10 Rekomendasi Merek Helm Terbaik

Ma, Pa, siapa nih disini yang masih sering berkendara motor tanpa menggunakan helm?

Helm merupakan pelindung kepala yang wajib dipakai ketika mengendarai motor. Baik jauh atau dekat, sebagai pengendara atau penumpang, Mama dan Papa harus selalu menggunakan helm, ya.

Meski helm ini hukumnya wajib bagi pengendara motor, namun terkadang ada saja yang masih bingung dalam menentukan merek helm yang tepat untuk dibeli. Nah, kali ini aku mau sharing 10 Rekomendasi Merek Helm Terbaik. Yuk, simak ulasannya!

10 Rekomendasi Merek Helm Terbaik

1. KYT TT Course Electron Matt Black/Yellow

Mama dan Papa yang berkacamata mungkin sering merasa segan memakai helm full face karena busa bagian dalam helm kerap mengimpit tangkai kacamata hingga membuat kulit sakit. KYT melakukan inovasi dengan membuat rongga khusus di kedua sisi cheek pads sebagai tempat untuk tangkai kacamata.

Selain itu, ketika menggunakan helm ini, Mama gak akan kepanasan berkat lima lubang ventilasi depan dan empat lubang ekstraktornya di belakang. Ventilasi yang baik juga didukung dengan busa breathable bieslastic yang andal menyerap keringat untuk kulit tetap kering sepanjang berkendara.

Harga: Kisaran Rp1.374.000 an.

2. Cargloss CF Retro Deep Black

Helm half face bergaya retro buatan Cargloss satu ini memiliki tampilan sederhana, polos, namun tetap enak untuk dimodifikasi. Mama bisa menambahkan pet, visor, dan masker sesuai estetik yang diinginkan. Dari segi kenyamanan, busa helm ini cukup empuk sekaligus terasa mantap di kepala.

Cargloss CF Retro Deep Black sangat pas dipasangkan dengan motor bergaya retro seperti vespa ataupun motor tua lainnya.

Harga: Kisaran Rp300.000 an.

3. RIMC Sada Rosa Tosca Pastel

Tak sedikit pengendara perempuan menginginkan helm motor terbaik yang mampu menonjolkan identitas pemakainya. RIMC mengeluarkan seri Sada Rosa khusus untuk memenuhi kebutuhan tersebut.

Bentuknya yang membulat tanpa sudut, dikombinasikan dengan warna pastel yang lembut, menciptakan aura feminin yang kental. Visor bogonya yang cembung juga memperkuat kesan urban, cocok buat perempuan berjiwa muda.

Harga: Kisaran Rp335.000 an.

4. MDS Pro Rider

Walau berjenis modular, material thermoplastic menjadikan kualitas yang tak mudah rusak pada pemakaian normal. Mama dan Papa bakal lebih leluasa berkendara, baik dalam kecepatan tinggi maupun rendah. Di awal penggunaan, kepala dan leher mungkin akan merasa pegal. Tetapi, bobot yang berat menandakan helm menempel dengan mantap di kepala dan kuat menahan tiupan angin.

Harga: Kisaran Rp445.000 an.

5. JPX FOX1

PX FOX1 memiliki lapisan pelindung yang kuat, tetapi bobotnya ringan, hanya sebesar 1.2 kilogram saja. Pengikat dagunya memakai double D ring. Cat helm ini juga diklaim tidak bakal memudar meski rutin dipakai di bawah terpaan sinar matahari dan hujan.

Helm ini paling cocok untuk Papa yang suka main motor cross. JPX FOX1 memiliki lapisan pelindung yang kuat, tetapi bobotnya ringan, hanya sebesar 1.2 kilogram saja.

Harga: Kisaran Rp530.000 - Rp750.000 an.

6. RSV Windtail Carbon Smoke

Carbon pada nama produk satu ini bukan merujuk pada bahan pure carbon yang digunakan untuk cangkang, melainkan motif warna saja. Tampilan RSV Windtail Carbon Smoke memang cukup unik karena, selain berwarna karbon, juga memiliki spoiler belakang yang jarang terdapat pada helm half face.

Dengan tambahan spoiler belakang tersebut, helm ini memiliki daya aerodinamis yang lebih baik, sekaligus mengeluarkan kesan sporty yang kuat. Clear visor-nya juga cocok untuk Papa yang sering berkendara di malam hari.

Harga: Kisaran Rp670.500 - Rp720.000 an.

