7 Wisata Kuliner Yogyakarta yang Lagi Viral di TikTok

Mama dan Papa pengguna media sosial TikTok? Sadar nggak sih, kalo di TikTok tuh banyak banger rekomendasi menarik, mulai dari skincare, kosmetik, lagu, sampai wisata kuliner. Salah satunya, terakhir yang aku liat yaitu rekomendasi wisata kuliner Yogyakarta.

Di bawah ini aku coba rangkum ya, 7 Wisata Kuliner Yogyakarta yang Lagi Viral di TikTok. Buat Mama dan Papa yang berencana liburan atau mengunjungi Yogyakarta, wajib banget tau informasi ini!

1. Gudeg Bromo

 

Kalo ke Yogyakarta rasanya kayak kurang pas ya kalo nggak makan kuliner khasnya, yaitu gudeg. Gudeg punya cita rasa manis, yang penyajiannya disertai dengan nasi dan lauk lain. Salah satu rekomendasi makan gudeg di Yogyakarta ada Gudeg Bromo nih Ma, Pa.

  • Lokasi: Jalan Affandi No. 2A, Santren, Caturtunggal, Depok, Sleman, Yogyakarta.
  • Jam buka: mulai pukul 22.30
  • Harga: mulai dari Rp 25.000 per porsi

2. Mie Ayam Bakso Balungan dan Tetelan

 

Menu mie ayam yang satu ini disajikan dengan porsi yang cukup banyak. Waktu itu sempat viral di TikTok dengan jumlah penonton videonya mencapai 1,1 juta. Nah khasnya dari mie ayam ini adalah pilihan baksonya yang banyak mulai dari bakso mercon, bakso urat, bakso selimut kabut, hingga bakso mangkok.

  • Lokasi: Jalan Kawijo, No.4, Serut Pengasih, Kulonprogo, Yogyakarta.
  • Harga: Mulai dari Rp 9.000

3. Warung Kopi Klotok

 

Warung Kopi Klotok ini terkenal banget lho di Yogyakarta. Warung ini menyajikan menu khas rumahan, mulai dari sayur lodeh, sayur sasem, sayur sop, sambel terasi, telur, tempe, tahu, hingga beragam gorengan. Terus Warung Kopi Klotok ini banyak dikunjungi karena punya pemandangan khas pedesaan, yang asri banget dan cocok buat bawa keluarga besar.

  • Lokasi: Jalan Kaliurang, KM 16, Pakembinangun, Sleman, Yogyakarta.
  • Harga: mulai dari Rp 11.000

4. Cinema Bakery

 

Ini adalah toke kue dan makanan manis yang hits di Yogyakarta. Di dalamnya menjual beragam pastry, cake, dessert, bahkan sampai western food juga ada nih Ma, Pa. Pemiliknya sendiri merupakan seorang chef asal Perancis, yang pastinya udah nggak perlu diraguin lagi deh. Selain makanannya yang enak, tempatnya juga nyaman dan istagramable banget.

  • Lokasi: Jalan Yudistira, Wonorejo, Sariharjo, Yogyakarta.
  • Jam buka: setiap hari 07.00 -20.00
  • Harga: mulai dari Rp 17.000

5. Sate Ratu

 

Sate Ratu jadi salah satu dari rekomendasi 7 Wisata Kuliner Yogyakarta yang Lagi Viral di TikTok. Tempat makan yang satu ini menyediakan menu berupa sate ayam, dengan potongan daging yang besar dan empuk. Sate tersebut diracik bersama bumbu yang asin gurih dan agak pedas. Pastinya penuh cita rasa dan bisa ningkatin mood kita buat makan.

  • Lokasi: Jalan Sidomukti, Tiyosan, Condongcatur, Depok, Sleman, Yogyakarta.
  • Jam buka: Senin - Sabtu 11.00-21.00
  • Harga: mulai dari Rp 30.000 per porsi

6. Nasi Campur Teri Gejayan

 

Kalo ke Yogyakarta, jangan lupa mampir ke kuliner legendarisnya yaitu Nasi Campur Teri Gejayan. Ini adalah tempat makan yang menyajikan beragam lauk lengkap. Mulai dari ayam, telur, tempe, tahu, bakwan jagung, hingga sayur nangka. Menu nasi ini menurut informasi yang aku baca, sudah ada sejak tahun 1970an lho Ma, Pa. Dengan penjual pertamanya bernama Pak Dul, yang kini sudah diwariskan ke Pak Subagiyo.

  • Lokasi: Jalan Affandi No.5, Gejayan, Yogyakarta.
  • Jam buka: 17.00-03.00
  • Harga: mulai dari Rp 8.000

7. Ayam Bakar Artomoro

 

Ayam bakar yang satu ini berbeda dari umumnya nih Ma, Pa. Karena dibuat dengan bumbu manis dengan rasa yang ‘tajam’. Tapi tenang, menunya bisa kita request kok, mulai dari yang bakar pedas, bakar manis, dengan tambahan lauk lainnya kayak tahu, tempe atau petai.

  • Lokasi: Jalan Pagalan Prajurit Pejalar No. 30 A, Sleman, Yogyakarta.
  • Jam buka: 10.00-21.00
  • Harga: mulai dari Rp 22.000

Itu tadi, 7 Wisata Kuliner Yogyakarta yang Lagi Viral di TikTok. Mama dan Papa ada yang sudah pernah coba salah satunya?

Baca juga:

Mama dan Papa pengguna media sosial TikTok? Sadar nggak sih, kalo di TikTok tuh banyak banger rekomendasi menarik, mulai dari....

