Daftar Call Center Jalan Tol untuk Mudik Lebaran 2024
Wajib dicatat sebelum perjalanan mudik nih, Ma
4 April 2024
Follow Popmama untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Jalan tol memang sudah menjadi pilihan jalur favorit yang dilewati pada saat mudik Lebaran. Jika mama sekeluarga berencana mudik Idulfitri menggunakan jalan tol, maka wajib tahu daftar call center-nya.
Seperti kata pepatah, "Sedia payung sebelum hujan", mengetahui nomor call center jalan tol menjadi penting bagi mama sekeluarga untuk berjaga-jaga jika dalam perjalanan nanti mengalami kendala di jalan tol.
Berikut Popmama.com sudah merangkum daftar call center jalan tol untuk mudik Lebaran 2024 secara lebih detail.
Yuk, disimak!
Editors' Pick
Daftar Call Center Jalan Tol untuk Mudik Lebaran 2024
Sebelum melakukan perjalanan mudik jarak jauh, Mama tentu perlu mencatat nomor-nomor penting, termasuk call center jalan tol. Berikut daftar call center jalan tol untuk mudik Lebaran 2024, antara lain:
- Jakarta-Bogor-Ciawi: 14080
- Jakarta-Tangerang: 14080
- Jakarta-Tangerang: 021-55753904
- Tol Tangerang-Merak: 0254-207878
- Purwakarta-Bandung-Cileunyi: 14080
- Jakarta-Cikampek: 14080
- Cikampek-Palimanan: (0260) 7600 600
- Palimanan-Kanci: 023-1484268
- Kanci-Pejagan: (0231) 863 8809
- Pejagan-Pemalang: 0283-4511 000
- Pemalang-Batang: 0800 1404 041
- Semarang: 024-7607777
- Semarang-Bawen: 024-76911505
- Semarang-Batang: 082 129 129 229
- Semarang-Solo: 1500 088/0858 000 16080
- Solo-Ngawi: 0271-6882222
- Ngawi-Kertosono: 0811 3373 301
- Kertosono-Mojokerto: (0321) 888 123
- Surabaya-Mojokerto: 031 787 6677/0822 1182 6677
- Surabaya-Gempol: 031 787 9999/031 787 8080
- Gempol-Pasuruan: 0343-6431177
- Pasuruan-Probolinggo: 0335-8111-777
Daftar Call Center Tol Trans Sumatra untuk Mudik Lebaran 2024
Ruas jalan tol Trans Sumatra juga banyak dilalui pemudik dalam rangka Lebaran. Jika Mama termasuk pemudik yang melintasi tol Trans Sumatra, maka perlu mengetahui daftar call center tol.
Adapun daftar call center tol Trans Sumatra untuk mudik Lebaran 2024, antara lain:
- Terbanggi Besar-Pematang Panggang-Kayu Agung (Terpeka): 0813-2900-0020
- Tol Bakauheni-Terbanggi: 0721-5618009 atau 08117910812
- Tol Kayuagung-Palembang (KAPB): 0811-888-6600
- Palembang-Indralaya (Palindra): 0858-6003-6003
- Indralaya-Prabumulih: 0811-2222-6363
- Bengkulu-Taba Penanjung: 0853-2910-0900
- Pekanbaru-Dumai: 0821-7008-8880
- Pekanbaru-Bangkinang: 0812-6800-6400
- Sigli-Banda Aceh: 0821-6434-6434
- Tol Medan-Binjai: 061-88742996
- Tol Medan-Kualanamu-Tebing Tinggi: 0811-628-5555
- Tol Indrapura-Lima Puluh: +62 821-6387-0001
Daftar Call Center Tol Sulawesi, Bali, dan Kalimantan untuk Mudik Lebaran 2024
Nomor call center jalan tol Sulawesi, Bali, dan Kalimantan juga perlu Mama ketahui jika memang pada mudik Lebaran 2024 melintasi jalur tersebut. Ini dia daftar call center tol Sulawesi, Bali, dan Kalimantan untuk mudik Lebaran 2024, antara lain:
- Tol Nusa Dua-Ngurah Rai-Benoa (Bali Mandara): (0361) 729999
- Ujung Pandang Seksi 1 dan 2: 1500 722
- Makassar Seksi IV: 1500 722
- Tollroad Operator Balikpapan-Samarinda: 14080/0811 5990 800
Jadi, itu dia daftar call center jalan tol untuk mudik Lebaran 2024. Artikel kali ini tentunya sangat membantu Mama untuk mengetahui daftar call center jalan tol. Semoga perjalanan mudik mama sekeluarga kali ini aman dan lancar, ya.
Baca juga:
- Tarif Tol Cinere-Jagorawi Terbaru 2024, Resmi Naik
- Cara Cek Tarif Tol Lewat Google Maps, Mudah Banget
- BPJT Bocorkan Diskon Tarif Tol saat Mudik Lebaran 2024, Jadi Berapa?