7. JPX MX 726-R

Sekilas, helm ini terlihat seperti helm off-road dengan chin guard dan pet yang lebih pendek. Namun sebenarnya, helm ini bertipe hybrid antara full face dan half face berkat chin guard-nya yang bisa dicopot. Uniknya, JPX MX 726-R disematkan kaca visor bawaan, sehingga Papa tidak perlu membeli goggle tambahan.

Selain itu, produk pabrikan lokal ini juga mengadopsi airflow helm off-road sehingga kepala selalu dingin. Jika Papa memilih menggunakan helm JPX ini sebagai half face, Anda perlu mempertimbangkan visornya yang hanya setengah wajah karena membuat bagian hidung dan mulut tidak terlindungi.

Harga: Kisaran Rp630.000 an.

8. Arai RX7X

Kualitas helm ini sangat tinggi, bahkan memenuhi standar balapan profesional. Untuk pemakaian sehari-hari, brand asal Jepang ini akan memastikan ekstra proteksi untuk melindungi kepala dari segala macam benturan yang mungkin terjadi.

Karena hanya menyediakan single visor bening, sebaiknya Papa membeli kaca visor gelap agar bisa diganti untuk berkendara siang hari. Penggantiannya pun sangat gampang berkat fitur khusus yang membuat side pod-nya mudah dibuka.

Harga: Kisaran Rp5.600.000 an.

9. INK Metro 2

INK mempersenjatai varian helm ini dengan visor antibaret. Asal tidak terkena gesekan ekstrem, visornya takkan meninggalkan bekas baret yang menggangu daya pandang pengendara. Papa cukup membersihkan kacanya secara rutin agar tidak ada debu bandel yang menempel.

Selain mengandalkan fitur anti-theft-nya, jika khawatir helm tertukar, Papa bisa memberi nama pada helm ini berkat fitur alfabetnya. Penanda ini cukup berguna untuk menandai helm dari helm serupa milik orang lain, terutama jika Papa sering menaruh helm di tempat penitipan.

Harga: Kisaran Rp490.000 an.

10. Zeus ZS-813

Zeus 813 punya visor gelap untuk menjaga pandangan Papa bebas silau saat berkendara di siang yang terik. Kenyamanan helm ini juga tidak perlu dipertanyakan karena memiliki busa yang tidak menekan kepala, khususnya di bagian daun telinga yang cukup sensitif.

Meski hanya memiliki tiga lubang ventilasi masuk dan satu lubang keluar, helm ini tetap terasa adem berkat busa yang memiliki deflector udara. Sistem yang sama juga membuat udara yang memantul ke visor tidak menimbulkan embun yang mengganggu penglihatan. Visornya sendiri sudah antibaret, lho!

Harga: Kisaran Rp760.000 - Rp960.000 an.

Nah, itu dia 10 Rekomendasi Merek Helm Terbaik. Semoga bermanfaat!

Baca Juga ;

Komentar
Ma, Pa, siapa nih disini yang masih sering berkendara motor tanpa menggunakan helm? Helm merupakan pelindung kepala yang wajib dipakai....

Ma, Pa, siapa nih disini yang masih sering berkendara motor tanpa menggunakan helm?

Helm merupakan pelindung kepala yang wajib dipakai ketika mengendarai motor. Baik jauh atau dekat, sebagai pengendara atau penumpang, Mama dan Papa harus selalu menggunakan helm, ya.

Meski helm ini hukumnya wajib bagi pengendara motor, namun terkadang ada saja yang masih bingung dalam menentukan merek helm yang tepat untuk dibeli. Nah, kali ini aku mau sharing 10 Rekomendasi Merek Helm Terbaik. Yuk, simak ulasannya!

10 Rekomendasi Merek Helm Terbaik

1. KYT TT Course Electron Matt Black/Yellow

Mama dan Papa yang berkacamata mungkin sering merasa segan memakai helm full face karena busa bagian dalam helm kerap mengimpit tangkai kacamata hingga membuat kulit sakit. KYT melakukan inovasi dengan membuat rongga khusus di kedua sisi cheek pads sebagai tempat untuk tangkai kacamata.

Selain itu, ketika menggunakan helm ini, Mama gak akan kepanasan berkat lima lubang ventilasi depan dan empat lubang ekstraktornya di belakang. Ventilasi yang baik juga didukung dengan busa breathable bieslastic yang andal menyerap keringat untuk kulit tetap kering sepanjang berkendara.

Harga: Kisaran Rp1.374.000 an.

