Review Trans Studio Cibubur dan Harga Tiket

Memasuki bulan Desember artinya sebentar lagi liburan telah tiba. Apalagi buat anak-anak sekolah, momen di bulan ini sangat ditunggu-tunggu untuk berlibur bersama sanak keluarga.

Salah satu destinasi wisata yang bisa kamu kunjungi untuk menikmati libur akhir tahun adalah Trans Studio Cibubur. Buat warga Jabodetabek dan sekitarnya ini bisa menjadi salah satu pilihan, nih. Nah, kali ini aku sudah rangkum ulasan selengkapnya mengenai Review Trans Studio Cibubur dan Harga Tiket.

Yuk, simak bersama-sama ulasan selengkapnya mengenai Review Trans Studio Cibubur dan Harga Tiket di bawah ini!

Trans Studio Cibubur merupakan taman bermain di dalam ruangan terbesar di Indonesia yang dikelola oleh Trans Corp. Trans Studio Cibubur memiliki berbagai macam wahana dengan tema seperti program-program acara di Trans TV dan Trans7 yang menawarkan berbagai petualangan seru dan sensasi baru yang dapat dinikmati bersama teman maupun keluarga.

Trans Studio Cibubur memiliki beberapa wahana bermain yang beragam, diantaranya Stunt Show, Spectacular Multimedia Show, Formula Kart, Wave Racer, Science Centre,  Zombie Wars, Jurassic Island, Ifly Indoor Skydiving, Boomerang Hyper Coaster, Alien Taxi, dan Gravitron.

Tempat ini berada di dalam ruangan atau indoor yang pastinya sejuk dan gak panas. Jadi, kamu gak perlu khawatir akan kegerahan atau kepanasan. Tempatnya pun nyaman dan bersih. Kamu dapat menikmati seluruh wahana bermain tanpa terkecuali dan disesuaikan dengan aturan yang berlaku di setiap wahana.

Lokasinya juga cukup strategis, bagi kamu yang tinggal di Jakarta bisa menggunakan kendaraan pribadi melalui jalan tol. Bagi kamu yang tinggal di Depok dan Bogor pun gak terlalu jauh untuk mengjangkau lokasi wahan bermain ini.

Selain itu, di dalam tempat ini juga menyatu dengan mall. Jadi, buat kamu yang sudah lelah bermain seharian dan lapar. Bisa banget mampir ke food court yang tersedia di sana. Harga makanan dan minumannya pun cukup relatif, sesuaikan dengan selera dan budget yang kamu miliki.

Tiket masuk Trans Studio Cibubur merupakan tiket all-in yang bisa digunakan untuk mengakses seluruh wahana dan atraksi yang tersedia. Jika menggunakan kartu Bank Mega, pengunjung akan mendapatkan diskon tambahan.

Harga Tiket Masuk Trans Studio Cibubur

Tiket Masuk Weekday

  • Rp250.000

Tiket Masuk Weekend & High Season

  • Rp325.000

Jam Operasional

Trans Studio Cibubur buka setiap hari sejak pagi hingga malam hari. Di akhir pekan, destinasi wisata ini dijamin ramai oleh pengunjung.

11.00 – 17.00 WIB

Nah, itulah tadi ulasan selengkapnya mengenai Review Trans Studio Cibubur dan Harga Tiket. Selamat berlibur!

Baca juga:

Komentar
Memasuki bulan Desember artinya sebentar lagi liburan telah tiba. Apalagi buat anak-anak sekolah, momen di bulan ini sangat ditunggu-tunggu untuk....

Memasuki bulan Desember artinya sebentar lagi liburan telah tiba. Apalagi buat anak-anak sekolah, momen di bulan ini sangat ditunggu-tunggu untuk berlibur bersama sanak keluarga.

Salah satu destinasi wisata yang bisa kamu kunjungi untuk menikmati libur akhir tahun adalah Trans Studio Cibubur. Buat warga Jabodetabek dan sekitarnya ini bisa menjadi salah satu pilihan, nih. Nah, kali ini aku sudah rangkum ulasan selengkapnya mengenai Review Trans Studio Cibubur dan Harga Tiket.

Yuk, simak bersama-sama ulasan selengkapnya mengenai Review Trans Studio Cibubur dan Harga Tiket di bawah ini!

Trans Studio Cibubur merupakan taman bermain di dalam ruangan terbesar di Indonesia yang dikelola oleh Trans Corp. Trans Studio Cibubur memiliki berbagai macam wahana dengan tema seperti program-program acara di Trans TV dan Trans7 yang menawarkan berbagai petualangan seru dan sensasi baru yang dapat dinikmati bersama teman maupun keluarga.

Trans Studio Cibubur memiliki beberapa wahana bermain yang beragam, diantaranya Stunt Show, Spectacular Multimedia Show, Formula Kart, Wave Racer, Science Centre,  Zombie Wars, Jurassic Island, Ifly Indoor Skydiving, Boomerang Hyper Coaster, Alien Taxi, dan Gravitron.

Tempat ini berada di dalam ruangan atau indoor yang pastinya sejuk dan gak panas. Jadi, kamu gak perlu khawatir akan kegerahan atau kepanasan. Tempatnya pun nyaman dan bersih. Kamu dapat menikmati seluruh wahana bermain tanpa terkecuali dan disesuaikan dengan aturan yang berlaku di setiap wahana.

