Profil dan Biodata Jonas Rivanno, Suami Asmirandah

Mungkin sebagian Mama Papa kurang begitu familiar dengan pria satu ini. Mama Papa pasti familiar dengan sosok Asmirandah. Nah, pria bernama Jonas Rivanno ini merupakan suami dari Asmirandah, lho!

Buat Mama Papa yang belum tahu dan penasaran dengan Profil dan Biodata Jonas Rivanno, Suami Asmirandah, aku sudah rangkum selengkapnya di bawah ini!

Yuk, simak bersama-sama ringkasan mengenai Profil dan Biodata Jonas Rivanno, Suami Asmirandah

  • Nama Lengkap: Jonas Rivanno Wattimena
  • Nama Panggung: Jonas Rivanno
  • Nama Panggilan: Jonas
  • Tempat, Tanggal Lahir: Surabaya, Jawa Timur, 20 Maret 1987
  • Nama Ayah: Agustinus Wattimena
  • Nama Ibu: Leony Pattipeilohy
  • Agama: Kristen
  • Kewarganegaraan: Indonesia
  • Saudara: Freshnny Sabrina, Sonya Prischillia
  • Nama Istri: Asmirandah 
  • Hobi: Bernyanyi
  • Twitter: @jonasrivanno
  • Instagram: @jonas.rivanno

Perjalanan Karier Jonas Rivanno

Jonas Rivanno memulai karier dengan menjadi model mengikuti kompetisi coverboy majalah Aneka Yess pada 2007 silam. Pada kompetisi tersebut, Jonas berhasil menang kategori best catwalk. Kemudian, ia merambah kariernya ke bidang akting dan berhasil membintangi sinetron berjudul “Khanza” pada tahun 2008 silam.

Pada 2012, Jonas sempat menjadi bintang video klip untuk lagu Akhir yang Indah dari Astoria. Pada 2013, Jonas berhasil membintangi film layar lebar berjudul Isyarat. Pada tahun yang sama, Jonas berhasil membintangi empat judul FTV sekaligus.

Pada 2015, Jonas dan sang istri, Asmirandah sempat terjun di dunia tarik suara merilis single rohani berjudul Yesus Aku Cinta Padamu.

Fakta Menarik Jonas Rivanno

  • Ia merupakan anak kedua dari tiga bersaudara yang juga memiliki blasteran Ambon, Belanda, dan Jerman.
  • Menikahi Asmirandah pada 22 Desember 2013. Pernikahannya dengan Asmirandah menimbulkan kontroversi. Pasalnya, ia saat itu masuk islam demi menikahi Asmirandah yang sering dipanggil Andah. Namun, ia kembali ke agama semula dan mengajukan pembatalan nikah. Setelah itu, justru Andah yang keyakinannya mengikuti dirinya.
  • Setelah lebih dari enam tahun menanti, ia akhirnya memiliki seorang anak bernama Chloe Emanuelle Van Wattimena yang lahir pada 25 Desember 2020.
  • Donnie Sibarani yang merupakan mantan vokalis band hits Ada Band merupakan adik iparnya dan Ia juga menjajaki dunia tarik suara, hanya saja ia fokus pada lagu-lagu rohani.
  • Siapa sangka bahwa suami Asmirandah ini merupakan lulusan Sarjana Teknik Lingkungan di Institut Teknologi Sepuluh November (ITS).
  • Sejak kecil sudah dikaruniai bakat seni musik yang terbukti dengan kemahirannya bermain gitar dan piano. Tanpa disangka bahwa Jonas mahir bermain gitar sejak kelas 1 SMA dan belajar secara otodidak tanpa mengikuti kursus.
  • Jonas juga menyukai hampir semua genre musik, kecuali genre dangdut.

Nah, itulah tadi ringkasan mengenai Profil dan Biodata Jonas Rivanno, Suami Asmirandah. Gimana, Ma, Pa? Sudah tau informasi mengenai Jonas Rivanno, kan? Semoga bermanfaat!

Baca juga:

Komentar
Mungkin sebagian Mama Papa kurang begitu familiar dengan pria satu ini. Mama Papa pasti familiar dengan sosok Asmirandah. Nah, pria....

Mungkin sebagian Mama Papa kurang begitu familiar dengan pria satu ini. Mama Papa pasti familiar dengan sosok Asmirandah. Nah, pria bernama Jonas Rivanno ini merupakan suami dari Asmirandah, lho!

Buat Mama Papa yang belum tahu dan penasaran dengan Profil dan Biodata Jonas Rivanno, Suami Asmirandah, aku sudah rangkum selengkapnya di bawah ini!

Yuk, simak bersama-sama ringkasan mengenai Profil dan Biodata Jonas Rivanno, Suami Asmirandah

  • Nama Lengkap: Jonas Rivanno Wattimena
  • Nama Panggung: Jonas Rivanno
  • Nama Panggilan: Jonas
  • Tempat, Tanggal Lahir: Surabaya, Jawa Timur, 20 Maret 1987
  • Nama Ayah: Agustinus Wattimena
  • Nama Ibu: Leony Pattipeilohy
  • Agama: Kristen
  • Kewarganegaraan: Indonesia
  • Saudara: Freshnny Sabrina, Sonya Prischillia
  • Nama Istri: Asmirandah 
  • Hobi: Bernyanyi
  • Twitter: @jonasrivanno
  • Instagram: @jonas.rivanno

Perjalanan Karier Jonas Rivanno

Jonas Rivanno memulai karier dengan menjadi model mengikuti kompetisi coverboy majalah Aneka Yess pada 2007 silam. Pada kompetisi tersebut, Jonas berhasil menang kategori best catwalk. Kemudian, ia merambah kariernya ke bidang akting dan berhasil membintangi sinetron berjudul “Khanza” pada tahun 2008 silam.

Pada 2012, Jonas sempat menjadi bintang video klip untuk lagu Akhir yang Indah dari Astoria. Pada 2013, Jonas berhasil membintangi film layar lebar berjudul Isyarat. Pada tahun yang sama, Jonas berhasil membintangi empat judul FTV sekaligus.

Pada 2015, Jonas dan sang istri, Asmirandah sempat terjun di dunia tarik suara merilis single rohani berjudul Yesus Aku Cinta Padamu.

Fakta Menarik Jonas Rivanno

  • Ia merupakan anak kedua dari tiga bersaudara yang juga memiliki blasteran Ambon, Belanda, dan Jerman.
  • Menikahi Asmirandah pada 22 Desember 2013. Pernikahannya dengan Asmirandah menimbulkan kontroversi. Pasalnya, ia saat itu masuk islam demi menikahi Asmirandah yang sering dipanggil Andah. Namun, ia kembali ke agama semula dan mengajukan pembatalan nikah. Setelah itu, justru Andah yang keyakinannya mengikuti dirinya.
  • Setelah lebih dari enam tahun menanti, ia akhirnya memiliki seorang anak bernama Chloe Emanuelle Van Wattimena yang lahir pada 25 Desember 2020.
  • Donnie Sibarani yang merupakan mantan vokalis band hits Ada Band merupakan adik iparnya dan Ia juga menjajaki dunia tarik suara, hanya saja ia fokus pada lagu-lagu rohani.
  • Siapa sangka bahwa suami Asmirandah ini merupakan lulusan Sarjana Teknik Lingkungan di Institut Teknologi Sepuluh November (ITS).
  • Sejak kecil sudah dikaruniai bakat seni musik yang terbukti dengan kemahirannya bermain gitar dan piano. Tanpa disangka bahwa Jonas mahir bermain gitar sejak kelas 1 SMA dan belajar secara otodidak tanpa mengikuti kursus.
  • Jonas juga menyukai hampir semua genre musik, kecuali genre dangdut.

Nah, itulah tadi ringkasan mengenai Profil dan Biodata Jonas Rivanno, Suami Asmirandah. Gimana, Ma, Pa? Sudah tau informasi mengenai Jonas Rivanno, kan? Semoga bermanfaat!

Baca juga:

Wah, aku baru tau kalo dia pernah pindah ke muslim lalu kembali lagi kepada keyakinan awalnya. Semoga apapun yang dipilih, menjadi jalan yang terbaik, ya