2. Cargloss CF Retro Deep Black

Helm half face bergaya retro buatan Cargloss satu ini memiliki tampilan sederhana, polos, namun tetap enak untuk dimodifikasi. Mama bisa menambahkan pet, visor, dan masker sesuai estetik yang diinginkan. Dari segi kenyamanan, busa helm ini cukup empuk sekaligus terasa mantap di kepala.

Cargloss CF Retro Deep Black sangat pas dipasangkan dengan motor bergaya retro seperti vespa ataupun motor tua lainnya.

Harga: Kisaran Rp300.000 an.

3. RIMC Sada Rosa Tosca Pastel

Tak sedikit pengendara perempuan menginginkan helm motor terbaik yang mampu menonjolkan identitas pemakainya. RIMC mengeluarkan seri Sada Rosa khusus untuk memenuhi kebutuhan tersebut.

Bentuknya yang membulat tanpa sudut, dikombinasikan dengan warna pastel yang lembut, menciptakan aura feminin yang kental. Visor bogonya yang cembung juga memperkuat kesan urban, cocok buat perempuan berjiwa muda.

Harga: Kisaran Rp335.000 an.

4. MDS Pro Rider

Walau berjenis modular, material thermoplastic menjadikan kualitas yang tak mudah rusak pada pemakaian normal. Mama dan Papa bakal lebih leluasa berkendara, baik dalam kecepatan tinggi maupun rendah. Di awal penggunaan, kepala dan leher mungkin akan merasa pegal. Tetapi, bobot yang berat menandakan helm menempel dengan mantap di kepala dan kuat menahan tiupan angin.

Harga: Kisaran Rp445.000 an.

5. JPX FOX1

PX FOX1 memiliki lapisan pelindung yang kuat, tetapi bobotnya ringan, hanya sebesar 1.2 kilogram saja. Pengikat dagunya memakai double D ring. Cat helm ini juga diklaim tidak bakal memudar meski rutin dipakai di bawah terpaan sinar matahari dan hujan.

Helm ini paling cocok untuk Papa yang suka main motor cross. JPX FOX1 memiliki lapisan pelindung yang kuat, tetapi bobotnya ringan, hanya sebesar 1.2 kilogram saja.

Harga: Kisaran Rp530.000 - Rp750.000 an.

6. RSV Windtail Carbon Smoke

Carbon pada nama produk satu ini bukan merujuk pada bahan pure carbon yang digunakan untuk cangkang, melainkan motif warna saja. Tampilan RSV Windtail Carbon Smoke memang cukup unik karena, selain berwarna karbon, juga memiliki spoiler belakang yang jarang terdapat pada helm half face.

Dengan tambahan spoiler belakang tersebut, helm ini memiliki daya aerodinamis yang lebih baik, sekaligus mengeluarkan kesan sporty yang kuat. Clear visor-nya juga cocok untuk Papa yang sering berkendara di malam hari.

Harga: Kisaran Rp670.500 - Rp720.000 an.

7. JPX MX 726-R

Sekilas, helm ini terlihat seperti helm off-road dengan chin guard dan pet yang lebih pendek. Namun sebenarnya, helm ini bertipe hybrid antara full face dan half face berkat chin guard-nya yang bisa dicopot. Uniknya, JPX MX 726-R disematkan kaca visor bawaan, sehingga Papa tidak perlu membeli goggle tambahan.

Selain itu, produk pabrikan lokal ini juga mengadopsi airflow helm off-road sehingga kepala selalu dingin. Jika Papa memilih menggunakan helm JPX ini sebagai half face, Anda perlu mempertimbangkan visornya yang hanya setengah wajah karena membuat bagian hidung dan mulut tidak terlindungi.

Harga: Kisaran Rp630.000 an.

8. Arai RX7X

Kualitas helm ini sangat tinggi, bahkan memenuhi standar balapan profesional. Untuk pemakaian sehari-hari, brand asal Jepang ini akan memastikan ekstra proteksi untuk melindungi kepala dari segala macam benturan yang mungkin terjadi.

Karena hanya menyediakan single visor bening, sebaiknya Papa membeli kaca visor gelap agar bisa diganti untuk berkendara siang hari. Penggantiannya pun sangat gampang berkat fitur khusus yang membuat side pod-nya mudah dibuka.

Harga: Kisaran Rp5.600.000 an.

