Profil dan Biodata Nadiem Makarim

group-image

Hai!

Mama tahu Nadiem Makarim? Beliau adalah menteri Kemendikbud Indonesia. Beliau sudah menjabat di periode ini sampai akhir dan banyak memberikan kontribusi baru dalam pendidikan di Indonesia.

Nah, di sini aku mau sharing ke Mama dan Papa tentang Profil dan Biodata Nadiem Makarim. Yuk, simak!

Biodata

Nama: Nadiem Anwar Makarim
Tempat, tanggal lahir: Singapura, 4 Juli 1984
Usia: 39 tahun
Pendidikan: Harvard Business School, Universitas Brown
Profesi: Menteri
Nama istri: Franka Franklin
Partai politik: Independen
Kebangsaan: Indonesia

Perjalanan Karier Profil dan Biodata Nadiem Makarim

- Nadiem Anwar Makarim adalah putra dari pasangan Nono Anwar Makarim dan Atika Algadri
- Ayahnya adalah seorang aktivis dan pengacara terkemuka
- Ibunya merupakan penulis lepas, putri dari Hamid Algadri, salah seorang perintis kemerdekaan Indonesia
- Nadiem lulusan jurusan Hubungan Internasional di Universitas Brown, Amerika Serikat
- Kemudian, ia mengambil pascasarjana dan meraih gelar Master of Business Administration di Harvard Business School
- Pada tahun 2006, Nadiem memulai kariernya sebagai konsultan manajemen di McKinsey & Company
- Ia juga mendirikan Zalora Indonesia
- Setelah keluar dari Zalora, ia kemudian menjabat sebagai Chief Innovation Officer (CIO) Kartuku
- Akhirnya, ia fokus mengembangkan Gojek yang telah ia rintis sejak tahun 2011, yang saat ini jadi perusahaan rintisan terbesar di Indonesia
- Pada 23 Oktober 2019, Presiden Joko Widodo mengumumkan kabinet menterinya dengan Nadiem sebagai Menteri Pendidikan dan Kebudayaan

Nah itu dia Profil dan Biodata Nadiem Makarim. Inspirable banget, ya?

Baca juga:

Hai! Mama tahu Nadiem Makarim? Beliau adalah menteri Kemendikbud Indonesia. Beliau sudah menjabat di periode ini sampai akhir dan banyak....

Hai!

Mama tahu Nadiem Makarim? Beliau adalah menteri Kemendikbud Indonesia. Beliau sudah menjabat di periode ini sampai akhir dan banyak memberikan kontribusi baru dalam pendidikan di Indonesia.

Nah, di sini aku mau sharing ke Mama dan Papa tentang Profil dan Biodata Nadiem Makarim. Yuk, simak!

Biodata

Nama: Nadiem Anwar Makarim
Tempat, tanggal lahir: Singapura, 4 Juli 1984
Usia: 39 tahun
Pendidikan: Harvard Business School, Universitas Brown
Profesi: Menteri
Nama istri: Franka Franklin
Partai politik: Independen
Kebangsaan: Indonesia

Perjalanan Karier Profil dan Biodata Nadiem Makarim

- Nadiem Anwar Makarim adalah putra dari pasangan Nono Anwar Makarim dan Atika Algadri
- Ayahnya adalah seorang aktivis dan pengacara terkemuka
- Ibunya merupakan penulis lepas, putri dari Hamid Algadri, salah seorang perintis kemerdekaan Indonesia
- Nadiem lulusan jurusan Hubungan Internasional di Universitas Brown, Amerika Serikat
- Kemudian, ia mengambil pascasarjana dan meraih gelar Master of Business Administration di Harvard Business School
- Pada tahun 2006, Nadiem memulai kariernya sebagai konsultan manajemen di McKinsey & Company
- Ia juga mendirikan Zalora Indonesia
- Setelah keluar dari Zalora, ia kemudian menjabat sebagai Chief Innovation Officer (CIO) Kartuku
- Akhirnya, ia fokus mengembangkan Gojek yang telah ia rintis sejak tahun 2011, yang saat ini jadi perusahaan rintisan terbesar di Indonesia
- Pada 23 Oktober 2019, Presiden Joko Widodo mengumumkan kabinet menterinya dengan Nadiem sebagai Menteri Pendidikan dan Kebudayaan

Nah itu dia Profil dan Biodata Nadiem Makarim. Inspirable banget, ya?

Baca juga:

Makasih ma udah sharee tapi aku baru tau kalo nadiem juga seorang pengacara loh