10 Celana Kulot Kekinian untuk Wanita

group-image

Siapa disini yang setuju kalau celana kulot adalah celana ternyaman dibanding lainnya? Celana yang memiliki potongan lebar dan longgar ini banyak dipilih karena sangat nyaman dan fashionable. Bentuk celana yang lebar dari atas sampai bawah ini juga dapat menyamarkan bentuk lekuk tubuhmu agar lebih percaya diri.

Terlebih saat ini desain kulot sudah semakin modis dan kekinian. Ada model kulot yang polos, ada yang bercorak, bahkan ada juga kulot batik. Supaya Mama bisa padu padan kulot dengan benar, aku akan rekomendasikan 10 Celana Kulot Kekinian untuk Wanita. Yuk, intip ada model kulot apa saja di bawah ini!

10 Celana Kulot Kekinian untuk Wanita

1. Berrybenka Sophie Mulcia Linen Cullote

Berrybenka adalah salah satu fashion brand Indonesia yang terdepan dalam menyediakan berbagai tren pakaian, tas, sepatu, dan aksesoris terkini dengan harga yang sangat terjangkau. Celana kulot wanita terbaru ini dibuat dari bahan linen yang nyaman untuk kamu gunakan sepanjang hari.

Celana yang hadir dengan berbagai warna menarik ini memiliki ukuran panjang 89 cm, dengan lingkar pinggang 68-106 cm, lingkar paha 64 cm, dan lingkar pinggul 112 cm. Terdapat juga dua kantong saku yang bisa kamu pakai untuk menyimpan barang-barang kecil.

 

2. Purplejade Mine Blossom

Rekomendasi berikutnya dari brand Purplejade. PurpleJade merupakan situs belanja fashion online yang menawarkan pakaian pria dan wanita yang trendi. Brand tersebut menyediakan banyak pilihan mulai dari pakaian formal sampai dengan pakaian santai.

Celana kulot Purplejade Mine Blossom hadir dengan dua ukuran, yakni S dan M. Celana yang didesain trendy ini memiliki material polyester yang nyaman digunakan. Celana kulot Mine Blossom ini cocok dipadukan dengan kaos polos berwarna putih atau hitam.

 

3. Mybamus Byna Cullote Pants

Mybamus merupakan brand lokal yang menyediakan banyak pilihan pakaian muslim dengan gaya kekinian. Brand ini juga menyediakan celana kulot seperti Byna Cullote Pants dengan warna-warna polos yang bisa dengan mudah dipadukan dengan baju apa saja.

Celana kulot dengan material lacoste ini terdiri dari satu ukuran, yakni dengan panjang 94 cm, tinggi 58 cm dan lingkar pinggang 109 cm. Untuk pilihan warnanya, Mybamus Byna Culotte Pants memiliki warna-warna menarik, seperti hitam, putih, coklat dan lain sebagainya.

 

4. Escrocte P01 Highwaist Jeans Cullote

Ingin memakai jeans tetapi tetap nyaman? Celana jeans kulot ini bisa dijadikan pilihan utama kamu. Celana kulot dengan bahan jeans yang tidak melar ini akan membuat kamu terlihat lebih modis.

Esrocte P01 Highwaist Jeans Culotte memiliki jahitan dengan tingkat kerapatan yang tinggi. Selain itu, celana ini juga menggunakan rivet serta kancing terbaik yang anti karat.

 

5 ORI Scuba Premium Cullotes

Gak melulu bermodel pendek, celana kulot juga ada yang panjang lho, Ma! Kamu bisa memadukan celana kulot dengan blouse favorit dan juga hijab untuk tampilan formal. ORI Scuba Premium Cullotes hadir dengan bahan scuba yang nyaman digunakan. Celana kulot scuba ini dibuat satu ukuran dengan panjang 104 cm, lingkar paha 50 cm, dan lingkar pinggang 66 cm hingga 92 cm.

Selain memiliki ukuran all size, celana kulot ini juga punya ukuran big sizenya. Celana kulot berukuran big size memiliki panjnag  panjang celana 104 cm, lingkar paha 66 cm, serta lingkar pinggang 76 cm.

 

6. Ghanimi Suzy Series 2 Kulot

Siapa disini yang suka model celana serut pada bagian pinggang? Ghanimi Suzy bisa kamu coba nih, Ma! Celana dengan bahan knit ini memiliki desain straight yang membuat kaki kamu terkesan lebih panjang ketika menggunakannya.

Celana kulot ini memiliki bahan yang cukup tebal, jadi gak mudah nerawang pada saat dipakai. Meskipun begitu, celana ini tetap adem dan gak bikin gerah sama sekali kok, Ma!

