Mama dan Papa ada yang tau sama penyanyi lagu pop bernama Mitha Talahatu?
Nah, salah satu lagu rohani yang paling banyak disukai ada yang berjudul Cahaya Natal. Lagu ini banyak banget dinyanyiin dalam perayaan Natal lho. Kalo keluarga Mama dan Papa salah satu penikmat lagunya, berarti kita sama nih, hehe.
Biar bisa nyanyi bareng, di bawah ini aku udah siapin informasi mengenai Lirik Lagu Cahaya Natal - Mitha Talahatu.
Fakta Lagu Cahaya Natal - Mitha Talahatu
Mitha Talahatu adalah perempuan kelahiran September 1987, yang dikenal dengan lagu-lagu rohaninya. Ia merilis banyak lagu rohani Kristen, salah satunya Cahaya Natal di tahun 2020 silam.
Lagu Cahaya Natal ini ditulis oleh Philipus Betaubun yang kemudian dinyanyikan Mitha Talahatu. Oh iya, kalo Mama mau cari lagunya, di bawah ini aku kasih informasi YouTube videonya ya
Lagu Cahaya Natal - Mitha Talahatu
Lirik Lagu Cahaya Natal - Mitha Talahatu
Di.. Saat cahaya natal mulai bersinar
Waktunya tlah tiba
Untuk menyambut kelahiran sang Juru Slamat
Lampu pohon terang ada di mana mana
Kau.. Datang sebagai penebus dosa manusia
Raja yang Maha Besar
Dialah harapan bagi setiap manusia
Mari bersyukur dalam kasihNya
Hiduplah di dalam kasih Tuhan
Biar damai natal diam di hati kita
Selamat datang
Di dunia di bumi di antara manusia
Sgala puji hormat
Bagi Anak Allah di tempat yang Maha Tinggi
Glori haleluya
Kau.. Datang sebagai penebus dosa manusia
Raja yang Maha Besar
Dialah harapan bagi setiap manusia
Mari bersyukur dalam kasihNya
(Hiduplah di dalam kasih Tuhan)
(Biar damai natal diam di hati kita)
Di hati kita
Selamat datang
Di dunia di bumi di antara manusia
Sgala puji hormat
Bagi Anak Allah di tempat yang Maha Tinggi
Glori haleluya
Glori haleluya
Hiduplah di dalam kasih Tuhan
Biar damai natal diam di hati kita
Selamat datang
Di dunia di bumi di antara manusia
Sgala puji hormat
Bagi Anak Allah di tempat yang Maha Tinggi
Glori haleluya
Glori haleluya
Itu tadi Ma, Lirik Lagu Cahaya Natal - Mitha Talahatu. Yuk nyanyi bareng!
Baca juga: