5 Rekomendasi Scarlett untuk Memutihkan Wajah dan Harga

Mama dan Papa pengguna media sosial, pasti tau dong brand lokal bernama Scarlett?

Scarlett ini banyak banget diandalkan untuk membuat wajah tampak lebih putih lho Ma. Setau aku, Scarlett punya produk mulai dari sabun mandi, losion, facial wash, toner, hingga serum. Dimana semuanya memang diklaim bisa bantu memutihkan wajah. Mama dan Papa ada yang sudah pernah coba sebelumnya?

Biar nggak salah pilih, kali ini aku akan kasih 5 Rekomendasi Scarlett untuk Memutihkan Wajah dan Harga. Simak selengkapnya yuk!

1. Scarlett Whitening Brightly Ever After Serum

 

Ini adalah produk serum dari Scarlett yang bisa bantu mencerahkan dan mengatasi masalah kulit kusam. Di dalamnya terdapat berbagai kandungan seperti phyto whitening, glutathione, vitamin C, niacinamide, serta lavender water, yang bisa membantu memutihkan kulit wajah. Formulanya cukup mudah meresap di kulit, serta bekerja dengan cara menghambat produksi melanin.

Selain itu, kandungan di dalamnya juga bisa bikin kulit jadi terasa lebih calming gitu Ma. Harganya mulai dari Rp 75.000 ya.

2. Scarlett Whitening Body Lotion

 

Kalo produk Scarlett yang satu ini sudah terkenal banget nih, terutama di sosial media. Klaimnya, produk losion dari Scarlett bisa bantu mencerahkan kulit, serta memberi efek sejuk dan segar di tubuh seharian. Ada banyak varian dari losion Scarlett, dimana semua variannya punya kandungan glutathione dan vitamin E.

Nggak cuma memutihkan, losion Scarlett ini juga bisa meratakan perubahan warna kulit, meregenerasi sel kulit mati, serta menetralisir efek radikal bebas di tubuh. Harganya mulai dari Rp 75.000.

3. Scarlett Whitening Shower Scrub

 

Salah satu dari 5 Rekomendasi Scarlett untuk Memutihkan Wajah dan Harga, yaitu ada Scarlett Whitening Shower Scrub. Ini fungsinya sama kayak sabun mandi, dengan beragam varian mulai dari pomegranate, mango, hingga cucumber. Di dalamnya ada scrub yang bisa bantu mengangkat sel kulit mati.

Terus, kandungan di dalamnya juga bermanfaat untuk bikin kulit jadi tampak lebih cerah, serta bikin tubuh kita jadi wangi seharian lho Ma. Harganya mulai dari Rp 75.000.

4. Scarlett Whitening Facial Wash

 

Ini adalah produk facial wash dari Scarlett yang bisa bantu memutihkan wajah. Produk facial wash atau sabun cuci muka dari Scarlett ini punya banyak varian jug lho Ma. Dimana semuanya mengandung aloe vera dan rose petals yang bisa melembutkan dan bikin kulit terasa lebih sejuk.

Facial wash ini bisa jadi salah satu rangkaian produk untuk memutihkan kulit. Karena kalo dipake secara rutin, nantinya kotoran di wajah akan menghilang dan kulit tampak lebih putih serta cerah. Harganya mulai dari Rp 75.000.

5. Scarlett Body Scrub

 

Sebenernya Scarlett Body Scrub ini punya kandungan yang sama dengan body lotionnya. Bedanya, body scrub ini punya dua varian yaitu romansa dan pomegranate. Di dalamnya ada kandungan gluthatione yang bisa mencerahkan kulit dengan lebih cepat. Sementara kandungan vitamin E nya bisa bantu menutrisi kulit, sehingga tampak lebih sehat dan lembap.

Body scrub ini punya tekstur krim dengan warna putih dan butiran-butiran lembut, untuk mengangkat sel kulit mati. Ini sangat direkomendasikan untuk penggunaan area tubuh yang gelap seperti ketiak, lutut, siku atau lipatan lainnya. Harganya mulai dari Rp 75.000.

Sekian informasi dari aku mengenai 5 Rekomendasi Scarlett untuk Memutihkan Wajah dan Harga. Mama dan Papa ada yang sudah pakai salah satunya? Sharing pengalamannya yuk!

Baca juga:

Komentar
Mama dan Papa pengguna media sosial, pasti tau dong brand lokal bernama Scarlett? Scarlett ini banyak banget diandalkan untuk membuat wajah....

