16 Aplikasi Berbahaya yang Bisa Kuras Baterai HP

Hai Mama dan Papa, pernah ngerasain nggak sih baterai HP jadi cepet boros?

Menurut yang aku tau, kondisi baterai yang cepat habis itu disebabkan oleh penggunaan kita sehari-hai. Tapi nggak cuma itu, beberapa aplikasi yang kita install di HP ada juga lho  yang berbahaya dan bikin baterai cepat habis.

Nggak percaya? Yuk simak informasi dari aku di bawah ini mengenai 16 Aplikasi Berbahaya yang Bisa Kuras Baterai HP.

 

 

Aplikasi berbahaya yang menguras baterai dan kuota pengguna

Menurut informasi yang aku baca dari berbagai sumber, McAfee sebagai peneliti kemanaan menemukan 16 aplikasi berbahaya yang berhasil menyelinap ke Google Play Store. Kabarnya sih, aplikasi ini tuh bisa menguras baterai dan bikin kuota cepet abis.

Kebanyakan apliaksi ini menawarkan beberapa fitur seperti pemindai scan QR, senter, converter mata uang, kamera, note, dan masih banyak lagi. Nah, tanpa disadari, aplikasi-aplikasi ini secara diam-diam menyusupkan malware clicker ke perangkat kita.

Malware ini merupakan perangkat lunak yang masuk ke dalam device (HP) kita tanpa izin, yang baisanya menyebabkan kerusakan pada sistem atau server. Kalo terkena ini, kinerja HP kita jadi terganggu, cepat panas, baterai cepat habis, dan penggunaan data seluler meningkat.

16 Aplikasi Berbahaya yang Bisa Kuras Baterai HP

Berikut ini 16 Aplikasi Berbahaya yang Bisa Kuras Baterai HP diantaranya:

 

1. Nama aplikasi: High-Speed Camera

Package name: com.hantor.CozyCamera

Jumlah unduhan: 10.000.000+

 

2. Nama aplikasi: Smart Task Manager

Package name: com.james.SmartTaskManager

Jumlah unduhan: 5.000.000+

 

3. Nama aplikasi: Flashlight+

Package name: kr.caramel.flash_plus

Jumlah unduhan: 1.000.000+

 

4. Nama aplikasi: 달력메모장

Package name: com.smh.memocalendar

Jumlah unduhan: 1.000.000+

 

5. Nama aplikasi: K-Dictionary

Package name: com.joysoft.wordBook

Jumlah unduhan: 1,000,000+

 

6. Nama aplikasi: BusanBus

Package name: com.kmshack.BusanBus

Jumlah unduhan: 1,000,000+

 

7. Nama aplikasi: Flashlight+

Package name: com.candlencom.candleprotest

Jumlah unduhan: 500,000+

 

8. Nama aplikasi: Quick Note

Package name: com.movinapp.quicknote

Jumlah unduhan: 500,000+

 

9. Nama aplikasi: Currency Converter

Package name: com.smartwho.SmartCurrencyConverter

Jumlah unduhan: 500,000+

 

10. Nama aplikasi: Joycode

Package name: com.joysoft.barcode

Jumlah unduhan: 100,000+

 

11. Nama aplikasi: EzDica

Package name: com.joysoft.ezdica

Jumlah unduhan: 100,000+

 

12. Nama aplikasi: Instagram Profile Downloader

Package name: com.schedulezero.instapp

Jumlah unduhan: 100,000+

 

13. Nama aplikasi: Ez Notes

Package name: com.meek.tingboard

Jumlah unduhan: 100,000+

 

14. 1Nama aplikasi: 손전등

Package name: com.candlencom.flashlite

Jumlah unduhan: 1,000+

 

15. Nama aplikasi: 계산기

Package name: com.doubleline.calcul

Jumlah unduhan: 100+

 

16. Nama aplikasi: Flashlight+

Package name: com.dev.imagevault

Jumlah unduhan: 100+

Itu tadi ya Ma, Pa, 16 Aplikasi Berbahaya yang Bisa Kuras Baterai HP. Yuk lebih hati-hati lagi kalo mau download atau menggunakan aplikasi di smartphone.

Baca juga:

Hai Mama dan Papa, pernah ngerasain nggak sih baterai HP jadi cepet boros? Menurut yang aku tau, kondisi baterai yang....

