Profil dan Biodata Butet Kartaredjasa, Kakak Djaduk Ferianto

group-image

Siapa yang gak kenal sama seniman sekaligus budayawan asal Indonesia ternama Butet Kartaredjasa? Nih Popmama.com kasih Profil dan Biodata Butet Kartaredjasa, Kakak Djaduk Ferianto.

Profil dan Biodata Butet Kartaredjasa

  • Nama: Butet Kartaredjasa
  • Tanggal lahir: 21 November 1961
  • Tempat lahir: Yogyakarta

Butet juga merupakan kakak dari Djaduk Ferianto yang juga berprofesi sebagai seniman. Butet Kartaredjasa sendiri dikenal sebagai seniman yang bisa menirukan berbagai suara tokoh. Memang ia sudah memiliki ketertarikan terhadap dunia seni sejak kecil. 
 

Perjalanan Karier dan Prestasi Butet Kartaredjasa

Profil dan Biodata Butet Kartaredjasa, Kakak Djaduk Ferianto 

Awalnya, Butet Kartaredjasa menjadi seorang penggambar vignet.Selain itu, ia juga menjadi penulis freelance untuk liputan masalah-masalah sosial budaya, baik di media lokal maupun nasional. Butet juga terjun di dunia seni peran. Dirinya pernah tergabung dengan berbagai teater mulai tahun 70-an hingga sekarang.

Di televisi, Butet Kartaredjasa pernah memainkan peran sebagai Si Butet Yogya (SBY) dalam Republik Mimpi yang tampil di Metro TV. Sejak tahun 2010, Butet Kartaredjasa bersama Slamet Rahardjo dan Cak Lontong bermain dalam program Sentilan-Sentilun yang tayang di Metro TV.

Ia juga membintangi berbagai judul film layar lebar. Bersama Agus Noor dan Djaduk Ferianto, ia menggagas Indonesia Kita pada 2011.


Itu lah Profil dan Biodata Butet Kartaredjasa, Kakak Djaduk Ferianto. Semoga sosok satu ini bisa menginspirasi kamu ya!

 

Baca juga:

Komentar
Siapa yang gak kenal sama seniman sekaligus budayawan asal Indonesia ternama Butet Kartaredjasa? Nih Popmama.com kasih Profil dan Biodata Butet....

Siapa yang gak kenal sama seniman sekaligus budayawan asal Indonesia ternama Butet Kartaredjasa? Nih Popmama.com kasih Profil dan Biodata Butet Kartaredjasa, Kakak Djaduk Ferianto.

Profil dan Biodata Butet Kartaredjasa

  • Nama: Butet Kartaredjasa
  • Tanggal lahir: 21 November 1961
  • Tempat lahir: Yogyakarta

Butet juga merupakan kakak dari Djaduk Ferianto yang juga berprofesi sebagai seniman. Butet Kartaredjasa sendiri dikenal sebagai seniman yang bisa menirukan berbagai suara tokoh. Memang ia sudah memiliki ketertarikan terhadap dunia seni sejak kecil. 
 

Perjalanan Karier dan Prestasi Butet Kartaredjasa

Profil dan Biodata Butet Kartaredjasa, Kakak Djaduk Ferianto 

Awalnya, Butet Kartaredjasa menjadi seorang penggambar vignet.Selain itu, ia juga menjadi penulis freelance untuk liputan masalah-masalah sosial budaya, baik di media lokal maupun nasional. Butet juga terjun di dunia seni peran. Dirinya pernah tergabung dengan berbagai teater mulai tahun 70-an hingga sekarang.

Di televisi, Butet Kartaredjasa pernah memainkan peran sebagai Si Butet Yogya (SBY) dalam Republik Mimpi yang tampil di Metro TV. Sejak tahun 2010, Butet Kartaredjasa bersama Slamet Rahardjo dan Cak Lontong bermain dalam program Sentilan-Sentilun yang tayang di Metro TV.

Ia juga membintangi berbagai judul film layar lebar. Bersama Agus Noor dan Djaduk Ferianto, ia menggagas Indonesia Kita pada 2011.


Itu lah Profil dan Biodata Butet Kartaredjasa, Kakak Djaduk Ferianto. Semoga sosok satu ini bisa menginspirasi kamu ya!

 

Baca juga:

seniman berbakat, panutan!