15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton

Apakah kamu pencinta serial drama? Mungkin kamu lebih kenal dengan serial drama Korea bukan? Padahal serial drama Thailand pun gak kalah menarik, lho!

Serial drama Thailand bergenre romantis pun gak kalah seru dengan serial drama Korea. Mungkin ini bisa menjadi pilihan buat kamu yang bosan dan ingin coba beralih nonton serial drama Thailand. Kali ini aku sudah rangkum ulasan mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton.

Yuk, simak bersama-sama ulasan selengkapnya mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton di bawah ini!

1. Who are You?

Who are You bercerita tentang kisah gadis yang lupa ingatan serta ingin memulai hidup baru dengan identitas orang lain. Selanjutnya, gadis tersebut malah terlibat cinta segitiga dengan dua tokoh lain. Identitas asli dirinya juga perlahan terbuka.

2. Hormones

Fokus drama ini sendiri terletak pada problem remaja di sekolah, seperti percintaan, masalah keluarga, kekerasan, hingga obat-obatan terlarang. Intinya, kisah kehidupan remaja dari berbagai latar belakang kemudian dapat kamu temukan dalam drama ini.

3. Boy for Rent

Keseruan bercerita tentang kehidupan pacar sewaan dapat kalian temukan dalam suatu serial drama Boy for Rent ini. Kisah ini juga berawal dari seorang gadis yang ditolak oleh seniornya. Selanjutnya, ia juga mencoba jasa pacar sewaan sebagai ajang latihan untuk kemudian menjalin hubungan dengan laki-laki.

4. Put Your Head on My Shoulder

Serial drama satu ini merupakan remake dari versi Mandarinnya berjudul yang sama. Berkisah tentang seorang wanita ceroboh bernama Prapai yang diperankan oleh Kaimuk Nilawan dan seorang pria jenius bernama Phupa yang diperankan oleh New Thitipoom, memiliki sifat dingin dan kaku. Mereka memiliki sifat yang sangat bertolak belakang, hingga suatu ketika mereka harus bertemu dalam satu apartemen yang sama.

5. My Ambulance

Serial drama bergenre fantasi romantis ini diperankan oleh Davika Hoorne, Wongravee Nateetorn, dan Sunny Suwanmethanon. Bercerita tentang seorang dokter perempuan yang memiliki kekuatan supranatural berkencan sejak lama dengan dokter pria yang memiliki sifat dingin. Drama ini mengandung unsur cinta segitiga, lho!

6. Oh My Boss

Serial drama berikut ini cocok buat kamu yang suka genre menyenangkan di kantor tempat bekerja. Bercerita tentang seorang wanita bernama Noom Nim yang baru mendapatkan pekerjaan. Untuk merayakan kegembiraan ini ia kemudian berpesta dengan temannya di sebuah kafe. Di kafe inilah ia kemudian bertemu dengan pria tampan yang tanpa ia sangka bakal jadi bos di kantor tempatnya bekerja.

7. F4 Thailand: Boys Over Flower

Serial drama bergenre romantis komedi ini diperankan oleh aktor Thailand ternama, yakni Bright Vachirawit. Diadaptasi dari serial drama berjudul yang sama. Bercerita tentang seorang wanita biasa yang bersekolah dan mendapatkan beasiswa di sekolah elit. Terdapat sebuah grup elit bernama F4 yang berisi anak laki-laki kaya raya, tampan, dan manja dimana kerap menindas orang-orang di sekolah itu.

8. Love Beyond Frontier

Serial drama ini menceritakan seorang pria bernama Wang yang diperankan oleh Krist Perawat mencari ibu kandungnya di Thailand. Namun, ia tidak tau bagaimana wajah ibunya. Setibanya di bandara, ia bertubrukan dengan Ple diperankan oleh Namtan Tipnaree & Win diperankan oleh New Thitipoom, lalu tas mereka tertukar. Saat menghampiri alamat ibunya, di sana dia malah bertemu dengan Pat. Terjadilah cinta segi empat yang membingungkan di antara mereka.

