Resep Pangsit Goreng isi Sayur

Pangsit goreng pada umumnya berisi daging ayam, daging, ikan, atau udang, namun jika isiannya diganti dengan sayur-sayuran, rasanya tetap lezat dan lebih sehat lagi! Cobain resep pangsit goreng isi sayur yuk, Ma!

BAHAN-BAHAN:

  • Kulit pangsit siap pakai secukupnya
  • 1 butir telur
  • 1 sdt gula
  • 1/2 sdt garam
  • 100 gram kol, iris tipis dan cincang
  • 100 gram wortel, serut dan cincang
  • 3 batang daun bawang, iris tipis
  • 50 gram tahu putih, hancurkan dan peras airnya

CARA MEMBUAT:

  • Campur semua bahan isi seperti telur, kol, tahu, wortel, dan bumbu hingga merata.
  • Ambil kulit pangsit dan isi dengan isian secukupnya.
  • Lipat dan tutup ujung-ujungnya. Lakukan hingga isian habis.
  • Goreng pangsit hingga kecoklatan
  • Angkat jika sudah matang, lalu sajikan dengan saus sambal dan mayonise
Komentar
Pangsit goreng pada umumnya berisi daging ayam, daging, ikan, atau udang, namun jika isiannya diganti dengan sayur-sayuran, rasanya tetap lezat....

Pangsit goreng pada umumnya berisi daging ayam, daging, ikan, atau udang, namun jika isiannya diganti dengan sayur-sayuran, rasanya tetap lezat dan lebih sehat lagi! Cobain resep pangsit goreng isi sayur yuk, Ma!

BAHAN-BAHAN:

  • Kulit pangsit siap pakai secukupnya
  • 1 butir telur
  • 1 sdt gula
  • 1/2 sdt garam
  • 100 gram kol, iris tipis dan cincang
  • 100 gram wortel, serut dan cincang
  • 3 batang daun bawang, iris tipis
  • 50 gram tahu putih, hancurkan dan peras airnya

CARA MEMBUAT:

  • Campur semua bahan isi seperti telur, kol, tahu, wortel, dan bumbu hingga merata.
  • Ambil kulit pangsit dan isi dengan isian secukupnya.
  • Lipat dan tutup ujung-ujungnya. Lakukan hingga isian habis.
  • Goreng pangsit hingga kecoklatan
  • Angkat jika sudah matang, lalu sajikan dengan saus sambal dan mayonise

Mantap nih pasti gurih dan kriuk kriuk