Lokasinya juga cukup strategis, bagi kamu yang tinggal di Jakarta bisa menggunakan kendaraan pribadi melalui jalan tol. Bagi kamu yang tinggal di Depok dan Bogor pun gak terlalu jauh untuk mengjangkau lokasi wahan bermain ini.

Selain itu, di dalam tempat ini juga menyatu dengan mall. Jadi, buat kamu yang sudah lelah bermain seharian dan lapar. Bisa banget mampir ke food court yang tersedia di sana. Harga makanan dan minumannya pun cukup relatif, sesuaikan dengan selera dan budget yang kamu miliki.

Tiket masuk Trans Studio Cibubur merupakan tiket all-in yang bisa digunakan untuk mengakses seluruh wahana dan atraksi yang tersedia. Jika menggunakan kartu Bank Mega, pengunjung akan mendapatkan diskon tambahan.

Harga Tiket Masuk Trans Studio Cibubur

Tiket Masuk Weekday

  • Rp250.000

Tiket Masuk Weekend & High Season

  • Rp325.000

Jam Operasional

Trans Studio Cibubur buka setiap hari sejak pagi hingga malam hari. Di akhir pekan, destinasi wisata ini dijamin ramai oleh pengunjung.

11.00 – 17.00 WIB

Nah, itulah tadi ulasan selengkapnya mengenai Review Trans Studio Cibubur dan Harga Tiket. Selamat berlibur!

Baca juga:

Pas banget nih untuk liburan nanti. Thank u infonya!

Memasuki bulan Desember artinya sebentar lagi liburan telah tiba. Apalagi buat anak-anak sekolah, momen di bulan ini sangat ditunggu-tunggu untuk....

Memasuki bulan Desember artinya sebentar lagi liburan telah tiba. Apalagi buat anak-anak sekolah, momen di bulan ini sangat ditunggu-tunggu untuk berlibur bersama sanak keluarga.

Salah satu destinasi wisata yang bisa kamu kunjungi untuk menikmati libur akhir tahun adalah Trans Studio Cibubur. Buat warga Jabodetabek dan sekitarnya ini bisa menjadi salah satu pilihan, nih. Nah, kali ini aku sudah rangkum ulasan selengkapnya mengenai Review Trans Studio Cibubur dan Harga Tiket.

Yuk, simak bersama-sama ulasan selengkapnya mengenai Review Trans Studio Cibubur dan Harga Tiket di bawah ini!

Trans Studio Cibubur merupakan taman bermain di dalam ruangan terbesar di Indonesia yang dikelola oleh Trans Corp. Trans Studio Cibubur memiliki berbagai macam wahana dengan tema seperti program-program acara di Trans TV dan Trans7 yang menawarkan berbagai petualangan seru dan sensasi baru yang dapat dinikmati bersama teman maupun keluarga.

Trans Studio Cibubur memiliki beberapa wahana bermain yang beragam, diantaranya Stunt Show, Spectacular Multimedia Show, Formula Kart, Wave Racer, Science Centre,  Zombie Wars, Jurassic Island, Ifly Indoor Skydiving, Boomerang Hyper Coaster, Alien Taxi, dan Gravitron.

Tempat ini berada di dalam ruangan atau indoor yang pastinya sejuk dan gak panas. Jadi, kamu gak perlu khawatir akan kegerahan atau kepanasan. Tempatnya pun nyaman dan bersih. Kamu dapat menikmati seluruh wahana bermain tanpa terkecuali dan disesuaikan dengan aturan yang berlaku di setiap wahana.

Lokasinya juga cukup strategis, bagi kamu yang tinggal di Jakarta bisa menggunakan kendaraan pribadi melalui jalan tol. Bagi kamu yang tinggal di Depok dan Bogor pun gak terlalu jauh untuk mengjangkau lokasi wahan bermain ini.

Selain itu, di dalam tempat ini juga menyatu dengan mall. Jadi, buat kamu yang sudah lelah bermain seharian dan lapar. Bisa banget mampir ke food court yang tersedia di sana. Harga makanan dan minumannya pun cukup relatif, sesuaikan dengan selera dan budget yang kamu miliki.

Tiket masuk Trans Studio Cibubur merupakan tiket all-in yang bisa digunakan untuk mengakses seluruh wahana dan atraksi yang tersedia. Jika menggunakan kartu Bank Mega, pengunjung akan mendapatkan diskon tambahan.

Harga Tiket Masuk Trans Studio Cibubur

Tiket Masuk Weekday

  • Rp250.000

Tiket Masuk Weekend & High Season

  • Rp325.000

Jam Operasional

Trans Studio Cibubur buka setiap hari sejak pagi hingga malam hari. Di akhir pekan, destinasi wisata ini dijamin ramai oleh pengunjung.

11.00 – 17.00 WIB

Nah, itulah tadi ulasan selengkapnya mengenai Review Trans Studio Cibubur dan Harga Tiket. Selamat berlibur!

Baca juga:

dari dulu pengen banget kesini tapi belum sempet