Apa Itu Misa Natal dan Tujuannya?

Mama dan Papa, siapa nih yang udah nggak sabar menanti Hari Raya Natal 25 Desember 2022?

Biasanya di momen Natal, umat Kristiani banyak yang pergi ke gereja untuk menjalani serangkaian perayaan Natal. Salah satunya yaitu Misa Natal atua yang disebut jugad engan perayaan Ekaristi. Dimana mis aini ada banyak ragamnya, tapi khusus di Indonesia setau aku hanya ada dua ragam yang dirayakan.

Lantas Apa Itu Misa Natal dan Tujuannya? Yuk simak informasi selengkapnya di bawah ini!

 

 

Apa Itu Misa Natal dan Tujuannya

Misa Natal

Misa berasal dari Bahasa Latin “Missa” dan Bahasa Inggris “Mass”. Misa ini merupakan rangkaian kumpulan doa dan upcaya liturgis yang membentuk Peryaaan Ekaristi dalam ritus-ritus dan ini merupakan peribadatan tertinggi dalam gereja.

Misa secara garis besar terbagi menjadi dua bagian, yaitu liturgi sabda dan liturgi ekaristi. Dimana liturgi sabda merupakan pembacaan sabda Tuhan yang diambil dari kitab suci. Bisanya berisi satu bacaan dari perjanjian lama, diikuti oleh mazmur dengan tanggapan, lalu diikuti satu bacaan dari injil. Sedankgan liturgi ekaristi adalah rangkaian liturgi yang dimulai dari persiapan persembahan, Doa Skur Agung dan Komuni suci.

Jadi misa Natal merupakan perayaan ekaristi dalam rangka memperingati kelahiran Yesus Kristus.

Tujuan Misa Natal

Perayaan Natal tak hanya berisi pesta, makan-makan, berbagi hadiah dan kumpul keluarga. Ada juga acara Misa Natal yang tentunya punya banyak makna bagi umat Kristiani. Terlebih momen Natal merupakan perayaan hari kelahiran Yesus Kirstus.

Berikut tujuan dari misa Natal:

  1. Meningkatkan komunikasi manusia dengan Tuhan. Natal jadi momen paling tepat untuk memperbaiki diri. Karena itu, umat Kirsten mengikuti misa dengan tujuan untuk meningkatkan komunikasi dengan Tuhan.
  2. Introspeksi diri untuk merenungi makna Natal. Misa Natal juga jadi momen introspeksi diri untuk merenungi makna Natal. Terlebih di momen kelahiran Yesus, umat Kristiani tentu harus introspeksi diri dan menyadari bahwa Tuhan telah memberikan banyak pengorbanan untuk umatnya.
  3. Sebagai momen saling memaafkan sesama manusia. Biasanya di momen misa Natal, semua umat Kristiani akan berkumpul di gereja. Tentu ini jadi satu pertemuan antar diri kita dan yang lainnya. Karena inilah, misa natal juga sebagai momen saling memaafkan sesama manusia.

Demikian tadi Ma, Pa, penjelasan dari aku mengenai Apa Itu Misa Natal dan Tujuannya. Kalo ada yang kurang dan mau ditambahkan boleh sharing yuk di kolom komentar!

Baca juga:

Komentar
Mama dan Papa, siapa nih yang udah nggak sabar menanti Hari Raya Natal 25 Desember 2022? Biasanya di momen Natal,....

Mama dan Papa, siapa nih yang udah nggak sabar menanti Hari Raya Natal 25 Desember 2022?

Biasanya di momen Natal, umat Kristiani banyak yang pergi ke gereja untuk menjalani serangkaian perayaan Natal. Salah satunya yaitu Misa Natal atua yang disebut jugad engan perayaan Ekaristi. Dimana mis aini ada banyak ragamnya, tapi khusus di Indonesia setau aku hanya ada dua ragam yang dirayakan.

Lantas Apa Itu Misa Natal dan Tujuannya? Yuk simak informasi selengkapnya di bawah ini!

 

 

Apa Itu Misa Natal dan Tujuannya

Misa Natal

Misa berasal dari Bahasa Latin “Missa” dan Bahasa Inggris “Mass”. Misa ini merupakan rangkaian kumpulan doa dan upcaya liturgis yang membentuk Peryaaan Ekaristi dalam ritus-ritus dan ini merupakan peribadatan tertinggi dalam gereja.

Misa secara garis besar terbagi menjadi dua bagian, yaitu liturgi sabda dan liturgi ekaristi. Dimana liturgi sabda merupakan pembacaan sabda Tuhan yang diambil dari kitab suci. Bisanya berisi satu bacaan dari perjanjian lama, diikuti oleh mazmur dengan tanggapan, lalu diikuti satu bacaan dari injil. Sedankgan liturgi ekaristi adalah rangkaian liturgi yang dimulai dari persiapan persembahan, Doa Skur Agung dan Komuni suci.

Jadi misa Natal merupakan perayaan ekaristi dalam rangka memperingati kelahiran Yesus Kristus.

Tujuan Misa Natal

Perayaan Natal tak hanya berisi pesta, makan-makan, berbagi hadiah dan kumpul keluarga. Ada juga acara Misa Natal yang tentunya punya banyak makna bagi umat Kristiani. Terlebih momen Natal merupakan perayaan hari kelahiran Yesus Kirstus.

Berikut tujuan dari misa Natal:

  1. Meningkatkan komunikasi manusia dengan Tuhan. Natal jadi momen paling tepat untuk memperbaiki diri. Karena itu, umat Kirsten mengikuti misa dengan tujuan untuk meningkatkan komunikasi dengan Tuhan.
  2. Introspeksi diri untuk merenungi makna Natal. Misa Natal juga jadi momen introspeksi diri untuk merenungi makna Natal. Terlebih di momen kelahiran Yesus, umat Kristiani tentu harus introspeksi diri dan menyadari bahwa Tuhan telah memberikan banyak pengorbanan untuk umatnya.
  3. Sebagai momen saling memaafkan sesama manusia. Biasanya di momen misa Natal, semua umat Kristiani akan berkumpul di gereja. Tentu ini jadi satu pertemuan antar diri kita dan yang lainnya. Karena inilah, misa natal juga sebagai momen saling memaafkan sesama manusia.

Demikian tadi Ma, Pa, penjelasan dari aku mengenai Apa Itu Misa Natal dan Tujuannya. Kalo ada yang kurang dan mau ditambahkan boleh sharing yuk di kolom komentar!

Baca juga:

Wah terimakasi ma infonya