Hai Mama dan Papa, pernah ngerasain nggak sih baterai HP jadi cepet boros?

Menurut yang aku tau, kondisi baterai yang cepat habis itu disebabkan oleh penggunaan kita sehari-hai. Tapi nggak cuma itu, beberapa aplikasi yang kita install di HP ada juga lho  yang berbahaya dan bikin baterai cepat habis.

Nggak percaya? Yuk simak informasi dari aku di bawah ini mengenai 16 Aplikasi Berbahaya yang Bisa Kuras Baterai HP.

 

 

Aplikasi berbahaya yang menguras baterai dan kuota pengguna

Menurut informasi yang aku baca dari berbagai sumber, McAfee sebagai peneliti kemanaan menemukan 16 aplikasi berbahaya yang berhasil menyelinap ke Google Play Store. Kabarnya sih, aplikasi ini tuh bisa menguras baterai dan bikin kuota cepet abis.

Kebanyakan apliaksi ini menawarkan beberapa fitur seperti pemindai scan QR, senter, converter mata uang, kamera, note, dan masih banyak lagi. Nah, tanpa disadari, aplikasi-aplikasi ini secara diam-diam menyusupkan malware clicker ke perangkat kita.

Malware ini merupakan perangkat lunak yang masuk ke dalam device (HP) kita tanpa izin, yang baisanya menyebabkan kerusakan pada sistem atau server. Kalo terkena ini, kinerja HP kita jadi terganggu, cepat panas, baterai cepat habis, dan penggunaan data seluler meningkat.

16 Aplikasi Berbahaya yang Bisa Kuras Baterai HP

Berikut ini 16 Aplikasi Berbahaya yang Bisa Kuras Baterai HP diantaranya:

 

1. Nama aplikasi: High-Speed Camera

Package name: com.hantor.CozyCamera

Jumlah unduhan: 10.000.000+

 

2. Nama aplikasi: Smart Task Manager

Package name: com.james.SmartTaskManager

Jumlah unduhan: 5.000.000+

 

3. Nama aplikasi: Flashlight+

Package name: kr.caramel.flash_plus

Jumlah unduhan: 1.000.000+

 

4. Nama aplikasi: 달력메모장

Package name: com.smh.memocalendar

Jumlah unduhan: 1.000.000+

 

5. Nama aplikasi: K-Dictionary

Package name: com.joysoft.wordBook

Jumlah unduhan: 1,000,000+

 

6. Nama aplikasi: BusanBus

Package name: com.kmshack.BusanBus

Jumlah unduhan: 1,000,000+

 

7. Nama aplikasi: Flashlight+

Package name: com.candlencom.candleprotest

Jumlah unduhan: 500,000+

 

8. Nama aplikasi: Quick Note

Package name: com.movinapp.quicknote

Jumlah unduhan: 500,000+

 

9. Nama aplikasi: Currency Converter

Package name: com.smartwho.SmartCurrencyConverter

Jumlah unduhan: 500,000+

 

10. Nama aplikasi: Joycode

Package name: com.joysoft.barcode

Jumlah unduhan: 100,000+

 

11. Nama aplikasi: EzDica

Package name: com.joysoft.ezdica

Jumlah unduhan: 100,000+

 

12. Nama aplikasi: Instagram Profile Downloader

Package name: com.schedulezero.instapp

Jumlah unduhan: 100,000+

 

13. Nama aplikasi: Ez Notes

Package name: com.meek.tingboard

Jumlah unduhan: 100,000+

 

14. 1Nama aplikasi: 손전등

Package name: com.candlencom.flashlite

Jumlah unduhan: 1,000+

 

15. Nama aplikasi: 계산기

Package name: com.doubleline.calcul

Jumlah unduhan: 100+

 

16. Nama aplikasi: Flashlight+

Package name: com.dev.imagevault

Jumlah unduhan: 100+

Itu tadi ya Ma, Pa, 16 Aplikasi Berbahaya yang Bisa Kuras Baterai HP. Yuk lebih hati-hati lagi kalo mau download atau menggunakan aplikasi di smartphone.

Baca juga:

Ini sama aja dengan virus. Harus lebih aware sama hp, nih

Balasan Komentar
Ini sama aja dengan virus. Harus lebih aware sama hp, nih

Ini sama aja dengan virus. Harus lebih aware sama hp, nih

Oh begitu ya ma, bahaya juga ya