Review Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

Hi, hi! Penggunaan moisturizer untuk wajah penting banget, lho! Hal itu untuk menjaga kelembapan kulit wajah. Nah, buat kamu yang lagi bingung cari-cari moisturizer apa yang cocok untuk jenis kulit kamu, mungkin bisa coba Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion.

Sebelum itu, aku sudah rangkum ulasan selengkapnya mengenai Review Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion yang bisa menjadi pertimbangan sebelum membelinya, nih. Penasaran kan?

Yuk, langsung aja simak ulasan selengkapnya mengenai Review Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotiondi bawah ini!

Packaging dan Tekstur Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

 

Packaging Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion ini berbeda dari moisturizer pada umumnya. Kalo biasanya moisturizer dikemas dalam bentuk jar atau tube, lain halnya dengan Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion ini. Kemasannya berbentuk botol dengan tutup flip.

Didominasi warna putih di seluruh kemasannya, berukuran 100 ml. Aku juga suka kemasan seperti ini, karena bisa mencegah tumpah atau bocornya produk jika diletakan berdiri. Teksturnya sedikit watery berwarna putih yang gak lengket sama sekali di kulit.

Daya serapnya cukup baik. Setelah menggunakan produk ini, wajah rasanya fresh dan lembap banget karena kandungan Hyaluronic Acid di dalamnya. Produk ini gak bikin gerah atau greasy setelah memakainya. Aromanya juga gak aneh-aneh dan menusuk hidung.

Semua jenis kulit bisa banget pake produk ini karena bebas dari bahan-bahan berbahaya. Apalagi buat pemilik kulit kering dan sensitif, produk ini dapat membantu permasalahan wajah kamu itu dengan kandungan Hyaluronic Acid yang terkandung di dalamnya.

Kandungan Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

 

Kandungan utamanya adalah Hyaluronic Acid yang bagus untuk menjaga kelembapan kulit. Tidak hanya itu, kandungan ini dapat membantu meregangkan dan melenturkan kulit serta mengurangi kerutan dan garis kulit.

Kandungan lainnya, seperti Aqua (Water), Butylene Glycol, PPG-10, Methyl Glucose Ether, Methylparaben, Disodium Succinate, Sodium Hyaluronate, Hydroxyethylcellulose, Succinic Acid, Hydrolyzed Hyaluronic Acid, Sodium Acetylated Hyaluronate (AcHA)

Cara Pakai Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

  1. Gunakan pada wajah yang telah dibersihkan
  2. Tuangkan secukupnya pada telapak tangan tidak perlu menggunakan kapas, usapkan dan tepuk-tepuk secara lembut ke seluruh wajah secara merata.
  3. Biarkan meresap

Review Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

 

Jujur, aku suka banget sama packagingnya ini. Dengan bentuk seperti ini meminimalisir tumpah karena posisi nyimpennya berdiri dengan tutup flip yang aman banget. Isinya yang banyak bisa jadi lebih hemat dan bisa digunakan sampai berbulan-bulan.

Teksturnya juga nyaman banget, gak bikin gerah atau greasy setelah memakainya. Daya serapnya cukup baik di kulit. Meskipun untuk respon setiap kulit orang itu berbeda-beda, ya. Mungkin dapat menyerap baik di kulitku, tetapi belum tentu sama di kulit kalian.

Di kulit berminyak pun ini sama sekali gak bikin tambah berminyak, daya serapnya baik banget di kulit berminyak. Produk ini diklaim bebas kandungan alkohol dan parfume, sehingga aman banget buat kulit berjerawat atau kulit sensitif sekalipun.

Aku pribadi suka banget selain dari packingnya, tetapi dari isinya yang banyak dengan harga terjangkau. Cocok banget dipake buat pelajar atau mahasiswa yang kantongnya pas-pas an, nih!

Harga Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

Harga Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion sekitar Rp 40.000 an di market place, seperti Shopee dan Tokopedia. Untuk saat ini, produk ini sulit ditemukan di official storenya. Jadi, buat kamu yang mau beli, pandai-pandai memilih seller yang tepat, ya.

Nah, itulah tadi ulasan mengenai Review Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion. Semoga bermanfaat!

Baca juga:

Komentar
Hi, hi! Penggunaan moisturizer untuk wajah penting banget, lho! Hal itu untuk menjaga kelembapan kulit wajah. Nah, buat kamu yang....