9. Girl Next Room: Richy Rich

Drama ini berkisah ada seorang gadis kaya raya yang suka pamer. Namun, situasi ini kemudian berubah saat dia bertemu dengan seorang laki-laki yang mengetahui kemalangannya di masa lalu. Kamu juga akan disuguhkan banyak adegan kocak sekaligus romantis selama menontonnya.

10. Devil Sister

Bercerita tentang Irin yang diperankan oleh Min Preechaya merupakan seorang wanita yang gak kenal rasa takut dan diangggap sebagai pemarah. Bahkan, dijuluki sebagai 'The Devil'. Min Preechaya beradu peran dengan aktor Thailand ternama, Win Metawin.

11. Astrophile

Series ini menceritakan tentang kisah pemuda yang masih mengingat cinta pertamanya dan bertemu kembali di tempat yang tak terduga. Diperankan oleh aktor dan aktris Thailand ternama, Brigth Vachirawit dan Davika Hoorne.

12. Angel Beside Me

Kisah romantis di antara gadis malang serta malaikat dapat kamu saksikan dalam drama ini. Awalnya, malaikat kemudian akan menyelamatkan gadis tersebut. Namun, seiring berjalannya waktu mereka berdua kemudian terlibat perasaan cinta.

13. Irresistible

Drama ini memiliki cerita tak kalah mengharukan. Irresistible bercerita mengenai seorang pria bernama Kimhan dengan kisah hidup yang memilukan. Kakak perempuan Kimham dibunuh oleh seorang saudara laki-laki pacarnya. Hidup Kimhan sendiri kemudian terasa kian berat, sebab sang pacar malah lebih membela saudaranya yang memang bersalah.

14. Turn Left Turn Right

Turn Left Turn Right mengisahkan kisah hidup dari tiga generasi yang sama-sama membuat sebuah keputusan yang mereka yakini benar. Namun, akhirnya hal itu hanya membuahkan penyesalan dan ketidakbahagiaan. Diperankan oleh aktor Thailand ternama, Nanon Korapat. Drama ini cukup seru.

15. The Sand Princess

Kodnipa yang diperankan oleh Baifern adalah seorang yatim piatu yang pergi ke kota untuk kemudian dapat melanjutkan pendidikannya. Setelah pindah ke kota, ia juga harus melayani seorang tuan muda kaya bernama Jirapat yang diperankan oleh March.

Nah, itulah tadi ulasan selengkapnya mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton. Selamat menonton!

Baca juga:

Komentar
Apakah kamu pencinta serial drama? Mungkin kamu lebih kenal dengan serial drama Korea bukan? Padahal serial drama Thailand pun gak....

Apakah kamu pencinta serial drama? Mungkin kamu lebih kenal dengan serial drama Korea bukan? Padahal serial drama Thailand pun gak kalah menarik, lho!

Serial drama Thailand bergenre romantis pun gak kalah seru dengan serial drama Korea. Mungkin ini bisa menjadi pilihan buat kamu yang bosan dan ingin coba beralih nonton serial drama Thailand. Kali ini aku sudah rangkum ulasan mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton.

Yuk, simak bersama-sama ulasan selengkapnya mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton di bawah ini!

1. Who are You?

Who are You bercerita tentang kisah gadis yang lupa ingatan serta ingin memulai hidup baru dengan identitas orang lain. Selanjutnya, gadis tersebut malah terlibat cinta segitiga dengan dua tokoh lain. Identitas asli dirinya juga perlahan terbuka.

2. Hormones

Fokus drama ini sendiri terletak pada problem remaja di sekolah, seperti percintaan, masalah keluarga, kekerasan, hingga obat-obatan terlarang. Intinya, kisah kehidupan remaja dari berbagai latar belakang kemudian dapat kamu temukan dalam drama ini.

3. Boy for Rent

Keseruan bercerita tentang kehidupan pacar sewaan dapat kalian temukan dalam suatu serial drama Boy for Rent ini. Kisah ini juga berawal dari seorang gadis yang ditolak oleh seniornya. Selanjutnya, ia juga mencoba jasa pacar sewaan sebagai ajang latihan untuk kemudian menjalin hubungan dengan laki-laki.

