500 Nama Burung yang Bagus dan Hoki Inisial A-Z Beserta Artinya
Berbagai ide nama burung peliharaan ini bermakna bagus dan membawa keberuntungan
12 Juli 2024
Follow Popmama untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Memelihara seekor burung menjadi menjadi suatu hobi yang menyenangkan. Terlebih lagi ketika mendengar kicauan burung yang khas, kita jadi merasakan suasana yang lebih syahdu.
Memberikan nama ke hewan peliharaan tidak hanya memberi pembeda antara yang satu dan lainnya. Namun, pemberian nama juga untuk menguatkan ikatan peliharaan dan pemiliknya.
Selain itu, pemberian nama juga dipercaya sebagai bentuk doa dan harapan terhadap hewan peliharaan.
Nah, kali ini Popmama.com telah merangkum 500 nama burung yang bagus dan hoki inisial A-Z beserta artinya untuk referensi. Yuk, Papa bisa pilih nama di bawah ini untuk burung kesayangannya!
Kumpulan Nama Burung yang Bagus dan Hoki Inisial A-Z
1. Nama burung yang bagus dan hoki inisial A
- Abby: bahagia dan berjiwa bebas
- Abhijay: kemenangan
- Adiwijaya: kemenangan yang hebat
- Adjir: hebat dan cerdas
- Agatón: pemenang, baik
- Agharid: kicau burung
- Aghlan: yang menang
- Agnasina: kuat, hebat
- Agung: hebat, besar, mulia
- Ahere: perangkap burung
- Ailey: burung; pesaing
- Ainmire: yang hebat
- Ajani: menang dalam perjuangan
- Alcibiades: hebat
- Aldred: penasihat yang hebat
- Aleta: setia dan jujur
- Alfathan: kemenangan
- Alie: pesaing
- Alok: (tangisan) kemenangan yang mengharukan
- Althaffathan: kemenangan yang diraih dengan lembut
- Althara: burung
- Alton: beruntung, baik, dan cerdas
- Alura: yang hebat.
- Ambros: hebat
- Amram: bangsa yang hebat
- Andronico: orang yang memperoleh kemenangan
- Anung: anak yang hebat
- Aqilla: burung elang
- Aretino: berkemenangan
- Arfaiz: menang
- Arfathan: kemenangan yang tinggi
- Arjuna: hebat
- Arnaud: burung elang
- Arvel: menangis (dalam konotasi positif)
- Ashkan: terhebat
- Askana: terhebat di Persia
- Asmarani: hebat.
- Aswin: senjata yang hebat
- Atara: diberkahi
- Atemu: mitos Dewa Annu yang hebat
- Atha: rezeki
- Atharfaizi: kemenangan yang murni
- Atish: penguasa yang hebat
- Aufathan: kemenangan yang tepat
- Auzan: kemenangan
- Avanza: burung
- Aveline: seperti burung
- Avissa: seperti burung
- Aya: burung
- Azam: terhebat
- Azfar: yang berjaya, yang menang