Hai Mama dan Papa, pernah denger nggak sih ada yang bilang kalo orang berbulu itu punya nafsu tinggi? Kira-kira ini bener atau nggak ya?
Biar nggak penasaran, kali ini aku pengen banget bahas mengenai hal ini. Karena jujur, aku tipikal yang punya bulu lebat, termasuk di kaki hehehe.
Simak dulu yuk, Fakta dan Mitos Orang Berbulu Lebat Nafsunya Besar, Benarkah?
Fakta dan Mitos Orang Berbulu Lebat Nafsunya Besar, Benarkah?
Lebatnya bulu atau rambut pada tubuh perempuan maupun laki-laki, sama sekali tidak ada hubungannya dengan nafsu seks atau libidio Ma.
Karena menurut medis, banyak atau tidaknya bulu di badan seseorang itu dipengaruhi oleh produksi hormon dalam tubuhnya. Salah satu hormon yang berperan yaitu hormon testosteron. Dimana hormon ini ada pada tubuh perempuan maupun laki-laki.
Jadi informasi mengenai orang berbulu lebat nafsunya besar itu hanya mitos atau tidak benar ya.
Penyebab orang memiliki bulu lebat
Nah kalo bicara mengenai penyebab, sebenarnya cukup beragam ya. Selain yang udah aku sebutkan tadi yaitu kadar hormon testosteron, ada juga penyebab lainnya seseorang memiliki bulu lebat. Diantaranya karena faktor keturunan atau genetik, serta pengaruh penggunaan obat-obatan tertentu. Misalnya obat untuk terapi hormon pada laki-laki maupun perempuan.
Lantas apa yang bikin nafsu seks jadi tinggi?
Setelah tau kalo ini hanya mitos, pastinya Mama dan Papa penasaran kan, kira-kira hal apa aja sih yang bikin nafsu seks seseorang jadi tinggi?
Sebenarnya ada banyak faktor yang menyebabkan gairah seks seseorang menjadi tinggi. Diantarnya ada faktor medis, psikologis, hingga sosial. Berikut beberapa diantaranya:
Nah demikian tadi informasi mengenai Fakta dan Mitos Orang Berbulu Lebat Nafsunya Besar, Benarkah? Jawabannya tidak benar ya Ma!
Baca juga: