Mama dan Papa tau nggak sih, kalo teh hitam itu dari dulu sudah banyak digunakan untuk menjaga kesehatan tubuh?
Salah satunya menurut informasi yang aku tau, teh hitam itu bisa bantu menurunkan kolesterol lho. Di bawah ini aku akan kasih informasi selengkapnya untuk Mama dan Papa mengenai Benarkah Teh Hitam Bisa Turunkan Kolesterol?
Apa itu kolesterol?
Kolesterol adalah suatu lemak yang diproduksi oleh organ hati, tapi umumnya diperoleh dari makanan hewani yang kita konsumsi, salah satunya seperti daging.
Nah kalo dalam kadar normal (di bawah 200 mg/dL), kolesterol ini dbutuhkan untuk membentuk sel-sel yang sehat. Tapi jika jumlahnya berlebihan, kolesterol bisa menumpuk di pembuluh darah menjadi plak dan merusak area dindingnya. Dimana ini bisa meningkatkan risiko penyakit jantung kronis.
Benarkah Teh Hitam Bisa Turunkan Kolesterol?
Teh hitam jadi salah satu minuman yang banyak dipercaya untuk menurunkan kadar kolesterol dalam darah. Ini karena, teh hitam mengandung senyawa alami berupa flavonoid dan polifenol. Dimana kedua senyawa ini memiliki sifat antioksidan yang baik buat kesehatan tubuh kita.
Flavonoid bisa menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) dan meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL). Sedangkan polifenol membantu menjaga kadar kolesterol dan gula darah tetap stabil, sehingga risiko masalah kesehatan seperti diabetes bisa dikurangi.
Teh hitam ini punya rasa yang lebih kuat gitu Ma, Pa. Terus teh hitam juga mengandung lebih banyak kafein dari pada jenis teh lainnya. Meski begitu, Mama dan Papa nggak perlu khawatir buat mengonsumsinya ya. Karena kandungan kafein dalam teh hitam masih lebih sedikit, jika dibandingkan dengan kafein dalam kopi.
Bagaimana cara mengonsumsi teh hitam untuk turunkan kolesterol?
Karena kaya kandungan antioksidan, teh hitam jadi banyak dimanfaatkan untuk menurunkan kolesterol. Ini terutama banyak diminum oleh penderita hiperkolesterolemia. Berikut ini cara mengonsumsi teh hitam untuk turunkan kolesterol.
Teh hitam dikonsumsi 1 – 3 gelas setiap harinya. Tapi Mama dan Papa disarankan untuk mengonsumsinya 1 – 2 jam setelah makan ya. Tujuannya, agar tidak mengganggu penyerapan nutrisi dari makanan yang sudah kita konsumsi.
Terus Mama dan Papa juga tidak disarankan untuk minum teh hitam dengan tambahan gula atau pemanis buatan ya. Jadi lebih baik minum teh hitam tawar.
Rasa penasaran mengenai Benarkah Teh Hitam Bisa Turunkan Kolesterol sudah terjawab kan sekarang Ma, Pa? Jadi jangan ragu lagi buat mengonsumsinya ya!
Baca juga:
Mama dan Papa tau nggak sih, kalo teh hitam itu dari dulu sudah banyak digunakan untuk menjaga kesehatan tubuh?
Salah satunya menurut informasi yang aku tau, teh hitam itu bisa bantu menurunkan kolesterol lho. Di bawah ini aku akan kasih informasi selengkapnya untuk Mama dan Papa mengenai Benarkah Teh Hitam Bisa Turunkan Kolesterol?
Apa itu kolesterol?
Kolesterol adalah suatu lemak yang diproduksi oleh organ hati, tapi umumnya diperoleh dari makanan hewani yang kita konsumsi, salah satunya seperti daging.
Nah kalo dalam kadar normal (di bawah 200 mg/dL), kolesterol ini dbutuhkan untuk membentuk sel-sel yang sehat. Tapi jika jumlahnya berlebihan, kolesterol bisa menumpuk di pembuluh darah menjadi plak dan merusak area dindingnya. Dimana ini bisa meningkatkan risiko penyakit jantung kronis.
Benarkah Teh Hitam Bisa Turunkan Kolesterol?
Teh hitam jadi salah satu minuman yang banyak dipercaya untuk menurunkan kadar kolesterol dalam darah. Ini karena, teh hitam mengandung senyawa alami berupa flavonoid dan polifenol. Dimana kedua senyawa ini memiliki sifat antioksidan yang baik buat kesehatan tubuh kita.
Flavonoid bisa menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) dan meningkatkan kadar kolesterol baik (HDL). Sedangkan polifenol membantu menjaga kadar kolesterol dan gula darah tetap stabil, sehingga risiko masalah kesehatan seperti diabetes bisa dikurangi.
Teh hitam ini punya rasa yang lebih kuat gitu Ma, Pa. Terus teh hitam juga mengandung lebih banyak kafein dari pada jenis teh lainnya. Meski begitu, Mama dan Papa nggak perlu khawatir buat mengonsumsinya ya. Karena kandungan kafein dalam teh hitam masih lebih sedikit, jika dibandingkan dengan kafein dalam kopi.
Bagaimana cara mengonsumsi teh hitam untuk turunkan kolesterol?
Karena kaya kandungan antioksidan, teh hitam jadi banyak dimanfaatkan untuk menurunkan kolesterol. Ini terutama banyak diminum oleh penderita hiperkolesterolemia. Berikut ini cara mengonsumsi teh hitam untuk turunkan kolesterol.
Teh hitam dikonsumsi 1 – 3 gelas setiap harinya. Tapi Mama dan Papa disarankan untuk mengonsumsinya 1 – 2 jam setelah makan ya. Tujuannya, agar tidak mengganggu penyerapan nutrisi dari makanan yang sudah kita konsumsi.
Terus Mama dan Papa juga tidak disarankan untuk minum teh hitam dengan tambahan gula atau pemanis buatan ya. Jadi lebih baik minum teh hitam tawar.
Rasa penasaran mengenai Benarkah Teh Hitam Bisa Turunkan Kolesterol sudah terjawab kan sekarang Ma, Pa? Jadi jangan ragu lagi buat mengonsumsinya ya!
Baca juga:
Kalo teh hitam biasanya bisa beli dimana sih ma?