4. Put Your Head on My Shoulder

Serial drama satu ini merupakan remake dari versi Mandarinnya berjudul yang sama. Berkisah tentang seorang wanita ceroboh bernama Prapai yang diperankan oleh Kaimuk Nilawan dan seorang pria jenius bernama Phupa yang diperankan oleh New Thitipoom, memiliki sifat dingin dan kaku. Mereka memiliki sifat yang sangat bertolak belakang, hingga suatu ketika mereka harus bertemu dalam satu apartemen yang sama.

5. My Ambulance

Serial drama bergenre fantasi romantis ini diperankan oleh Davika Hoorne, Wongravee Nateetorn, dan Sunny Suwanmethanon. Bercerita tentang seorang dokter perempuan yang memiliki kekuatan supranatural berkencan sejak lama dengan dokter pria yang memiliki sifat dingin. Drama ini mengandung unsur cinta segitiga, lho!

6. Oh My Boss

Serial drama berikut ini cocok buat kamu yang suka genre menyenangkan di kantor tempat bekerja. Bercerita tentang seorang wanita bernama Noom Nim yang baru mendapatkan pekerjaan. Untuk merayakan kegembiraan ini ia kemudian berpesta dengan temannya di sebuah kafe. Di kafe inilah ia kemudian bertemu dengan pria tampan yang tanpa ia sangka bakal jadi bos di kantor tempatnya bekerja.

7. F4 Thailand: Boys Over Flower

Serial drama bergenre romantis komedi ini diperankan oleh aktor Thailand ternama, yakni Bright Vachirawit. Diadaptasi dari serial drama berjudul yang sama. Bercerita tentang seorang wanita biasa yang bersekolah dan mendapatkan beasiswa di sekolah elit. Terdapat sebuah grup elit bernama F4 yang berisi anak laki-laki kaya raya, tampan, dan manja dimana kerap menindas orang-orang di sekolah itu.

8. Love Beyond Frontier

Serial drama ini menceritakan seorang pria bernama Wang yang diperankan oleh Krist Perawat mencari ibu kandungnya di Thailand. Namun, ia tidak tau bagaimana wajah ibunya. Setibanya di bandara, ia bertubrukan dengan Ple diperankan oleh Namtan Tipnaree & Win diperankan oleh New Thitipoom, lalu tas mereka tertukar. Saat menghampiri alamat ibunya, di sana dia malah bertemu dengan Pat. Terjadilah cinta segi empat yang membingungkan di antara mereka.

9. Girl Next Room: Richy Rich

Drama ini berkisah ada seorang gadis kaya raya yang suka pamer. Namun, situasi ini kemudian berubah saat dia bertemu dengan seorang laki-laki yang mengetahui kemalangannya di masa lalu. Kamu juga akan disuguhkan banyak adegan kocak sekaligus romantis selama menontonnya.

10. Devil Sister

Bercerita tentang Irin yang diperankan oleh Min Preechaya merupakan seorang wanita yang gak kenal rasa takut dan diangggap sebagai pemarah. Bahkan, dijuluki sebagai 'The Devil'. Min Preechaya beradu peran dengan aktor Thailand ternama, Win Metawin.

11. Astrophile

Series ini menceritakan tentang kisah pemuda yang masih mengingat cinta pertamanya dan bertemu kembali di tempat yang tak terduga. Diperankan oleh aktor dan aktris Thailand ternama, Brigth Vachirawit dan Davika Hoorne.

12. Angel Beside Me

Kisah romantis di antara gadis malang serta malaikat dapat kamu saksikan dalam drama ini. Awalnya, malaikat kemudian akan menyelamatkan gadis tersebut. Namun, seiring berjalannya waktu mereka berdua kemudian terlibat perasaan cinta.

13. Irresistible

Drama ini memiliki cerita tak kalah mengharukan. Irresistible bercerita mengenai seorang pria bernama Kimhan dengan kisah hidup yang memilukan. Kakak perempuan Kimham dibunuh oleh seorang saudara laki-laki pacarnya. Hidup Kimhan sendiri kemudian terasa kian berat, sebab sang pacar malah lebih membela saudaranya yang memang bersalah.

14. Turn Left Turn Right

Turn Left Turn Right mengisahkan kisah hidup dari tiga generasi yang sama-sama membuat sebuah keputusan yang mereka yakini benar. Namun, akhirnya hal itu hanya membuahkan penyesalan dan ketidakbahagiaan. Diperankan oleh aktor Thailand ternama, Nanon Korapat. Drama ini cukup seru.

