350 Nama Bayi Laki-Laki Islami yang Lahir di Bulan Ramadan Inisial N-Z
Rekomendasi nama bayi laki-laki Islami yang lahir di bulan penuh berkah ini bisa dipilih!
13 Maret 2024
Follow Popmama untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Persalinan jadi salah satu momen yang dinanti setiap orangtua untuk bertemu anak mereka. Momen melahirkan anak ini bisa dibilang sebagai hal yang sangat ditunggu dengan mendebarkan. Meski begitu, kesenangan tiada tara pasti dirasakan kepada Mama dan Papa saat pertama kali menggendong malaikat kecil mereka yang lahir ke dunia.
Bagi orangtua yang akan memiliki anak laki-laki yang lahir di bulan Ramadan bisa mencari referensi nama bayi dengan arti yang bagus dan tentunya bermakna Islami. Selain itu, saat ini banyak orangtua yang ingin nama bayinya berbeda dari yang lainnya. Sehingga mencari referensi nama adalah suatu keharusan.
Jika Mama dan Papa saat ini masih bingung, ada referensi dari nama bayi laki-laki Islami yang lahir di bulan Ramadan inisial N-Z. Mama bisa mendiskusikan daftar nama-nama ini dengan pasangan atau keluarga besar.
Jika Mama ingin mengetahui beberapa rekomendasi nama bayi laki-laki Islami yang lahir di bulan Ramadan inisial N-Z, kali ini Popmama.com telah merangkumnya.
1. Nama bayi laki-laki Islami lahir di bulan Ramadan inisial N
- Na'im: Yang berbahagia
- Naashir: Suka menolong
- Naasiruddin: Pembela agama
- Naafi: Yang memberi manfaat
- Naajiy: Yang terbebas dari keburukan
- Naayif: Tinggi
- Nabhan: Mulia
- Nabigh: Orang yang unggul
- Nabihan: Mulia
- Nabil: Cerdas
- Nabillah: Pekerja keras
- Nabis: Berharga
- Nachar: Banyak menolong
- Nadhirrizky: Mendapat rezeki yang baik
- Nadiy: Pemurah
- Nahdan: Kebangkitan
- Nailah: Kesuksesan
- Najada: Tinggi
- Najah: Kemenangan
- Najdat: Berani
- Najmuddin: Bintang agama
- Naqib: Ketua
- Nasat: Kegembiraan
- Nashratul: Kemenangan
- Nashrudin: Penolong agama
- Nasuha: Luhur
- Nasrul Haq: Pertolongan kebenaran
- Nassir: Penjaga
- Naushad: Bahagia
- Nauzan: Pemimpin
- Nawfal: Murah hati
- Nieem: Kebaikan
- Nishaaj: Petualang
- Nuwair: Cahaya
- Nurfatah: Pemimpin yang menerangi
- Nurhakim: Bijaksana
2. Nama bayi laki-laki Islami lahir di bulan Ramadan inisial O
- Oman: Pelindung tinggi
- Omair: Cerdas
- Omar: Pandai berbicara dan memikat
- Omri: Umur panjang
- Opick: Pertolongan
- Osman: Pelayan Tuhan
- Oswald: Kekuatan yang suci
- Othman: Yang tekun
- Otis: Kaya raya
- Otto: Makmur
- Owais: Salah seorang sahabat Rasulullah SAW
- Owen: Seseorang yang beruntung
- Ozak: Yang menyediakan