Ma, hari ini aku mau memberi tahu Lirik Lagu Lentik Indah Matamu - Andmesh Kamaleng. Sebenarnya kalimat Lentik indah matamu ini adalah penggalan lirik dari lagu Cinta Luar Biasa yang dirilis pada tahun 2019. Lagu ini memang belakangan kembali viral karena banyak digunakan sebagai backsong di TikTok ataupun Instagram.
Lagu yang dinyanyikan oleh Andmesh menceritakan tentang seseorang yang menyampaikan perasaan betapa cintanya ia kepada pasangan. Menurut aku lagu ini so sweet banget sih, bakal cocok digunakan untuk background song pas nikahan, Ma!
Yuk kita nyanyi bareng bareng sambil baca Lirik Lagu Lentik Indah Matamu - Andmesh Kamaleng kalau lupa hehe.
Verse 1 :
Waktu pertama kali
Kulihat dirimu hadir
Rasa hati ini inginkan dirimu
Hati tenang mendengar
Suara indah menyapa geloranya hati ini tak ku sangka
Rasa ini tak tertahan
Hati ini selalu untukmu
Chorus :
Terimalah lagu ini dari orang biasa
Tapi cintaku padamu luar biasa
Aku tak punya bunga
Aku tak punya harta
Yang kupunya hanyalah hati yang setia tulus padamu
Verse 2 :
Hari hari berganti
Kini cintapun hadir
Melihatmu memandangmu bagai bidadari
Lentik indah matamu
Manis senyum bibirmu
Hitam panjang rambutmu anggung terikat
Rasa ini tak tertahan
Hati ini slalu untukmu
Chorus :
Terimalah lagu ini
Dari orang biasa
Tapi cintaku padamu luar biasa
Aku tak punya bunga
Aku tak punya harta
Yang kupunya hanyalah hati yang setia tulus padamu
Terimalah lagu ini
Dari orang biasa
Terimalah lagu ini
Dari orang biasa
Tapi cinta ku padamu luar biasa
Aku tak punya bunga
Aku tak punya harta
Yang kupunya hanyalah hati yang setia
Yang kupunya hanyalah hati yang setia
Terimalah cintaku yang luar biasa tulus padamu
Nah, itulah Lirik Lagu Lentik Indah Matamu - Andmesh Kamaleng yang bisa Mama nyanyikan. Semoga suka ya~