Mama dan Papa pengguna media sosial, pasti tau dong brand lokal bernama Scarlett?

Scarlett ini banyak banget diandalkan untuk membuat wajah tampak lebih putih lho Ma. Setau aku, Scarlett punya produk mulai dari sabun mandi, losion, facial wash, toner, hingga serum. Dimana semuanya memang diklaim bisa bantu memutihkan wajah. Mama dan Papa ada yang sudah pernah coba sebelumnya?

Biar nggak salah pilih, kali ini aku akan kasih 5 Rekomendasi Scarlett untuk Memutihkan Wajah dan Harga. Simak selengkapnya yuk!

1. Scarlett Whitening Brightly Ever After Serum

 

Ini adalah produk serum dari Scarlett yang bisa bantu mencerahkan dan mengatasi masalah kulit kusam. Di dalamnya terdapat berbagai kandungan seperti phyto whitening, glutathione, vitamin C, niacinamide, serta lavender water, yang bisa membantu memutihkan kulit wajah. Formulanya cukup mudah meresap di kulit, serta bekerja dengan cara menghambat produksi melanin.

Selain itu, kandungan di dalamnya juga bisa bikin kulit jadi terasa lebih calming gitu Ma. Harganya mulai dari Rp 75.000 ya.

2. Scarlett Whitening Body Lotion

 

Kalo produk Scarlett yang satu ini sudah terkenal banget nih, terutama di sosial media. Klaimnya, produk losion dari Scarlett bisa bantu mencerahkan kulit, serta memberi efek sejuk dan segar di tubuh seharian. Ada banyak varian dari losion Scarlett, dimana semua variannya punya kandungan glutathione dan vitamin E.

Nggak cuma memutihkan, losion Scarlett ini juga bisa meratakan perubahan warna kulit, meregenerasi sel kulit mati, serta menetralisir efek radikal bebas di tubuh. Harganya mulai dari Rp 75.000.

3. Scarlett Whitening Shower Scrub

 

Salah satu dari 5 Rekomendasi Scarlett untuk Memutihkan Wajah dan Harga, yaitu ada Scarlett Whitening Shower Scrub. Ini fungsinya sama kayak sabun mandi, dengan beragam varian mulai dari pomegranate, mango, hingga cucumber. Di dalamnya ada scrub yang bisa bantu mengangkat sel kulit mati.

Terus, kandungan di dalamnya juga bermanfaat untuk bikin kulit jadi tampak lebih cerah, serta bikin tubuh kita jadi wangi seharian lho Ma. Harganya mulai dari Rp 75.000.

4. Scarlett Whitening Facial Wash

 

Ini adalah produk facial wash dari Scarlett yang bisa bantu memutihkan wajah. Produk facial wash atau sabun cuci muka dari Scarlett ini punya banyak varian jug lho Ma. Dimana semuanya mengandung aloe vera dan rose petals yang bisa melembutkan dan bikin kulit terasa lebih sejuk.

Facial wash ini bisa jadi salah satu rangkaian produk untuk memutihkan kulit. Karena kalo dipake secara rutin, nantinya kotoran di wajah akan menghilang dan kulit tampak lebih putih serta cerah. Harganya mulai dari Rp 75.000.

5. Scarlett Body Scrub

 

Sebenernya Scarlett Body Scrub ini punya kandungan yang sama dengan body lotionnya. Bedanya, body scrub ini punya dua varian yaitu romansa dan pomegranate. Di dalamnya ada kandungan gluthatione yang bisa mencerahkan kulit dengan lebih cepat. Sementara kandungan vitamin E nya bisa bantu menutrisi kulit, sehingga tampak lebih sehat dan lembap.

Body scrub ini punya tekstur krim dengan warna putih dan butiran-butiran lembut, untuk mengangkat sel kulit mati. Ini sangat direkomendasikan untuk penggunaan area tubuh yang gelap seperti ketiak, lutut, siku atau lipatan lainnya. Harganya mulai dari Rp 75.000.

Sekian informasi dari aku mengenai 5 Rekomendasi Scarlett untuk Memutihkan Wajah dan Harga. Mama dan Papa ada yang sudah pakai salah satunya? Sharing pengalamannya yuk!

Baca juga:

Kalo aku pribadi suka pake body lotionnya. Aku udah abis dua botol