15. The Sand Princess

Kodnipa yang diperankan oleh Baifern adalah seorang yatim piatu yang pergi ke kota untuk kemudian dapat melanjutkan pendidikannya. Setelah pindah ke kota, ia juga harus melayani seorang tuan muda kaya bernama Jirapat yang diperankan oleh March.

Nah, itulah tadi ulasan selengkapnya mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton. Selamat menonton!

Baca juga:

F4 Thailand seruw banget! Recommend banget buat ditonton! Tonton di viu juga bisa!

Apakah kamu pencinta serial drama? Mungkin kamu lebih kenal dengan serial drama Korea bukan? Padahal serial drama Thailand pun gak....

Apakah kamu pencinta serial drama? Mungkin kamu lebih kenal dengan serial drama Korea bukan? Padahal serial drama Thailand pun gak kalah menarik, lho!

Serial drama Thailand bergenre romantis pun gak kalah seru dengan serial drama Korea. Mungkin ini bisa menjadi pilihan buat kamu yang bosan dan ingin coba beralih nonton serial drama Thailand. Kali ini aku sudah rangkum ulasan mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton.

Yuk, simak bersama-sama ulasan selengkapnya mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton di bawah ini!

1. Who are You?

Who are You bercerita tentang kisah gadis yang lupa ingatan serta ingin memulai hidup baru dengan identitas orang lain. Selanjutnya, gadis tersebut malah terlibat cinta segitiga dengan dua tokoh lain. Identitas asli dirinya juga perlahan terbuka.

2. Hormones

Fokus drama ini sendiri terletak pada problem remaja di sekolah, seperti percintaan, masalah keluarga, kekerasan, hingga obat-obatan terlarang. Intinya, kisah kehidupan remaja dari berbagai latar belakang kemudian dapat kamu temukan dalam drama ini.

3. Boy for Rent

Keseruan bercerita tentang kehidupan pacar sewaan dapat kalian temukan dalam suatu serial drama Boy for Rent ini. Kisah ini juga berawal dari seorang gadis yang ditolak oleh seniornya. Selanjutnya, ia juga mencoba jasa pacar sewaan sebagai ajang latihan untuk kemudian menjalin hubungan dengan laki-laki.

4. Put Your Head on My Shoulder

Serial drama satu ini merupakan remake dari versi Mandarinnya berjudul yang sama. Berkisah tentang seorang wanita ceroboh bernama Prapai yang diperankan oleh Kaimuk Nilawan dan seorang pria jenius bernama Phupa yang diperankan oleh New Thitipoom, memiliki sifat dingin dan kaku. Mereka memiliki sifat yang sangat bertolak belakang, hingga suatu ketika mereka harus bertemu dalam satu apartemen yang sama.

5. My Ambulance

Serial drama bergenre fantasi romantis ini diperankan oleh Davika Hoorne, Wongravee Nateetorn, dan Sunny Suwanmethanon. Bercerita tentang seorang dokter perempuan yang memiliki kekuatan supranatural berkencan sejak lama dengan dokter pria yang memiliki sifat dingin. Drama ini mengandung unsur cinta segitiga, lho!

6. Oh My Boss

Serial drama berikut ini cocok buat kamu yang suka genre menyenangkan di kantor tempat bekerja. Bercerita tentang seorang wanita bernama Noom Nim yang baru mendapatkan pekerjaan. Untuk merayakan kegembiraan ini ia kemudian berpesta dengan temannya di sebuah kafe. Di kafe inilah ia kemudian bertemu dengan pria tampan yang tanpa ia sangka bakal jadi bos di kantor tempatnya bekerja.

7. F4 Thailand: Boys Over Flower

Serial drama bergenre romantis komedi ini diperankan oleh aktor Thailand ternama, yakni Bright Vachirawit. Diadaptasi dari serial drama berjudul yang sama. Bercerita tentang seorang wanita biasa yang bersekolah dan mendapatkan beasiswa di sekolah elit. Terdapat sebuah grup elit bernama F4 yang berisi anak laki-laki kaya raya, tampan, dan manja dimana kerap menindas orang-orang di sekolah itu.

8. Love Beyond Frontier

Serial drama ini menceritakan seorang pria bernama Wang yang diperankan oleh Krist Perawat mencari ibu kandungnya di Thailand. Namun, ia tidak tau bagaimana wajah ibunya. Setibanya di bandara, ia bertubrukan dengan Ple diperankan oleh Namtan Tipnaree & Win diperankan oleh New Thitipoom, lalu tas mereka tertukar. Saat menghampiri alamat ibunya, di sana dia malah bertemu dengan Pat. Terjadilah cinta segi empat yang membingungkan di antara mereka.

9. Girl Next Room: Richy Rich

Drama ini berkisah ada seorang gadis kaya raya yang suka pamer. Namun, situasi ini kemudian berubah saat dia bertemu dengan seorang laki-laki yang mengetahui kemalangannya di masa lalu. Kamu juga akan disuguhkan banyak adegan kocak sekaligus romantis selama menontonnya.

10. Devil Sister

Bercerita tentang Irin yang diperankan oleh Min Preechaya merupakan seorang wanita yang gak kenal rasa takut dan diangggap sebagai pemarah. Bahkan, dijuluki sebagai 'The Devil'. Min Preechaya beradu peran dengan aktor Thailand ternama, Win Metawin.

11. Astrophile

Series ini menceritakan tentang kisah pemuda yang masih mengingat cinta pertamanya dan bertemu kembali di tempat yang tak terduga. Diperankan oleh aktor dan aktris Thailand ternama, Brigth Vachirawit dan Davika Hoorne.

12. Angel Beside Me

Kisah romantis di antara gadis malang serta malaikat dapat kamu saksikan dalam drama ini. Awalnya, malaikat kemudian akan menyelamatkan gadis tersebut. Namun, seiring berjalannya waktu mereka berdua kemudian terlibat perasaan cinta.

13. Irresistible

Drama ini memiliki cerita tak kalah mengharukan. Irresistible bercerita mengenai seorang pria bernama Kimhan dengan kisah hidup yang memilukan. Kakak perempuan Kimham dibunuh oleh seorang saudara laki-laki pacarnya. Hidup Kimhan sendiri kemudian terasa kian berat, sebab sang pacar malah lebih membela saudaranya yang memang bersalah.

14. Turn Left Turn Right

Turn Left Turn Right mengisahkan kisah hidup dari tiga generasi yang sama-sama membuat sebuah keputusan yang mereka yakini benar. Namun, akhirnya hal itu hanya membuahkan penyesalan dan ketidakbahagiaan. Diperankan oleh aktor Thailand ternama, Nanon Korapat. Drama ini cukup seru.

15. The Sand Princess

Kodnipa yang diperankan oleh Baifern adalah seorang yatim piatu yang pergi ke kota untuk kemudian dapat melanjutkan pendidikannya. Setelah pindah ke kota, ia juga harus melayani seorang tuan muda kaya bernama Jirapat yang diperankan oleh March.

Nah, itulah tadi ulasan selengkapnya mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton. Selamat menonton!

Baca juga:

Aku sekarang malah jadi lebih sering nonton drama Thailand daripada drama Korea.. seru bangettt!!

Apakah kamu pencinta serial drama? Mungkin kamu lebih kenal dengan serial drama Korea bukan? Padahal serial drama Thailand pun gak....

Apakah kamu pencinta serial drama? Mungkin kamu lebih kenal dengan serial drama Korea bukan? Padahal serial drama Thailand pun gak kalah menarik, lho!

Serial drama Thailand bergenre romantis pun gak kalah seru dengan serial drama Korea. Mungkin ini bisa menjadi pilihan buat kamu yang bosan dan ingin coba beralih nonton serial drama Thailand. Kali ini aku sudah rangkum ulasan mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton.

Yuk, simak bersama-sama ulasan selengkapnya mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton di bawah ini!

1. Who are You?

Who are You bercerita tentang kisah gadis yang lupa ingatan serta ingin memulai hidup baru dengan identitas orang lain. Selanjutnya, gadis tersebut malah terlibat cinta segitiga dengan dua tokoh lain. Identitas asli dirinya juga perlahan terbuka.