9. INK Metro 2

INK mempersenjatai varian helm ini dengan visor antibaret. Asal tidak terkena gesekan ekstrem, visornya takkan meninggalkan bekas baret yang menggangu daya pandang pengendara. Papa cukup membersihkan kacanya secara rutin agar tidak ada debu bandel yang menempel.

Selain mengandalkan fitur anti-theft-nya, jika khawatir helm tertukar, Papa bisa memberi nama pada helm ini berkat fitur alfabetnya. Penanda ini cukup berguna untuk menandai helm dari helm serupa milik orang lain, terutama jika Papa sering menaruh helm di tempat penitipan.

Harga: Kisaran Rp490.000 an.

10. Zeus ZS-813

Zeus 813 punya visor gelap untuk menjaga pandangan Papa bebas silau saat berkendara di siang yang terik. Kenyamanan helm ini juga tidak perlu dipertanyakan karena memiliki busa yang tidak menekan kepala, khususnya di bagian daun telinga yang cukup sensitif.

Meski hanya memiliki tiga lubang ventilasi masuk dan satu lubang keluar, helm ini tetap terasa adem berkat busa yang memiliki deflector udara. Sistem yang sama juga membuat udara yang memantul ke visor tidak menimbulkan embun yang mengganggu penglihatan. Visornya sendiri sudah antibaret, lho!

Harga: Kisaran Rp760.000 - Rp960.000 an.

Nah, itu dia 10 Rekomendasi Merek Helm Terbaik. Semoga bermanfaat!

Baca Juga ;

Nomor 3 gemes bangeett

group-image
Ma, Pa, siapa nih disini yang masih sering berkendara motor tanpa menggunakan helm? Helm merupakan pelindung kepala yang wajib dipakai....

Ma, Pa, siapa nih disini yang masih sering berkendara motor tanpa menggunakan helm?

Helm merupakan pelindung kepala yang wajib dipakai ketika mengendarai motor. Baik jauh atau dekat, sebagai pengendara atau penumpang, Mama dan Papa harus selalu menggunakan helm, ya.

Meski helm ini hukumnya wajib bagi pengendara motor, namun terkadang ada saja yang masih bingung dalam menentukan merek helm yang tepat untuk dibeli. Nah, kali ini aku mau sharing 10 Rekomendasi Merek Helm Terbaik. Yuk, simak ulasannya!

10 Rekomendasi Merek Helm Terbaik

1. KYT TT Course Electron Matt Black/Yellow

Mama dan Papa yang berkacamata mungkin sering merasa segan memakai helm full face karena busa bagian dalam helm kerap mengimpit tangkai kacamata hingga membuat kulit sakit. KYT melakukan inovasi dengan membuat rongga khusus di kedua sisi cheek pads sebagai tempat untuk tangkai kacamata.

Selain itu, ketika menggunakan helm ini, Mama gak akan kepanasan berkat lima lubang ventilasi depan dan empat lubang ekstraktornya di belakang. Ventilasi yang baik juga didukung dengan busa breathable bieslastic yang andal menyerap keringat untuk kulit tetap kering sepanjang berkendara.

Harga: Kisaran Rp1.374.000 an.

2. Cargloss CF Retro Deep Black

Helm half face bergaya retro buatan Cargloss satu ini memiliki tampilan sederhana, polos, namun tetap enak untuk dimodifikasi. Mama bisa menambahkan pet, visor, dan masker sesuai estetik yang diinginkan. Dari segi kenyamanan, busa helm ini cukup empuk sekaligus terasa mantap di kepala.

Cargloss CF Retro Deep Black sangat pas dipasangkan dengan motor bergaya retro seperti vespa ataupun motor tua lainnya.

Harga: Kisaran Rp300.000 an.

3. RIMC Sada Rosa Tosca Pastel

Tak sedikit pengendara perempuan menginginkan helm motor terbaik yang mampu menonjolkan identitas pemakainya. RIMC mengeluarkan seri Sada Rosa khusus untuk memenuhi kebutuhan tersebut.

Bentuknya yang membulat tanpa sudut, dikombinasikan dengan warna pastel yang lembut, menciptakan aura feminin yang kental. Visor bogonya yang cembung juga memperkuat kesan urban, cocok buat perempuan berjiwa muda.

Harga: Kisaran Rp335.000 an.

4. MDS Pro Rider

Walau berjenis modular, material thermoplastic menjadikan kualitas yang tak mudah rusak pada pemakaian normal. Mama dan Papa bakal lebih leluasa berkendara, baik dalam kecepatan tinggi maupun rendah. Di awal penggunaan, kepala dan leher mungkin akan merasa pegal. Tetapi, bobot yang berat menandakan helm menempel dengan mantap di kepala dan kuat menahan tiupan angin.