Hi, hi! Penggunaan moisturizer untuk wajah penting banget, lho! Hal itu untuk menjaga kelembapan kulit wajah. Nah, buat kamu yang lagi bingung cari-cari moisturizer apa yang cocok untuk jenis kulit kamu, mungkin bisa coba Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion.

Sebelum itu, aku sudah rangkum ulasan selengkapnya mengenai Review Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion yang bisa menjadi pertimbangan sebelum membelinya, nih. Penasaran kan?

Yuk, langsung aja simak ulasan selengkapnya mengenai Review Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotiondi bawah ini!

Packaging dan Tekstur Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

 

Packaging Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion ini berbeda dari moisturizer pada umumnya. Kalo biasanya moisturizer dikemas dalam bentuk jar atau tube, lain halnya dengan Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion ini. Kemasannya berbentuk botol dengan tutup flip.

Didominasi warna putih di seluruh kemasannya, berukuran 100 ml. Aku juga suka kemasan seperti ini, karena bisa mencegah tumpah atau bocornya produk jika diletakan berdiri. Teksturnya sedikit watery berwarna putih yang gak lengket sama sekali di kulit.

Daya serapnya cukup baik. Setelah menggunakan produk ini, wajah rasanya fresh dan lembap banget karena kandungan Hyaluronic Acid di dalamnya. Produk ini gak bikin gerah atau greasy setelah memakainya. Aromanya juga gak aneh-aneh dan menusuk hidung.

Semua jenis kulit bisa banget pake produk ini karena bebas dari bahan-bahan berbahaya. Apalagi buat pemilik kulit kering dan sensitif, produk ini dapat membantu permasalahan wajah kamu itu dengan kandungan Hyaluronic Acid yang terkandung di dalamnya.

Kandungan Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

 

Kandungan utamanya adalah Hyaluronic Acid yang bagus untuk menjaga kelembapan kulit. Tidak hanya itu, kandungan ini dapat membantu meregangkan dan melenturkan kulit serta mengurangi kerutan dan garis kulit.

Kandungan lainnya, seperti Aqua (Water), Butylene Glycol, PPG-10, Methyl Glucose Ether, Methylparaben, Disodium Succinate, Sodium Hyaluronate, Hydroxyethylcellulose, Succinic Acid, Hydrolyzed Hyaluronic Acid, Sodium Acetylated Hyaluronate (AcHA)

Cara Pakai Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

  1. Gunakan pada wajah yang telah dibersihkan
  2. Tuangkan secukupnya pada telapak tangan tidak perlu menggunakan kapas, usapkan dan tepuk-tepuk secara lembut ke seluruh wajah secara merata.
  3. Biarkan meresap

Review Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

 

Jujur, aku suka banget sama packagingnya ini. Dengan bentuk seperti ini meminimalisir tumpah karena posisi nyimpennya berdiri dengan tutup flip yang aman banget. Isinya yang banyak bisa jadi lebih hemat dan bisa digunakan sampai berbulan-bulan.

Teksturnya juga nyaman banget, gak bikin gerah atau greasy setelah memakainya. Daya serapnya cukup baik di kulit. Meskipun untuk respon setiap kulit orang itu berbeda-beda, ya. Mungkin dapat menyerap baik di kulitku, tetapi belum tentu sama di kulit kalian.

Di kulit berminyak pun ini sama sekali gak bikin tambah berminyak, daya serapnya baik banget di kulit berminyak. Produk ini diklaim bebas kandungan alkohol dan parfume, sehingga aman banget buat kulit berjerawat atau kulit sensitif sekalipun.

Aku pribadi suka banget selain dari packingnya, tetapi dari isinya yang banyak dengan harga terjangkau. Cocok banget dipake buat pelajar atau mahasiswa yang kantongnya pas-pas an, nih!

Harga Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

Harga Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion sekitar Rp 40.000 an di market place, seperti Shopee dan Tokopedia. Untuk saat ini, produk ini sulit ditemukan di official storenya. Jadi, buat kamu yang mau beli, pandai-pandai memilih seller yang tepat, ya.

Nah, itulah tadi ulasan mengenai Review Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion. Semoga bermanfaat!

Baca juga:

dulu aku pernah pake satu rangkaian hada labo. jujur, enak banget, gak mengandung alkohol dan parfume. jadi, aman buat kulit sensitif.

Hi, hi! Penggunaan moisturizer untuk wajah penting banget, lho! Hal itu untuk menjaga kelembapan kulit wajah. Nah, buat kamu yang....