2. Hormones

Fokus drama ini sendiri terletak pada problem remaja di sekolah, seperti percintaan, masalah keluarga, kekerasan, hingga obat-obatan terlarang. Intinya, kisah kehidupan remaja dari berbagai latar belakang kemudian dapat kamu temukan dalam drama ini.

3. Boy for Rent

Keseruan bercerita tentang kehidupan pacar sewaan dapat kalian temukan dalam suatu serial drama Boy for Rent ini. Kisah ini juga berawal dari seorang gadis yang ditolak oleh seniornya. Selanjutnya, ia juga mencoba jasa pacar sewaan sebagai ajang latihan untuk kemudian menjalin hubungan dengan laki-laki.

4. Put Your Head on My Shoulder

Serial drama satu ini merupakan remake dari versi Mandarinnya berjudul yang sama. Berkisah tentang seorang wanita ceroboh bernama Prapai yang diperankan oleh Kaimuk Nilawan dan seorang pria jenius bernama Phupa yang diperankan oleh New Thitipoom, memiliki sifat dingin dan kaku. Mereka memiliki sifat yang sangat bertolak belakang, hingga suatu ketika mereka harus bertemu dalam satu apartemen yang sama.

5. My Ambulance

Serial drama bergenre fantasi romantis ini diperankan oleh Davika Hoorne, Wongravee Nateetorn, dan Sunny Suwanmethanon. Bercerita tentang seorang dokter perempuan yang memiliki kekuatan supranatural berkencan sejak lama dengan dokter pria yang memiliki sifat dingin. Drama ini mengandung unsur cinta segitiga, lho!

6. Oh My Boss

Serial drama berikut ini cocok buat kamu yang suka genre menyenangkan di kantor tempat bekerja. Bercerita tentang seorang wanita bernama Noom Nim yang baru mendapatkan pekerjaan. Untuk merayakan kegembiraan ini ia kemudian berpesta dengan temannya di sebuah kafe. Di kafe inilah ia kemudian bertemu dengan pria tampan yang tanpa ia sangka bakal jadi bos di kantor tempatnya bekerja.

7. F4 Thailand: Boys Over Flower

Serial drama bergenre romantis komedi ini diperankan oleh aktor Thailand ternama, yakni Bright Vachirawit. Diadaptasi dari serial drama berjudul yang sama. Bercerita tentang seorang wanita biasa yang bersekolah dan mendapatkan beasiswa di sekolah elit. Terdapat sebuah grup elit bernama F4 yang berisi anak laki-laki kaya raya, tampan, dan manja dimana kerap menindas orang-orang di sekolah itu.

8. Love Beyond Frontier

Serial drama ini menceritakan seorang pria bernama Wang yang diperankan oleh Krist Perawat mencari ibu kandungnya di Thailand. Namun, ia tidak tau bagaimana wajah ibunya. Setibanya di bandara, ia bertubrukan dengan Ple diperankan oleh Namtan Tipnaree & Win diperankan oleh New Thitipoom, lalu tas mereka tertukar. Saat menghampiri alamat ibunya, di sana dia malah bertemu dengan Pat. Terjadilah cinta segi empat yang membingungkan di antara mereka.

9. Girl Next Room: Richy Rich

Drama ini berkisah ada seorang gadis kaya raya yang suka pamer. Namun, situasi ini kemudian berubah saat dia bertemu dengan seorang laki-laki yang mengetahui kemalangannya di masa lalu. Kamu juga akan disuguhkan banyak adegan kocak sekaligus romantis selama menontonnya.

10. Devil Sister

Bercerita tentang Irin yang diperankan oleh Min Preechaya merupakan seorang wanita yang gak kenal rasa takut dan diangggap sebagai pemarah. Bahkan, dijuluki sebagai 'The Devil'. Min Preechaya beradu peran dengan aktor Thailand ternama, Win Metawin.

11. Astrophile

Series ini menceritakan tentang kisah pemuda yang masih mengingat cinta pertamanya dan bertemu kembali di tempat yang tak terduga. Diperankan oleh aktor dan aktris Thailand ternama, Brigth Vachirawit dan Davika Hoorne.

