Resep Martabak Manis Teflon Tanpa Timbangan
Mudah membuat martabak manis di rumah dengan peralatan yang ada
19 November 2020
Follow Popmama untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Martabak manis merupakan salah satu jajanan malam yang paling digemari. Rasanya yang manis, legit, lembut, dan kenyal memang sangat menyenangkan jika menyantapnya bersama keluarga atau teman di malam hari.
Apalagi jika martabak manis masih dalam keadaan hangat. Akan sangat melengkapi suasana malam hari yang dingin.
Walaupun martabak manis seringkali dijual saat malam hari, bukan berarti martabak manis hanya bisa disantap saat malam hari. Martabak manis juga pas dijadikan menu sarapan di pagi hari.
Mama bisa membuat sendiri martabak manis di rumah. Bisa menggunakan teflon yang ada di rumah dan tak perlu timbangan untuk mengukur bahan.
Popmama.com akan memberitahukan cara membuat martabak manis teflon tanpa timbang yang mudah dan lezat berikut ini.
Durasi masak:
Waktu persiapan 1 jam 3 menit
Waktu memasak 20 menit
Editors' Pick
Porsi:
8 potong