250 Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Pembawa Kedamaian Inisial A-M

Mencari nama bayi perempuan dengan makna pembawa kedamaian? Yuk, simak referensinya!

12 Maret 2022

250 Rekomendasi Nama Bayi Perempuan Pembawa Kedamaian Inisial A-M
Pexels/Bruno Bueno

Sambil menantikan hari-hari persalinan yang mungkin semakin dekat, sudahkah Mama dan Papa mempersiapkan nama untuk disematkan pada si Kecil nanti?

Nama menjadi doa sekaligus hadiah yang diberikan orangtua untuk anaknya sejak lahir hingga kelak nanti. Sebagai doa yang akan terus dibawa olehnya, pemberian nama tentu bisa sembarangan.

Dibutuhkan banyak referensi untuk mendapatkan nama yang indah dengan makna baik di dalamnya. Misalnya saja dengan memberikan nama bermakna pembawa kedamaian, ketenangan, bahkan kebahagiaan.

Dengan memberikan nama bermakna demikian, diharapkan si Kecil nantinya tumbuh menjadi pribadi yang selalu memberikan kedamaian, ketenangan, serta kebahagiaan untuk orang sekitarnya.

Jika Mama tertarik dan ingin mengetahui beberapa rekomendasi nama bayi perempuan makna pembawa kedamaian atau ketenangan berinisial huruf A-M, kali ini Popmama.com telah merangkumnya. 

Disimak dengan baik agar rekomendasi ide nama bayi ini bisa diberikan kepada si Kecil ya, Ma!

1. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial A

1. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial A
Freepik/freepic.diller
  1. Abigail: sumber sukacita
  2. Abichail: pemberi sukacita
  3. Adeline: mulia dan damai
  4. Afra: pemimpin yang mencintai kedamaian
  5. Affra: pemimpin yang mencintai kedamaian
  6. Afrya: cinta kedamaian
  7. Agalia: kebahagiaan, sukacita
  8. Ahnjong: ketenangan
  9. Ailin: kedamaian
  10. Ailinekedamaian
  11. Airiana: kedamaian
  12. Airin: kedamaian
  13. Alafia: damai
  14. Alaika: damai
  15. Alan: cantik, damai
  16. Alana: damai, cantik, menarik
  17. Alara: seseorang pembawa kebahagiaan
  18. Allegra: kegembiraan
  19. Alsava: ketenangan, rendah hati
  20. Ali'imalu: penguasa yang cinta damai
  21. Alivia: damai
  22. An: cinta damai, keselamatan
  23. An Na: damai, tenang dan anggun
  24. An Ni: damai, tenang
  25. Anandhi: dia yang membawa kebahagiaan
  26. Anggel: pembawa pesan Tuhan
  27. Amandeep: cahaya yang damai
  28. Amanishakhete: kedamaian
  29. Anet: kedamaian
  30. Aneta: kedamaian
  31. Anetra: kedamaian
  32. Asyakina: ketenangan yang mulia
  33. Ashera: bahagia, diberkati, keberuntungan
  34. Ashyanti: perdamaian
  35. Arianita: kedamaian
  36. Artanti: banyak rezeki, penuh damai
  37. Arrumaisha: mendamaikan
  38. Aryanda: kedamaian
  39. Aquani: damai, bersih
  40. Aqueena: damai
  41. Aquene: kedamaian
  42. Axella: damai
  43. Axelle: kedamaian
  44. Ayline: kedamaian
  45. Ayoka: dia yang menciptakan sukacita

2. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial B

2. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial B
Freepik/valeria_aksakova
  1. Baatarsaikhan: pahlawan pembawa kedamaian
  2. Basheera: pembawa suasana baik, sukacita
  3. Beapembawa sukacita
  4. Beata: pembawa kesenangan
  5. Beatrice: pembawa sukacita
  6. Beatrix: pembawa sukacita
  7. Bedriska: penguasa kedamaian
  8. Bernice: pembawa kemenangan atau sukacita
  9. Binh: damai
  10. Blissany: penuh rahmat dan kebahagiaan
  11. Bushra: membawa kabar gembira

3. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial C

3. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial C
Pexels/Daniel Reche
  1. Cadmi: ketenangan
  2. Cantya: anak yang bahagia
  3. Casimira: meramalkan kedamaian
  4. Chain: damain
  5. Chelseakedamaian yang abadi
  6. Chelsy: kedamaian yang abadi
  7. Chesna: damai, tentram
  8. Chiraz: tenang, damai dan halus
  9. Concordia: mitologi dewa yang mengatur perdamaian setelah peperangan
  10. Cordae: dewa yang mengatur perdamaian setelah peperangan
  11. Colissa: perempuan muda yang menyenangkan

4. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial D

4. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial D
Freepik/prostooleh
  1. Damayanti: damai
  2. Darmi: hatinya berisi kedamaian
  3. Darti: kedamaian
  4. Darsinikedamaian
  5. Dame: damai
  6. Delisha: membuat orang lain gembiar
  7. Delilah: damai
  8. Delysia: individu yang menyenangkan
  9. Delphine: ketenangan
  10. Dewayani: kedamaian
  11. Dianingtyas: kedamaian yang berharga
  12. Ding: tenang, stabil
  13. Dove: simbol perdamaian dan kehalusan
  14. Draguta: kedamaian berharga
  15. Drahomira: kedamaian berharga
  16. Dzifa: hati yang damai
  17. Dzikra: pembawa ketenangan

5. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial E

5. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial E
Pexels/ Craig Adderley
  1. Ebtissam: menyenangkan dan tersenyum
  2. Edith: anak perempuan damai
  3. Edena: orang yang menyenangkan
  4. Eiliya: penuh kedamaian, dicintai Tuhan
  5. Eiliyah: penuh kedamaian
  6. Einas: damai
  7. Eireen: kedamaian
  8. Eirena: damai, kedamaian
  9. Eirene: damai, kedamaian
  10. Eirin: damai
  11. Eirni: damai
  12. Elaiya: damai
  13. Elfrida: damai penguasa
  14. Elfrea: orang yang cinta damai
  15. Elfreeda: cinta damai, tentram
  16. Ellisa: Tuhan adalah Allahku, penguasa damai
  17. Endang: tenang
  18. Enid: perempuan yang tenang
  19. Erasto: dalam kedamaian
  20. Eren: kedamaian
  21. Erin: damai
  22. Erinnakedamaian
  23. Eriu: kedamaian
  24. Ernie: damai
  25. Erniana: damai
  26. Eustasia: stabil, tenang
  27. Evania: perempuan pembawa ketenangan
  28. Evodia: membahagiakan orang lain

Editors' Pick

6. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial F

6. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial F
Pixabay/Claire51700
  1. Fabeena: damai
  2. Faima: damai
  3. Farisha: damai
  4. Farisya: membuat bahagia
  5. Federica: pembawa kedamaian
  6. Ferida: kedamaian
  7. Feyrin: kesetiaan dan kedamaian
  8. Fenjakedamaian
  9. Frada: sukacita, kenyamanan, kedamaian
  10. Frade: sukacita, kepuasan, kebahagiaan
  11. Fradhea: kedamaian yang diberkati
  12. Freda: pemimpin yang cinta damai
  13. Freada: kedamaian
  14. Fredella: peri kedamaian
  15. Freddie: penguasa damai
  16. Frederica: kedamaian
  17. Fredericka: penguasa yang cinta kedamaian
  18. Frederika: penuh kedamaian
  19. Frederikke: penguasa perdamaian
  20. Frederina: penguasa yang cinta kedamaian
  21. Frederique: kedamaian
  22. Freisda: kedamaian
  23. Freida: sukacita, kenyamanan, kedamaian
  24. Frici: kedamaian
  25. Friede: pemimpin yang cinta damai 
  26. Frida: perdamaian
  27. Frideswide: damai dan kuat
  28. Fridianty: kedamaian
  29. Frieda: pemimpin cinta damai
  30. Frigga: penguasa yang damai
  31. Frita: damai
  32. Frisanti: damai
  33. Fritzi: penguasa yang cinta kedamaian
  34. Fritzinn: penguasa yang cinta kedamaian
  35. Fritzline: penguasa yang cinta kedamaian
  36. Fryda: penguasa yang damai

7. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial G

7. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial G
Freepik/v.ivash
  1. Godafrid: Tuhan dan damai
  2. Gale: periang dan nyaman
  3. Galen: tenang
  4. Galena: tenang, lembut
  5. Geyna: tenang dan memiliki aura
  6. Glyn: penyembuh, tenang
  7. Guo: negeri yang damai
  8. Gwenfrewiperdamaian yang diberkati
  9. Gwin: bahagia, diberkati, beruntung
  10. Gzifa: kedamaian

8. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial H

8. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial H
Freepik/senivpetro
  1. Haajirah: damai
  2. Haffafa: damai
  3. Hamda: damai
  4. Hanaa: damai
  5. Halina: tenang, menenangkan
  6. Halynakedamaian
  7. Hadia: damai dan jujur
  8. Harshada: dia yang membawa kebahagiaan
  9. Harshini: penuh dengan kebahagiaan
  10. Harshita: penuh dengan sukacita
  11. Hawadah: ketenangan
  12. Hayrunnisa: damai 
  13. He: damai
  14. Hoa: kedamaian
  15. Houhia: pembuat kedamaian
  16. Humarie: penuh kedamaian
  17. Humarietanga: pesona yang mendamaikan
  18. Humeera: penuh kedamaian

9. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial I

9. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial I
Freepik/freepic.diller
  1. Ida: damai, kebahagiaan
  2. Ifra: memberi kebahagiaan
  3. Ihrin: kedamaian
  4. Irasha: damai
  5. Iren: kedamaian
  6. Irene: damai
  7. Irena: kedamaikan
  8. Irenka: kedamaian
  9. Iria: kedamaian
  10. Irin: kedamaian
  11. Iris: damai
  12. Irina: kedamaian
  13. Irini: damai
  14. Irma: damai sejahtera
  15. Irmah: damai sejahtera
  16. Irmawati: damai sejahtera
  17. Irnekedamaian
  18. Irni: damai
  19. Islamey: selamat, sejahtera, damai
  20. Islamy: selamat, damai

10. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial J

10. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial J
Freepik/bristekjegor
  1. Janoah: sunyi, tenang
  2. Jasmiya: damai
  3. Jafira: damai
  4. Jafirah: damai
  5. Jafrinakedamaian abadi
  6. Jeanitha: dia akan membawa kebahagiaan
  7. Jeffrey: kedamaian ilahi
  8. Jemima: lambang perdamaian
  9. Jerusalen: visi kedamaian
  10. Jinaya: damai
  11. Jing: damai dan beruntung
  12. Joice: orang yang menyenangkan
  13. Jovonna: bahagia, diberkati

11. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial K

11. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial K
Freepik/freepic.diller
  1. Kacey: memberitahukan kedamaian
  2. Kaiolohia: laut yang tenang, pikiran damai
  3. Kairapenuh kedamaian
  4. Kalome: kedamaian
  5. Kansa: damai
  6. Karpani: kegembiraan, kebahagiaan
  7. Kasmira: damai
  8. Kazia: pemimpin perdamaian
  9. Kazuko: anak yang damai
  10. Kazuno: membawa kedamaian
  11. Kazuye: diberkati, putri sulung penuh damai
  12. Keesha: sukacita besar
  13. Khairunisa: damai
  14. Kiew: dicintai banyak orang

12. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial L

12. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial L
Freepik/freepic.diller
  1. Lana: menarik, tenang
  2. Latisha: sukacita besar
  3. Lettice: persona sukacita dan menyenangkan
  4. Livia: perdamaian
  5. Lubomiracinta kedamaian
  6. Lian: tenang dan masuk akal
  7. Lykke: yang bahagia, beruntung

13. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial M

13. Rekomendasi nama bayi perempuan bermakna pembawa kedamaian inisial M
Freepik/v.ivash
  1. Maeve: penyebab sukacita besar
  2. Maisara: ketenangan
  3. Malia: tenang
  4. Malu: kedamaian
  5. Makaira: seseorang yang membawa kebahagian
  6. Mandara: tenang
  7. Maria de la Paz: Maria pembawa damai
  8. Marika: tenang
  9. Marnina: penyebab kebahagiaan
  10. Masarra: kegembiraan, sukacita
  11. Masfia: damai
  12. Meisya: hidup yang tenang
  13. Merin: damai
  14. Merry: sukacita dimanapun ia berada
  15. Meyrika: tenang
  16. Mira: damai, sejahtera
  17. Miroslava: kedamaian agung
  18. Mirunakedamaian
  19. Mona: kedamaian
  20. Mouna: air, kedamaian
  21. Muhana: tenang, damai
  22. Muthmaina: tenang, tentram

Itulah 250 rekomendasi nama bayi perempuan makna pembawa kedamaian dengan inisial huruf A-M. Kumpulan nama di atas mungkin bisa dijadikan referensi dalam merangkai nama yang sesuai untuk si Kecil. 

Mama juga bisa mencari nama bayi dengan cara yang lebih mudah sekarang, karena Popmama.com memiliki tools untuk membantu dalam mencari nama bayi perempuan ataupun nama bayi laki-laki.

Semoga rekomendasi di atas bisa membantu membuat rangkaian nama yang cocok ya, Ma!

Baca juga:

The Latest