12. Angel Beside Me

Kisah romantis di antara gadis malang serta malaikat dapat kamu saksikan dalam drama ini. Awalnya, malaikat kemudian akan menyelamatkan gadis tersebut. Namun, seiring berjalannya waktu mereka berdua kemudian terlibat perasaan cinta.

13. Irresistible

Drama ini memiliki cerita tak kalah mengharukan. Irresistible bercerita mengenai seorang pria bernama Kimhan dengan kisah hidup yang memilukan. Kakak perempuan Kimham dibunuh oleh seorang saudara laki-laki pacarnya. Hidup Kimhan sendiri kemudian terasa kian berat, sebab sang pacar malah lebih membela saudaranya yang memang bersalah.

14. Turn Left Turn Right

Turn Left Turn Right mengisahkan kisah hidup dari tiga generasi yang sama-sama membuat sebuah keputusan yang mereka yakini benar. Namun, akhirnya hal itu hanya membuahkan penyesalan dan ketidakbahagiaan. Diperankan oleh aktor Thailand ternama, Nanon Korapat. Drama ini cukup seru.

15. The Sand Princess

Kodnipa yang diperankan oleh Baifern adalah seorang yatim piatu yang pergi ke kota untuk kemudian dapat melanjutkan pendidikannya. Setelah pindah ke kota, ia juga harus melayani seorang tuan muda kaya bernama Jirapat yang diperankan oleh March.

Nah, itulah tadi ulasan selengkapnya mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton. Selamat menonton!

Baca juga:

selain seru, drama thailand tuh kocak-kocak banget

Apakah kamu pencinta serial drama? Mungkin kamu lebih kenal dengan serial drama Korea bukan? Padahal serial drama Thailand pun gak....

Apakah kamu pencinta serial drama? Mungkin kamu lebih kenal dengan serial drama Korea bukan? Padahal serial drama Thailand pun gak kalah menarik, lho!

Serial drama Thailand bergenre romantis pun gak kalah seru dengan serial drama Korea. Mungkin ini bisa menjadi pilihan buat kamu yang bosan dan ingin coba beralih nonton serial drama Thailand. Kali ini aku sudah rangkum ulasan mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton.

Yuk, simak bersama-sama ulasan selengkapnya mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton di bawah ini!

1. Who are You?

Who are You bercerita tentang kisah gadis yang lupa ingatan serta ingin memulai hidup baru dengan identitas orang lain. Selanjutnya, gadis tersebut malah terlibat cinta segitiga dengan dua tokoh lain. Identitas asli dirinya juga perlahan terbuka.

2. Hormones

Fokus drama ini sendiri terletak pada problem remaja di sekolah, seperti percintaan, masalah keluarga, kekerasan, hingga obat-obatan terlarang. Intinya, kisah kehidupan remaja dari berbagai latar belakang kemudian dapat kamu temukan dalam drama ini.

3. Boy for Rent

Keseruan bercerita tentang kehidupan pacar sewaan dapat kalian temukan dalam suatu serial drama Boy for Rent ini. Kisah ini juga berawal dari seorang gadis yang ditolak oleh seniornya. Selanjutnya, ia juga mencoba jasa pacar sewaan sebagai ajang latihan untuk kemudian menjalin hubungan dengan laki-laki.

4. Put Your Head on My Shoulder

Serial drama satu ini merupakan remake dari versi Mandarinnya berjudul yang sama. Berkisah tentang seorang wanita ceroboh bernama Prapai yang diperankan oleh Kaimuk Nilawan dan seorang pria jenius bernama Phupa yang diperankan oleh New Thitipoom, memiliki sifat dingin dan kaku. Mereka memiliki sifat yang sangat bertolak belakang, hingga suatu ketika mereka harus bertemu dalam satu apartemen yang sama.

5. My Ambulance

Serial drama bergenre fantasi romantis ini diperankan oleh Davika Hoorne, Wongravee Nateetorn, dan Sunny Suwanmethanon. Bercerita tentang seorang dokter perempuan yang memiliki kekuatan supranatural berkencan sejak lama dengan dokter pria yang memiliki sifat dingin. Drama ini mengandung unsur cinta segitiga, lho!