 

7. Hello Zenina Freya Cullotes

Hello Zenina Freya merupakan celana kulot dengan bahan katun yang nyaman dan adem. Celana ini cocok banget buat kamu yang menginginkan gaya kasual. Selain itu, warna polos dari celana ini memudahkan kamu untuk memadukannya dengan baju bercorak.

Celana kulot Hello Zenina ini memiliki ukuran pinggang 58 hingga 108 cm, lingkar paha 72 cm, panjang 94 cm, dan lingkar pinggul 116 cm.

 

8. Cardinal Girl Cullote Jeans

Pecinta celana jeans gausah khawatir, karena aku juga punya rekomendasi kulot jeans yang membuat tampilan kamu lebih chic dan fashionable. Celana kulot jeans ini hadir dengan pola reguler fit yang dapat membuat tampilan kaki menjadi lebih menarik.

Cardinal Girl Culotte Jeans juga memiliki kantong di bagian kiri dan kanannya, sehingga kamu bisa menggunakannya untuk menyimpan barang-barang kecil yang akan kamu bawa.

 

9. Duapola Plisket Box 78178 Kulot

Duapola Plisket Box 78178 Kulot adalah celana kulot model terbaru dengan model plisket yang kini cukup jadi tren. Celana ini sangat cocok dipakai ke pantai karena bahannya yang super adem.

Celana kulot plisket yang sangat nyaman digunakan ini hanya terdiri dari satu ukuran, yakni dengan lingkar pinggang 75 sampai 110 cm, lingkar pinggul 110 cm, serta panjang 90 cm. 

 

10. Zahra Signature Belt Cullote

Ingin tampilan kamu lebih formal dan elegan? Maka kamu bisa mencoba Zahra Siganture Belt Cullote. Celana ini memiliki belt dengan pada bagian pinggang sehingga kamu bisa mengenakannya ke kantor, acara formal, maupun informal.

Celana kulot wanita ini bisa digunakan untuk banyak ukuran, karena belt-nya bisa diikat sesuai bentuk tubuh. Kamu bisa memadukan celana ini dengan blouse, kaos, maupun kemeja.

Nah, itu dia rekomendasi 10 Celana Kulot Kekinian untuk Wanita yang sudah aku rangkum buat Mama. Dari pilihan di atas, celana mana yang jadi favorit kamu? Semoga membantu!

 

Baca juga :

Komentar
Siapa disini yang setuju kalau celana kulot adalah celana ternyaman dibanding lainnya? Celana yang memiliki potongan lebar dan longgar ini....

Siapa disini yang setuju kalau celana kulot adalah celana ternyaman dibanding lainnya? Celana yang memiliki potongan lebar dan longgar ini banyak dipilih karena sangat nyaman dan fashionable. Bentuk celana yang lebar dari atas sampai bawah ini juga dapat menyamarkan bentuk lekuk tubuhmu agar lebih percaya diri.

Terlebih saat ini desain kulot sudah semakin modis dan kekinian. Ada model kulot yang polos, ada yang bercorak, bahkan ada juga kulot batik. Supaya Mama bisa padu padan kulot dengan benar, aku akan rekomendasikan 10 Celana Kulot Kekinian untuk Wanita. Yuk, intip ada model kulot apa saja di bawah ini!

10 Celana Kulot Kekinian untuk Wanita

1. Berrybenka Sophie Mulcia Linen Cullote

Berrybenka adalah salah satu fashion brand Indonesia yang terdepan dalam menyediakan berbagai tren pakaian, tas, sepatu, dan aksesoris terkini dengan harga yang sangat terjangkau. Celana kulot wanita terbaru ini dibuat dari bahan linen yang nyaman untuk kamu gunakan sepanjang hari.

Celana yang hadir dengan berbagai warna menarik ini memiliki ukuran panjang 89 cm, dengan lingkar pinggang 68-106 cm, lingkar paha 64 cm, dan lingkar pinggul 112 cm. Terdapat juga dua kantong saku yang bisa kamu pakai untuk menyimpan barang-barang kecil.

 

2. Purplejade Mine Blossom

Rekomendasi berikutnya dari brand Purplejade. PurpleJade merupakan situs belanja fashion online yang menawarkan pakaian pria dan wanita yang trendi. Brand tersebut menyediakan banyak pilihan mulai dari pakaian formal sampai dengan pakaian santai.

Celana kulot Purplejade Mine Blossom hadir dengan dua ukuran, yakni S dan M. Celana yang didesain trendy ini memiliki material polyester yang nyaman digunakan. Celana kulot Mine Blossom ini cocok dipadukan dengan kaos polos berwarna putih atau hitam.

