sei Rengas II, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 10.00 – 21.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp. 15.000

 

8. Coffee Loca

Coffee Loca menawarkan menu andalannya, yaitu tongseng sapi dengan kuah kaldu yang penuh citarasa. Ada pula mi ayam jamur atau cheese pasta yang lelehan kejunya menggiurkan. 

  • Lokasi: Jl. T. Amir Hamzah No. 48, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 08.00 – 23.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 20.000 

 

9. Ruang Kopi Koju

Ruang Kopi Koju hadir dengan ruang tengah yang lapang serta kaca besar menghadap ke jalan raya. Koju sendiri berasal dari singkatan Kopi Juara dan menu andalan yang ditawarkan adalah kopi susu aren. 

  • Lokasi: Jl. Marelan Raya Ps. I No.31B, Tanah Enam Ratus, Kec. Medan Marelan, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 07.30 – 22.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 10.000

 

10. Kosu Cafe

Kopi Semua Umur atau Kosu merupakan café perpaduan sentuhan kuno dan modern dengan warna-warna yang keren. Nasi goreng serta kosu regal latte menjadi menu favorit yang wajib Mama cobain ketika main di sini. 

  • Lokasi: Jl. Perintis Kemerdekaan No.22, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 10.00 – 22.00 WIB 
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 10.000

 

11. Sosmed Cafe

Di sini Mama bisa menikmati suasana dengan dekorasi yang ramai dan berbagai properti untuk selfie. Menu di Sosmed Cafe juga bermacam-macam dengan nama menarik seperti nasi 3 generasi, paket congklak keroyokan atau ikan turun dari kayangan. 

  • Lokasi: Jl. Abdullah Lubis No.8/20, Petisah Hulu, Kec. Medan Baru, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 11.00 – 23.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 8.000

 

12. Lekker Urban Food House

Super unik dan artistik! Mulai dari mural hingga penataan di café satu ini sekaligus berbagai ornamennya memang instagramable banget. Ada sekitar 200 jenis hidangan mulai dari hidangan mancanegara hingga khas Nusantara.

  • Lokasi: Jalan Putri Hijau No.1, Misbah, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 11.00 – 20.00 WIB 
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 20.000 

 

13. Own Coffee

Dekorasi di café ini minimalis dan feminin banget, menu-menu yang ada di Own Coffee juga tampak menggemaskan. Ada hokkaido mocha dan ice sakura matcha, lengkap dengan aneka cake sebagai penutup yang manis. 

  • Lokasi: Komplek Multatuli, Jl. Hj. Misbah No. 26/27G, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 8.30 – 18.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 16.000

 

14. Sensuri Coffee

Sensuri Coffee merupakan cabang dari café di Singapura yang tempatnya didominasi dengan warna coklat. Aneka cake lucu yang dipadukan minuman dengan penyajian artistik ini wajib Mama coba. 

  • Lokasi: Jl. Sei Kera No.218 Pandau Hilir, Medan Perjuangan, Medan, Sumatera Utara
  • Jam operasional: 11.00 – 22.00 WIB
  • Kisaran harga: Mulai dari Rp 18.000

 

15. Kito Cafe & Resto

Kito Cafe & Resto hadir dengan hidangan khas Indonesia yang nikmat seperti fish grill dabu dabu, kepiting lada hitam atau bebek rica-rica. Ada pula minuman-minuman menarik seperti vanilla milkshake, ice lemon cheese atau carrot yakult. 

  • Lokasi: Jl. Gunung Krakatau, Simpang Bilal No. 192ABC, Medan, Sumatera Utara 
  • Jam operasional: 10.00 – 22.00 WIB 
  • Kisaran harga: Rp 30.000 

No 13 lucu bangettttt mau kesitu tp jauh di medan