Hi, hi! Penggunaan moisturizer untuk wajah penting banget, lho! Hal itu untuk menjaga kelembapan kulit wajah. Nah, buat kamu yang lagi bingung cari-cari moisturizer apa yang cocok untuk jenis kulit kamu, mungkin bisa coba Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion.

Sebelum itu, aku sudah rangkum ulasan selengkapnya mengenai Review Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion yang bisa menjadi pertimbangan sebelum membelinya, nih. Penasaran kan?

Yuk, langsung aja simak ulasan selengkapnya mengenai Review Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotiondi bawah ini!

Packaging dan Tekstur Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

 

Packaging Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion ini berbeda dari moisturizer pada umumnya. Kalo biasanya moisturizer dikemas dalam bentuk jar atau tube, lain halnya dengan Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion ini. Kemasannya berbentuk botol dengan tutup flip.

Didominasi warna putih di seluruh kemasannya, berukuran 100 ml. Aku juga suka kemasan seperti ini, karena bisa mencegah tumpah atau bocornya produk jika diletakan berdiri. Teksturnya sedikit watery berwarna putih yang gak lengket sama sekali di kulit.

Daya serapnya cukup baik. Setelah menggunakan produk ini, wajah rasanya fresh dan lembap banget karena kandungan Hyaluronic Acid di dalamnya. Produk ini gak bikin gerah atau greasy setelah memakainya. Aromanya juga gak aneh-aneh dan menusuk hidung.

Semua jenis kulit bisa banget pake produk ini karena bebas dari bahan-bahan berbahaya. Apalagi buat pemilik kulit kering dan sensitif, produk ini dapat membantu permasalahan wajah kamu itu dengan kandungan Hyaluronic Acid yang terkandung di dalamnya.

Kandungan Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

 

Kandungan utamanya adalah Hyaluronic Acid yang bagus untuk menjaga kelembapan kulit. Tidak hanya itu, kandungan ini dapat membantu meregangkan dan melenturkan kulit serta mengurangi kerutan dan garis kulit.

Kandungan lainnya, seperti Aqua (Water), Butylene Glycol, PPG-10, Methyl Glucose Ether, Methylparaben, Disodium Succinate, Sodium Hyaluronate, Hydroxyethylcellulose, Succinic Acid, Hydrolyzed Hyaluronic Acid, Sodium Acetylated Hyaluronate (AcHA)

Cara Pakai Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

  1. Gunakan pada wajah yang telah dibersihkan
  2. Tuangkan secukupnya pada telapak tangan tidak perlu menggunakan kapas, usapkan dan tepuk-tepuk secara lembut ke seluruh wajah secara merata.
  3. Biarkan meresap

Review Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

 

Jujur, aku suka banget sama packagingnya ini. Dengan bentuk seperti ini meminimalisir tumpah karena posisi nyimpennya berdiri dengan tutup flip yang aman banget. Isinya yang banyak bisa jadi lebih hemat dan bisa digunakan sampai berbulan-bulan.

Teksturnya juga nyaman banget, gak bikin gerah atau greasy setelah memakainya. Daya serapnya cukup baik di kulit. Meskipun untuk respon setiap kulit orang itu berbeda-beda, ya. Mungkin dapat menyerap baik di kulitku, tetapi belum tentu sama di kulit kalian.

Di kulit berminyak pun ini sama sekali gak bikin tambah berminyak, daya serapnya baik banget di kulit berminyak. Produk ini diklaim bebas kandungan alkohol dan parfume, sehingga aman banget buat kulit berjerawat atau kulit sensitif sekalipun.

Aku pribadi suka banget selain dari packingnya, tetapi dari isinya yang banyak dengan harga terjangkau. Cocok banget dipake buat pelajar atau mahasiswa yang kantongnya pas-pas an, nih!

Harga Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion

Harga Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion sekitar Rp 40.000 an di market place, seperti Shopee dan Tokopedia. Untuk saat ini, produk ini sulit ditemukan di official storenya. Jadi, buat kamu yang mau beli, pandai-pandai memilih seller yang tepat, ya.

Nah, itulah tadi ulasan mengenai Review Hada Labo Gokujyun Ultimate Moisturizing Lotion. Semoga bermanfaat!

Baca juga:

wah dari dulu mau coba produk dari Hada Labo tapi lupa terus hehehe