15 Gambar Sayur untuk Anak TK, Yuk Mewarnai!
Coba mewarnai sayuran, yuk!
20 November 2023
Follow Popmama untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Si Kecil sudah mengenal nama-nama dan warna sayuran belum, Ma? Penting untuk si Kecil mulai mengenal berbagai jenis dan warna sayuran. Hal ini tentu akan membuatnya menjadi lebih tahu mengenai perbedaan serta apa saja jenis-jenis sayuran yang biasanya ia konsumsi.
Mama dapat mengajarkan si Kecil dengan memberi pengetahuan dini mengenai sayuran sesuai dengan pahaman mereka. Ini akan membuat informasi dan pengetahuan mereka tentunya kian bertambah sedikit demi sedikit.
Berikut iniPopmama.com sudah merangkum gambar sayuran untuk anak TK yang dapat Mama coba ajarkan saat mewarnainya satu-persatu.
1. Bawang bombay
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar bawang bombay, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli bawang bombay.
Bawang bombay biasanya berwarna oranye atau ungu, kemudian pada isi dagingnya berwarna putih dengan daunnya berwarna hijau. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna putih atau biru.
2. Bawang putih
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar bawang putih, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli bawang putih.
Bawang putih biasanya berwarna putih, kemudian pada isi dagingnya juga berwarna putih. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna merah.
3. Brokoli
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar brokoli, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli brokoli.
Brokoli biasanya berwarna hijau tua pada daunnya, kemudian pada batangnya berwarna hijau muda. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna merah.
4. Cabai
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar cabai, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli cabai.
Cabai biasanya berwarna merah, kemudian tangkai berwarna hijau. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna biru.
5. Daun bawang
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar daun bawang, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli daun bawang.
Daun bawang biasanya berwarna hijau, kemudian pada bagian bawah batang menuju akar berwarna putih dengan akar berwarna cokelat. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna merah.
6. Jagung
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar jagung, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli jagung
Jagung biasanya berwarna kuning dengan sisi daun yang berwarna hijau. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna merah.
Editors' Pick
7. Jamur
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar jamur, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli jamur.
Jamur biasanya memiliki banyak warna, salah satunya berwarna cokelat pada bagian payungnya, kemudian pada bagian batang berwarna putih. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna biru.
8. Kentang
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar kentang, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli kentang.
Kentang biasanya berwarna cokelat, kemudian pada isi dagingnya juga berwarna kuning. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna merah.
9. Kubis
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar kubis, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli kubis.
Bawang putih biasanya berwarna hijau, kemudian pada isi dagingnya juga berwarna putih dengan gradasi kuning. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna biru.
10. Paprika
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar paprika, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli paprika.
Paprika biasanya berwarna merah, kuning, serta hijau. Kemudian pada tangkai daunnya diberi warna hijau. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna putih.
11. Petai
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar petai, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli petai.
Petai biasanya berwarna hijau, kemudian pada isi dagingnya juga berwarna hijau. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna biru
12. Terong
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar terong, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli terong.
Terong biasanya berwarna ungu, kemudian pada daunnya berwarna hijau. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna merah.
13. Timun
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar timun, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli timun.
Timun biasanya berwarna hijau muda dengan gradasi putih, kemudian pada isi dagingnya juga berwarna kuning ke hijauan. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna merah.
14. Tomat
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar tomat, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli tomat.
Tomat biasanya berwarna merah, kemudian pada isi dagingnya juga berwarna merah dengan garis oranye. Lalu pada bagian daun berwarna hijau. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna biru
15. Wortel
Coba perhatikanlah gambar berikut. Gambar ini merupakan gambar wortel, berikanlah warna yang sesuai dengan warna asli wortel.
Wortel biasanya berwarna oranye, kemudian pada isi dagingnya juga berwarna oranye dengan daun hijau muda. Sementara untuk piringnya bisa menggunakan warna biru.
Itulah gambar-gambar dan penjelasan warna untuk sayur-sayuran yang dapat dicoba untuk anak TK. Jangan lupa coba warnain ya!
Baca juga:
- Tebak-tebakan Sayur untuk Anak TK, Coba Yuk!
- 7 Aplikasi Android yang Melatih Anak Menggambar dan Mewarnai
- Tak Hanya Kreatif, Ini 5 Keunggulan Anak yang Hobi Menggambar