Review Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer dan Harga

group-image

Kantung mata pastinya menjadi bagian yang harus diperhatikan ketika menggunakan makeup ya, Ma. Pasalnya, kantung mata bisa membuat muka kita terlihat lesu dan juga lebih tua. 

Salah satu produk makeup yang memiliki peran penting untuk masalah kantung mata, menyamarkan bekas luka, dan noda hitam di wajah adalah concealer. Berikut akan aku berikan Review Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer dan Harga khusus untuk Mama. Yuk, simak selengkapnya ya! 

  • Kemasan Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer

Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer memiliki kemasan yang sama seperti foundation Rare Beauty dengan ukuran yang lebih kecil. Rare Beauty memiliki ciri khas kemasan berbentuk tube dan juga tutupnya yang memiliki bola pada bagian atas. Concealer yang satu ini memiliki aplikator doe foot dengan cekungan yang lebih dalam. Kemasan concealer dengan warna pastel dan matte memberikan kesan eksklusif pada produk ini. 

  • Tekstur dan warna Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer

 

Concealer ini diklaim sebagai produk yang ringan tetapi juga high coverage. Teksturnya yang ringan bisa memudahkan Mama untuk mengaplikasikannya pada kantung mata, noda hitam di wajah, dan juga bekas jerawat dengan tidak terlihat cakey. Walaupun ringan, concealer ini juga bisa tetap bertahan sepanjang hari, lho, Ma. Bahkan Rare Beauty mengklaim produk concealer ini sebagai produk sweat resistant atau tahan keringat. 

Hebatnya, Rare Beauty menyediakan 48 shades yang berbeda nih, Ma. Mulai dari shades untuk light skin tone sampai dark skin tone. Jadi enggak perlu khawatir makeup Mama terlihat abu-abu karena sudah sesuai dengan warna kulit yang Mama butuhkan. 

  • Cara pakai Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer

Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer cocok banget digunakan dengan Rare Beauty Liquid Touch Weightless Foundation. Mama bisa langsung mengaplikasikan produk ini pada kantung mata, noda hitam, dan juga bekas jerawat di wajah Mama. Kemudian Mama bisa blend concealer dengan menggunakan jari, beauty blender atau brush sesuai keinginan Mama. 

  • Kelebihan dan kekurangan Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer

Tekstur dari Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer ini menjadi kelebihannya yang patut diacungi jempol. Sama dengan foundation Rare Beauty yang memiliki tekstur ringan, concealer ini akan membuat makeup Mama lebih natural. Apalagi Mama enggak perlu khawatir cari shade yang tepat untuk kulit Mama. Hal ini karena Rare Beauty sudah menyiapkan 48 shades yang bisa Mama pilih. 

Akan lebih lengkap jika aku memberikan informasi tentang Review Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer dan Harga juga ya. Sayangnya bagi sebagian orang harga concealer ini memang cukup pricey nih, Ma. Mama yang tertarik membeli produk ini bisa mengunjungi Sephora Indonesia atau melalui website resmi di Rarebeauty.com. dengan harga mulai dari Rp350.000. 

Nah, itu dia ulasan kali ini tentang Review Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer dan Harga khusus untuk Mama sedang mencari rekomendasi concealer!  

Baca juga:

Kantung mata pastinya menjadi bagian yang harus diperhatikan ketika menggunakan makeup ya, Ma. Pasalnya, kantung mata bisa membuat muka kita....

Kantung mata pastinya menjadi bagian yang harus diperhatikan ketika menggunakan makeup ya, Ma. Pasalnya, kantung mata bisa membuat muka kita terlihat lesu dan juga lebih tua. 

Salah satu produk makeup yang memiliki peran penting untuk masalah kantung mata, menyamarkan bekas luka, dan noda hitam di wajah adalah concealer. Berikut akan aku berikan Review Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer dan Harga khusus untuk Mama. Yuk, simak selengkapnya ya! 

  • Kemasan Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer

Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer memiliki kemasan yang sama seperti foundation Rare Beauty dengan ukuran yang lebih kecil. Rare Beauty memiliki ciri khas kemasan berbentuk tube dan juga tutupnya yang memiliki bola pada bagian atas. Concealer yang satu ini memiliki aplikator doe foot dengan cekungan yang lebih dalam. Kemasan concealer dengan warna pastel dan matte memberikan kesan eksklusif pada produk ini. 

  • Tekstur dan warna Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer

 

Concealer ini diklaim sebagai produk yang ringan tetapi juga high coverage. Teksturnya yang ringan bisa memudahkan Mama untuk mengaplikasikannya pada kantung mata, noda hitam di wajah, dan juga bekas jerawat dengan tidak terlihat cakey. Walaupun ringan, concealer ini juga bisa tetap bertahan sepanjang hari, lho, Ma. Bahkan Rare Beauty mengklaim produk concealer ini sebagai produk sweat resistant atau tahan keringat. 

Hebatnya, Rare Beauty menyediakan 48 shades yang berbeda nih, Ma. Mulai dari shades untuk light skin tone sampai dark skin tone. Jadi enggak perlu khawatir makeup Mama terlihat abu-abu karena sudah sesuai dengan warna kulit yang Mama butuhkan. 

  • Cara pakai Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer

Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer cocok banget digunakan dengan Rare Beauty Liquid Touch Weightless Foundation. Mama bisa langsung mengaplikasikan produk ini pada kantung mata, noda hitam, dan juga bekas jerawat di wajah Mama. Kemudian Mama bisa blend concealer dengan menggunakan jari, beauty blender atau brush sesuai keinginan Mama. 

  • Kelebihan dan kekurangan Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer

Tekstur dari Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer ini menjadi kelebihannya yang patut diacungi jempol. Sama dengan foundation Rare Beauty yang memiliki tekstur ringan, concealer ini akan membuat makeup Mama lebih natural. Apalagi Mama enggak perlu khawatir cari shade yang tepat untuk kulit Mama. Hal ini karena Rare Beauty sudah menyiapkan 48 shades yang bisa Mama pilih. 

Akan lebih lengkap jika aku memberikan informasi tentang Review Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer dan Harga juga ya. Sayangnya bagi sebagian orang harga concealer ini memang cukup pricey nih, Ma. Mama yang tertarik membeli produk ini bisa mengunjungi Sephora Indonesia atau melalui website resmi di Rarebeauty.com. dengan harga mulai dari Rp350.000. 

Nah, itu dia ulasan kali ini tentang Review Rare Beauty Liquid Touch Brightening Concealer dan Harga khusus untuk Mama sedang mencari rekomendasi concealer!  

Baca juga:

akhirnya rare beauty ada di sephoraa :")