 

3. Mybamus Byna Cullote Pants

Mybamus merupakan brand lokal yang menyediakan banyak pilihan pakaian muslim dengan gaya kekinian. Brand ini juga menyediakan celana kulot seperti Byna Cullote Pants dengan warna-warna polos yang bisa dengan mudah dipadukan dengan baju apa saja.

Celana kulot dengan material lacoste ini terdiri dari satu ukuran, yakni dengan panjang 94 cm, tinggi 58 cm dan lingkar pinggang 109 cm. Untuk pilihan warnanya, Mybamus Byna Culotte Pants memiliki warna-warna menarik, seperti hitam, putih, coklat dan lain sebagainya.

 

4. Escrocte P01 Highwaist Jeans Cullote

Ingin memakai jeans tetapi tetap nyaman? Celana jeans kulot ini bisa dijadikan pilihan utama kamu. Celana kulot dengan bahan jeans yang tidak melar ini akan membuat kamu terlihat lebih modis.

Esrocte P01 Highwaist Jeans Culotte memiliki jahitan dengan tingkat kerapatan yang tinggi. Selain itu, celana ini juga menggunakan rivet serta kancing terbaik yang anti karat.

 

5 ORI Scuba Premium Cullotes

Gak melulu bermodel pendek, celana kulot juga ada yang panjang lho, Ma! Kamu bisa memadukan celana kulot dengan blouse favorit dan juga hijab untuk tampilan formal. ORI Scuba Premium Cullotes hadir dengan bahan scuba yang nyaman digunakan. Celana kulot scuba ini dibuat satu ukuran dengan panjang 104 cm, lingkar paha 50 cm, dan lingkar pinggang 66 cm hingga 92 cm.

Selain memiliki ukuran all size, celana kulot ini juga punya ukuran big sizenya. Celana kulot berukuran big size memiliki panjnag  panjang celana 104 cm, lingkar paha 66 cm, serta lingkar pinggang 76 cm.

 

6. Ghanimi Suzy Series 2 Kulot

Siapa disini yang suka model celana serut pada bagian pinggang? Ghanimi Suzy bisa kamu coba nih, Ma! Celana dengan bahan knit ini memiliki desain straight yang membuat kaki kamu terkesan lebih panjang ketika menggunakannya.

Celana kulot ini memiliki bahan yang cukup tebal, jadi gak mudah nerawang pada saat dipakai. Meskipun begitu, celana ini tetap adem dan gak bikin gerah sama sekali kok, Ma!

 

7. Hello Zenina Freya Cullotes

Hello Zenina Freya merupakan celana kulot dengan bahan katun yang nyaman dan adem. Celana ini cocok banget buat kamu yang menginginkan gaya kasual. Selain itu, warna polos dari celana ini memudahkan kamu untuk memadukannya dengan baju bercorak.

Celana kulot Hello Zenina ini memiliki ukuran pinggang 58 hingga 108 cm, lingkar paha 72 cm, panjang 94 cm, dan lingkar pinggul 116 cm.

 

8. Cardinal Girl Cullote Jeans

Pecinta celana jeans gausah khawatir, karena aku juga punya rekomendasi kulot jeans yang membuat tampilan kamu lebih chic dan fashionable. Celana kulot jeans ini hadir dengan pola reguler fit yang dapat membuat tampilan kaki menjadi lebih menarik.

Cardinal Girl Culotte Jeans juga memiliki kantong di bagian kiri dan kanannya, sehingga kamu bisa menggunakannya untuk menyimpan barang-barang kecil yang akan kamu bawa.

 

9. Duapola Plisket Box 78178 Kulot

Duapola Plisket Box 78178 Kulot adalah celana kulot model terbaru dengan model plisket yang kini cukup jadi tren. Celana ini sangat cocok dipakai ke pantai karena bahannya yang super adem.

Celana kulot plisket yang sangat nyaman digunakan ini hanya terdiri dari satu ukuran, yakni dengan lingkar pinggang 75 sampai 110 cm, lingkar pinggul 110 cm, serta panjang 90 cm. 

 

10. Zahra Signature Belt Cullote

Ingin tampilan kamu lebih formal dan elegan? Maka kamu bisa mencoba Zahra Siganture Belt Cullote. Celana ini memiliki belt dengan pada bagian pinggang sehingga kamu bisa mengenakannya ke kantor, acara formal, maupun informal.

Celana kulot wanita ini bisa digunakan untuk banyak ukuran, karena belt-nya bisa diikat sesuai bentuk tubuh. Kamu bisa memadukan celana ini dengan blouse, kaos, maupun kemeja.

Nah, itu dia rekomendasi 10 Celana Kulot Kekinian untuk Wanita yang sudah aku rangkum buat Mama. Dari pilihan di atas, celana mana yang jadi favorit kamu? Semoga membantu!

 

Baca juga :

Terima kasih rekomendasinya, Ma!