6. Oh My Boss

Serial drama berikut ini cocok buat kamu yang suka genre menyenangkan di kantor tempat bekerja. Bercerita tentang seorang wanita bernama Noom Nim yang baru mendapatkan pekerjaan. Untuk merayakan kegembiraan ini ia kemudian berpesta dengan temannya di sebuah kafe. Di kafe inilah ia kemudian bertemu dengan pria tampan yang tanpa ia sangka bakal jadi bos di kantor tempatnya bekerja.

7. F4 Thailand: Boys Over Flower

Serial drama bergenre romantis komedi ini diperankan oleh aktor Thailand ternama, yakni Bright Vachirawit. Diadaptasi dari serial drama berjudul yang sama. Bercerita tentang seorang wanita biasa yang bersekolah dan mendapatkan beasiswa di sekolah elit. Terdapat sebuah grup elit bernama F4 yang berisi anak laki-laki kaya raya, tampan, dan manja dimana kerap menindas orang-orang di sekolah itu.

8. Love Beyond Frontier

Serial drama ini menceritakan seorang pria bernama Wang yang diperankan oleh Krist Perawat mencari ibu kandungnya di Thailand. Namun, ia tidak tau bagaimana wajah ibunya. Setibanya di bandara, ia bertubrukan dengan Ple diperankan oleh Namtan Tipnaree & Win diperankan oleh New Thitipoom, lalu tas mereka tertukar. Saat menghampiri alamat ibunya, di sana dia malah bertemu dengan Pat. Terjadilah cinta segi empat yang membingungkan di antara mereka.

9. Girl Next Room: Richy Rich

Drama ini berkisah ada seorang gadis kaya raya yang suka pamer. Namun, situasi ini kemudian berubah saat dia bertemu dengan seorang laki-laki yang mengetahui kemalangannya di masa lalu. Kamu juga akan disuguhkan banyak adegan kocak sekaligus romantis selama menontonnya.

10. Devil Sister

Bercerita tentang Irin yang diperankan oleh Min Preechaya merupakan seorang wanita yang gak kenal rasa takut dan diangggap sebagai pemarah. Bahkan, dijuluki sebagai 'The Devil'. Min Preechaya beradu peran dengan aktor Thailand ternama, Win Metawin.

11. Astrophile

Series ini menceritakan tentang kisah pemuda yang masih mengingat cinta pertamanya dan bertemu kembali di tempat yang tak terduga. Diperankan oleh aktor dan aktris Thailand ternama, Brigth Vachirawit dan Davika Hoorne.

12. Angel Beside Me

Kisah romantis di antara gadis malang serta malaikat dapat kamu saksikan dalam drama ini. Awalnya, malaikat kemudian akan menyelamatkan gadis tersebut. Namun, seiring berjalannya waktu mereka berdua kemudian terlibat perasaan cinta.

13. Irresistible

Drama ini memiliki cerita tak kalah mengharukan. Irresistible bercerita mengenai seorang pria bernama Kimhan dengan kisah hidup yang memilukan. Kakak perempuan Kimham dibunuh oleh seorang saudara laki-laki pacarnya. Hidup Kimhan sendiri kemudian terasa kian berat, sebab sang pacar malah lebih membela saudaranya yang memang bersalah.

14. Turn Left Turn Right

Turn Left Turn Right mengisahkan kisah hidup dari tiga generasi yang sama-sama membuat sebuah keputusan yang mereka yakini benar. Namun, akhirnya hal itu hanya membuahkan penyesalan dan ketidakbahagiaan. Diperankan oleh aktor Thailand ternama, Nanon Korapat. Drama ini cukup seru.

15. The Sand Princess

Kodnipa yang diperankan oleh Baifern adalah seorang yatim piatu yang pergi ke kota untuk kemudian dapat melanjutkan pendidikannya. Setelah pindah ke kota, ia juga harus melayani seorang tuan muda kaya bernama Jirapat yang diperankan oleh March.

Nah, itulah tadi ulasan selengkapnya mengenai 15 Rekomendasi Drama Thailand Romantis yang Wajib Mama Tonton. Selamat menonton!

Baca juga:

Ada yang udah pernah nonton Astrophile? Jalan ceritanya kayak gimana, sih?