Profil dan Biodata Basuki Hadimuljono, Menteri PUPR

Di era kepemimpinan Presiden Joko Widodo, nama Basuki Hadimuljono memang kerap diperbincangkan publik. Ia merupakan menteri PUPR, yang kerap melakukan hal-hal kocak, bahkan di acara penting kenegaraan.

Banyak masyarakat yang merasa terhibur dengan sosoknya yang low profile dan apa adanya. Kali ini aku berikan informasi mengenai beliau ya. Berikut ini Profil dan Biodata Basuki Hadimuljono, Menteri PUPR.

Profil dan Biodata Basuki Hadimuljono, Menteri PUPR

  • Nama lengkap: Mochamad Basoeki Hadimoeljono
  • Nama dikenal: Dr. Ir. M. Basuki Hadimuljono, M.Sc
  • Tempat dan tanggal lahir: Surakarta, 5 November 1954
  • Usia: 69 tahun
  • Zodiak: Scorpio
  • Agama: Islam

Jenjang pendidikan formal

  • Teknik Geologi, Universitas Gajah Mada, 1979
  • Master of Science, Civil Engineering Colorado State University, USA, 1989
  • Doctor of Philosophy, Civil Engineering, Colorado State University, USA, 1992

Riwayat jabatan

  • Proyek Pengembangan Air Tanah Jawa Tengah (1981-1984)
  • Proyek Pengembangan Air Tanah Nusa Tenggara Timur (1985-1993)
  • Pimpro Induk Pengelolaan Wilayah Sungai (PWS) Ciliwung Cisadane (2000-2001)
  • Direktur Wilayah Tengah, Ditjen Sumber Daya Air (2001-2002)
  • Kepala Biro Perencanaan & Kerjasama Luar Negeri, Sekretariat Jenderal (2002-2003)
  • Direktur Jenderal Sumber Daya Air (2003-2005)
  • Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan (2005-2007)
  • Inspektur Jenderal (2007-2013)
  • Direktur Jenderal Penataan Ruang (2013-2014)
  • Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (2014-Sekarang)

Fakta menarik Basuki Hadimuljono

Basuki Hadimuljono adalah sosok laki-laki asal Solo, Jawa Tengah. Ia saat ini menjadi salah satu pembantu presiden Jokowi dengan bertugas sebagai Menteri Pekerjaan Umum (PU) dan Perumahan Rakyat Kabinet KErja Jokowi – Ma’ruf Amin. Posisi menteri PUPR ini didapatkanya setelah sukses menjalankan peran sebagai Dirjen Penataan Ruang Kementerian Pekerjaan Umum. Dari situlah sosoknya dianggap mumpuni dan bisa mengemban tugas menteri PUPR.

Sejak kecil, ia diketahui hidup dengan sederhana dan selalu memiliki sikap disiplin. Sikap disiplin ini diketahui menurun dari sang Ayah yang merupakan anggota TNI angkatan Darat. Dari kecil ia juga tekun belajar hingga mampu menyelesaikan studi S3 nya di Colorado State University dan mendapat gelar Magister serta Doktor Teknik Sipil.

Namanya itu selalu jadi perbincangan publik berkat aksi konyolnya di beberapa acara kenegaraan. Terbaru namanya disorot setelah potongan videonya bersama Erick Thohir viral di media sosial. Dalam video tersebut, terlihat Basuki sedang mengikuti Upacara HUT RI ke 78 bersama Erick Thohir. Namun di sesi break, ia justru meledek Erick yang saat itu menggunakan jas berwarna krem.

Itu tadi informasi singkat dari aku mengenai Profil dan Biodata Basuki Hadimuljono, Menteri PUPR. Siapa yang sempat melihat sosoknya viral di media sosial?

Baca juga:

Komentar
Di era kepemimpinan Presiden Joko Widodo, nama Basuki Hadimuljono memang kerap diperbincangkan publik. Ia merupakan menteri PUPR, yang kerap melakukan....

Di era kepemimpinan Presiden Joko Widodo, nama Basuki Hadimuljono memang kerap diperbincangkan publik. Ia merupakan menteri PUPR, yang kerap melakukan hal-hal kocak, bahkan di acara penting kenegaraan.

Banyak masyarakat yang merasa terhibur dengan sosoknya yang low profile dan apa adanya. Kali ini aku berikan informasi mengenai beliau ya. Berikut ini Profil dan Biodata Basuki Hadimuljono, Menteri PUPR.

Profil dan Biodata Basuki Hadimuljono, Menteri PUPR

  • Nama lengkap: Mochamad Basoeki Hadimoeljono
  • Nama dikenal: Dr. Ir. M. Basuki Hadimuljono, M.Sc
  • Tempat dan tanggal lahir: Surakarta, 5 November 1954
  • Usia: 69 tahun
  • Zodiak: Scorpio
  • Agama: Islam

Jenjang pendidikan formal

  • Teknik Geologi, Universitas Gajah Mada, 1979
  • Master of Science, Civil Engineering Colorado State University, USA, 1989
  • Doctor of Philosophy, Civil Engineering, Colorado State University, USA, 1992

Riwayat jabatan

  • Proyek Pengembangan Air Tanah Jawa Tengah (1981-1984)
  • Proyek Pengembangan Air Tanah Nusa Tenggara Timur (1985-1993)
  • Pimpro Induk Pengelolaan Wilayah Sungai (PWS) Ciliwung Cisadane (2000-2001)
  • Direktur Wilayah Tengah, Ditjen Sumber Daya Air (2001-2002)
  • Kepala Biro Perencanaan & Kerjasama Luar Negeri, Sekretariat Jenderal (2002-2003)
  • Direktur Jenderal Sumber Daya Air (2003-2005)
  • Kepala Badan Penelitian dan Pengembangan (2005-2007)
  • Inspektur Jenderal (2007-2013)
  • Direktur Jenderal Penataan Ruang (2013-2014)
  • Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (2014-Sekarang)

Fakta menarik Basuki Hadimuljono

Basuki Hadimuljono adalah sosok laki-laki asal Solo, Jawa Tengah. Ia saat ini menjadi salah satu pembantu presiden Jokowi dengan bertugas sebagai Menteri Pekerjaan Umum (PU) dan Perumahan Rakyat Kabinet KErja Jokowi – Ma’ruf Amin. Posisi menteri PUPR ini didapatkanya setelah sukses menjalankan peran sebagai Dirjen Penataan Ruang Kementerian Pekerjaan Umum. Dari situlah sosoknya dianggap mumpuni dan bisa mengemban tugas menteri PUPR.

Sejak kecil, ia diketahui hidup dengan sederhana dan selalu memiliki sikap disiplin. Sikap disiplin ini diketahui menurun dari sang Ayah yang merupakan anggota TNI angkatan Darat. Dari kecil ia juga tekun belajar hingga mampu menyelesaikan studi S3 nya di Colorado State University dan mendapat gelar Magister serta Doktor Teknik Sipil.

Namanya itu selalu jadi perbincangan publik berkat aksi konyolnya di beberapa acara kenegaraan. Terbaru namanya disorot setelah potongan videonya bersama Erick Thohir viral di media sosial. Dalam video tersebut, terlihat Basuki sedang mengikuti Upacara HUT RI ke 78 bersama Erick Thohir. Namun di sesi break, ia justru meledek Erick yang saat itu menggunakan jas berwarna krem.

Itu tadi informasi singkat dari aku mengenai Profil dan Biodata Basuki Hadimuljono, Menteri PUPR. Siapa yang sempat melihat sosoknya viral di media sosial?

Baca juga:

menteri yang lucu banget hihi