Harga: Kisaran Rp445.000 an.

5. JPX FOX1

PX FOX1 memiliki lapisan pelindung yang kuat, tetapi bobotnya ringan, hanya sebesar 1.2 kilogram saja. Pengikat dagunya memakai double D ring. Cat helm ini juga diklaim tidak bakal memudar meski rutin dipakai di bawah terpaan sinar matahari dan hujan.

Helm ini paling cocok untuk Papa yang suka main motor cross. JPX FOX1 memiliki lapisan pelindung yang kuat, tetapi bobotnya ringan, hanya sebesar 1.2 kilogram saja.

Harga: Kisaran Rp530.000 - Rp750.000 an.

6. RSV Windtail Carbon Smoke

Carbon pada nama produk satu ini bukan merujuk pada bahan pure carbon yang digunakan untuk cangkang, melainkan motif warna saja. Tampilan RSV Windtail Carbon Smoke memang cukup unik karena, selain berwarna karbon, juga memiliki spoiler belakang yang jarang terdapat pada helm half face.

Dengan tambahan spoiler belakang tersebut, helm ini memiliki daya aerodinamis yang lebih baik, sekaligus mengeluarkan kesan sporty yang kuat. Clear visor-nya juga cocok untuk Papa yang sering berkendara di malam hari.

Harga: Kisaran Rp670.500 - Rp720.000 an.

7. JPX MX 726-R

Sekilas, helm ini terlihat seperti helm off-road dengan chin guard dan pet yang lebih pendek. Namun sebenarnya, helm ini bertipe hybrid antara full face dan half face berkat chin guard-nya yang bisa dicopot. Uniknya, JPX MX 726-R disematkan kaca visor bawaan, sehingga Papa tidak perlu membeli goggle tambahan.

Selain itu, produk pabrikan lokal ini juga mengadopsi airflow helm off-road sehingga kepala selalu dingin. Jika Papa memilih menggunakan helm JPX ini sebagai half face, Anda perlu mempertimbangkan visornya yang hanya setengah wajah karena membuat bagian hidung dan mulut tidak terlindungi.

Harga: Kisaran Rp630.000 an.

8. Arai RX7X

Kualitas helm ini sangat tinggi, bahkan memenuhi standar balapan profesional. Untuk pemakaian sehari-hari, brand asal Jepang ini akan memastikan ekstra proteksi untuk melindungi kepala dari segala macam benturan yang mungkin terjadi.

Karena hanya menyediakan single visor bening, sebaiknya Papa membeli kaca visor gelap agar bisa diganti untuk berkendara siang hari. Penggantiannya pun sangat gampang berkat fitur khusus yang membuat side pod-nya mudah dibuka.

Harga: Kisaran Rp5.600.000 an.

9. INK Metro 2

INK mempersenjatai varian helm ini dengan visor antibaret. Asal tidak terkena gesekan ekstrem, visornya takkan meninggalkan bekas baret yang menggangu daya pandang pengendara. Papa cukup membersihkan kacanya secara rutin agar tidak ada debu bandel yang menempel.

Selain mengandalkan fitur anti-theft-nya, jika khawatir helm tertukar, Papa bisa memberi nama pada helm ini berkat fitur alfabetnya. Penanda ini cukup berguna untuk menandai helm dari helm serupa milik orang lain, terutama jika Papa sering menaruh helm di tempat penitipan.

Harga: Kisaran Rp490.000 an.

10. Zeus ZS-813

Zeus 813 punya visor gelap untuk menjaga pandangan Papa bebas silau saat berkendara di siang yang terik. Kenyamanan helm ini juga tidak perlu dipertanyakan karena memiliki busa yang tidak menekan kepala, khususnya di bagian daun telinga yang cukup sensitif.

Meski hanya memiliki tiga lubang ventilasi masuk dan satu lubang keluar, helm ini tetap terasa adem berkat busa yang memiliki deflector udara. Sistem yang sama juga membuat udara yang memantul ke visor tidak menimbulkan embun yang mengganggu penglihatan. Visornya sendiri sudah antibaret, lho!

Harga: Kisaran Rp760.000 - Rp960.000 an.

Nah, itu dia 10 Rekomendasi Merek Helm Terbaik. Semoga bermanfaat!

Baca Juga ;

Kerennnn bangettttt, biar kalo kemana mana tetap aman