Mama dan Papa pengguna media sosial TikTok? Sadar nggak sih, kalo di TikTok tuh banyak banger rekomendasi menarik, mulai dari skincare, kosmetik, lagu, sampai wisata kuliner. Salah satunya, terakhir yang aku liat yaitu rekomendasi wisata kuliner Yogyakarta.

Di bawah ini aku coba rangkum ya, 7 Wisata Kuliner Yogyakarta yang Lagi Viral di TikTok. Buat Mama dan Papa yang berencana liburan atau mengunjungi Yogyakarta, wajib banget tau informasi ini!

1. Gudeg Bromo

 

Kalo ke Yogyakarta rasanya kayak kurang pas ya kalo nggak makan kuliner khasnya, yaitu gudeg. Gudeg punya cita rasa manis, yang penyajiannya disertai dengan nasi dan lauk lain. Salah satu rekomendasi makan gudeg di Yogyakarta ada Gudeg Bromo nih Ma, Pa.

  • Lokasi: Jalan Affandi No. 2A, Santren, Caturtunggal, Depok, Sleman, Yogyakarta.
  • Jam buka: mulai pukul 22.30
  • Harga: mulai dari Rp 25.000 per porsi

2. Mie Ayam Bakso Balungan dan Tetelan

 

Menu mie ayam yang satu ini disajikan dengan porsi yang cukup banyak. Waktu itu sempat viral di TikTok dengan jumlah penonton videonya mencapai 1,1 juta. Nah khasnya dari mie ayam ini adalah pilihan baksonya yang banyak mulai dari bakso mercon, bakso urat, bakso selimut kabut, hingga bakso mangkok.

  • Lokasi: Jalan Kawijo, No.4, Serut Pengasih, Kulonprogo, Yogyakarta.
  • Harga: Mulai dari Rp 9.000

3. Warung Kopi Klotok

 

Warung Kopi Klotok ini terkenal banget lho di Yogyakarta. Warung ini menyajikan menu khas rumahan, mulai dari sayur lodeh, sayur sasem, sayur sop, sambel terasi, telur, tempe, tahu, hingga beragam gorengan. Terus Warung Kopi Klotok ini banyak dikunjungi karena punya pemandangan khas pedesaan, yang asri banget dan cocok buat bawa keluarga besar.

  • Lokasi: Jalan Kaliurang, KM 16, Pakembinangun, Sleman, Yogyakarta.
  • Harga: mulai dari Rp 11.000

4. Cinema Bakery

 

Ini adalah toke kue dan makanan manis yang hits di Yogyakarta. Di dalamnya menjual beragam pastry, cake, dessert, bahkan sampai western food juga ada nih Ma, Pa. Pemiliknya sendiri merupakan seorang chef asal Perancis, yang pastinya udah nggak perlu diraguin lagi deh. Selain makanannya yang enak, tempatnya juga nyaman dan istagramable banget.

  • Lokasi: Jalan Yudistira, Wonorejo, Sariharjo, Yogyakarta.
  • Jam buka: setiap hari 07.00 -20.00
  • Harga: mulai dari Rp 17.000

5. Sate Ratu

 

Sate Ratu jadi salah satu dari rekomendasi 7 Wisata Kuliner Yogyakarta yang Lagi Viral di TikTok. Tempat makan yang satu ini menyediakan menu berupa sate ayam, dengan potongan daging yang besar dan empuk. Sate tersebut diracik bersama bumbu yang asin gurih dan agak pedas. Pastinya penuh cita rasa dan bisa ningkatin mood kita buat makan.

  • Lokasi: Jalan Sidomukti, Tiyosan, Condongcatur, Depok, Sleman, Yogyakarta.
  • Jam buka: Senin - Sabtu 11.00-21.00
  • Harga: mulai dari Rp 30.000 per porsi

6. Nasi Campur Teri Gejayan

 

Kalo ke Yogyakarta, jangan lupa mampir ke kuliner legendarisnya yaitu Nasi Campur Teri Gejayan. Ini adalah tempat makan yang menyajikan beragam lauk lengkap. Mulai dari ayam, telur, tempe, tahu, bakwan jagung, hingga sayur nangka. Menu nasi ini menurut informasi yang aku baca, sudah ada sejak tahun 1970an lho Ma, Pa. Dengan penjual pertamanya bernama Pak Dul, yang kini sudah diwariskan ke Pak Subagiyo.

  • Lokasi: Jalan Affandi No.5, Gejayan, Yogyakarta.
  • Jam buka: 17.00-03.00
  • Harga: mulai dari Rp 8.000

7. Ayam Bakar Artomoro

 

Ayam bakar yang satu ini berbeda dari umumnya nih Ma, Pa. Karena dibuat dengan bumbu manis dengan rasa yang ‘tajam’. Tapi tenang, menunya bisa kita request kok, mulai dari yang bakar pedas, bakar manis, dengan tambahan lauk lainnya kayak tahu, tempe atau petai.

  • Lokasi: Jalan Pagalan Prajurit Pejalar No. 30 A, Sleman, Yogyakarta.
  • Jam buka: 10.00-21.00
  • Harga: mulai dari Rp 22.000

Itu tadi, 7 Wisata Kuliner Yogyakarta yang Lagi Viral di TikTok. Mama dan Papa ada yang sudah pernah coba salah satunya?

Baca juga:

Kuliner Yogyakarta emang ga ada obat, selalu berhasil bikin laper dan pengen balik lagiii