130 Nama Bayi Laki-Laki Jawa yang Jarang Dipakai, Unik dan Tradisional
Intip deretan nama bayi laki-laki anti mainstream yang bisa dipakai untuk calon putra
25 November 2024
Follow Popmama untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Memilih nama bayi menjadi momen menyenangkan yang penuh makna bagi orangtua. Bagi Mama berniat untuk memberikan sentuhan tradisional namun tetap unik, nama-nama Jawa bisa menjadi pilihan menarik.
Tidak hanya memiliki arti mendalam, nama-nama Jawa juga sarat akan filosofi dan doa. Alih-alih menggunakan nama mainstream, carilah inspirasi melalui nama yang jarang digunakan.
Berikut Popmama.com telah menyiapkan beberapa nama bayi laki-laki Jawa yang jarang dipakai.
Kumpulan Nama Bayi Laki-Laki Jawa yang Jarang Dipakai
Editors' Pick
1. Nama Bayi Laki-Laki Jawa yang Jarang Dipakai Inisial A-D
- Abhicandra artinya cahaya kepintaran
- Abimanyu artinya tidak takut akan kesulitan
- Abisatya artinya orang yang jujur
- Abyasa artinya cerdik
- Ade artinya mahkota
- Adhiarja artinya terlindung
- Adikara artinya berwibawa
- Adinata artinya mulia
- Adipramana artinya penguasa pertama
- Aditya artinya matahari
- Adiwangsa artinya mulia
- Aji artinya berharga
- Aksa artinya nyaman dipandang
- Alambana artinya terpuji
- Andaru artinya dermawan
- Anggabaya artinya orang yang kuat
- Anom artinya muda
- Apta artinya cerdas
- Arga artinya gunung
- Arta artinya harta
- Artawan artinya orang yang mempunyai banyak uang
- Asipattra artinya daun pedang
- Asoka artinya tanpa duka
- Aswangga artinya gesit
- Atma artinya kehidupan
- Atmajaya artinya hidup yang megah
- Bratadikara artinya pemimpin rumah tangga
- Bajrayekti artinya sungguh-sungguh
- Baktiadi artinya mempunyai niat baik
- Batara artinya otoritas dari Tuhan, otoritas raja
- Banyu artinya air
- Bima artinya luar biasa
- Baskara artinya matahari
- Bintang artinya benda langit
- Bhagawanta artinya makmur dan berhasil
- Budiman artinya laki-laki yang berbudi luhur
- Budiono bermakna memiliki kebajikan
- Bancar artinya tidak pernah kering
- Birawa artinya hebat dan dahsyat
- Bagus artinya baik, indah
- Bakti artinya patuh
- Balangga artinya kekuatan utama
- Bambang artinya kesatria
- Bondan artinya pelayan
- Bardiman artinya bersenjata
- Bhagaskara artinya matahari
- Caraka artinya utusan, duta besar
- Cakrawala artinya tempat bintang
- Cayadi artinya bayangan yang indah
- Chandika artinya purnama penerang kehidupan keluarga
- Candra artinya bulan
- Caraka artinya utusan, duta besar
- Cahyadi artinya sinar yang indah
- Cakrabirawa artinya tajam dan menyeramkan
- Cakrabuana artinya bola dunia
- Cayapata artinya gugusan bintang
- Chandana artinya cayu cendana yang harum
- Darsa artinya keinginan
- Dhananjaya artinya satria, lembut
- Daniswara artinya kaya dan mulia
- Dimas artinya yang terkasih
- Danu artinya cahaya penerang
- Damar artinya penerang keluarga
- Danurdara artinya diharap jadi orang yang kaya akan ilmu
- Dwi artinya anak kedua
- Darmaji artinya kebaikan
- Daryata artinya tabah
- Dewangga artinya tubuh Sang Dewa
- Dhika artinya anak yang diberi kelebihan
- Djoko artinya pria muda
- Digdaya artinya penakluk
- Diwangkara artinya anak yang bisa menjadi penerang
2. Nama Bayi Laki-Laki Jawa yang Jarang Dipakai Inisial E-J
- Endrasuta artinya ksatria yang lembut
- Ernawan artinya selalu mampu
- Ersya artinya tuntunan dan petunjuk
- Eryan artinya sinar mentari
- Estiawan artinya laki-laki yang memiliki cita-cita
- Estiono artinya ideal
- Estu artinya anak pertama
- Galih artinya inti, hati
- Gaman artinya senjata
- Gaman artinya senjata
- Ganda artinya lebih dari satu
- Gatot artinya kuat dan berotot
- Gentala artinya naga
- Giandra artinya sejahtera dan cerdas
- Gilang artinya anak lelaki yang teguh
- Girastho artinya benar-benar cekatan
- Giyarto artinya dermawan
- Guinandra artinya sentosa dan pintar
- Jaka artinya pemuda
- Jayakusuma artinya kemenangan yang harum.
- Jayanegara artinya nama raja kedua kerajaan Majapahit
- Jayeng artinya kemenangan
- Jumari artinya selalu sempurna
- Kalingga artinya negeri yang makmur
3. Nama Bayi Laki-Laki Jawa yang Jarang Dipakai Inisial L-Z
- Laksana artinya melewati
- Lesmana artinya bertahan lama
- Madaharsa artinya cinta
- Mahadi artinya bermartabat
- Manendra artinya laki-laki paling cerdas
- Pandega artinya pemimpin
- Panembahanang artinya disembah, dihormati
- Panembrama artinya menyambut tamu
- Panjarwala artinya kapal penjaga tian
- Panjura artinya yang terhormat dan berkarisma
- Prabawa artinya kekuasaan, wibawa
- Qadira artinya yang berkuasa
- Rajawira artinya raja yang bijaksana
- Ramaindra artinya raja yang agung dan bijaksana
- Rantaka artinya yang memiliki kekuatan dan keberanian
- Renjana artinya kerinduan yang mendalam
- Sadewa artinya dewa yang baik
- Sambada artinya sesuai, cocok
- Satriya artinya ksatria
- Tanaya artinya anak laki-laki
- Tresna artinya cinta kasih
- Umara artinya pemimpin
- Utama artinya yang utama, terbaik
- Vikrama artinya keberanian
- Viyata artinya langit, angkasa
- Waskita artinya bijaksana, cerdas
- Wibisana artinya yang memiliki kebijaksanaan dan keberanian
- Wicaksana artinya bijaksana
- Widyadhara artinya dewa pengetahuan
- Wijayakusuma artinya kemenangan yang bersinar
- Yudayana artinya kendaraan perang
- Yudhaningrat artinya keturunan yang penuh keberanian
- Yudhistira artinya pemimpin perang yang tenang
- Zainuri artinya cahaya keindahan
Itu dia nama bayi laki-laki Jawa yang jarang dipakai. Ada nama yang menarik perhatian Mama nggak, nih?
Baca juga:
- 65 Nama Bayi Perempuan Islami 3 Kata Pembawa Berkah dan Rezeki
- 150 Ide Nama Bayi Perempuan Islami yang Lahir di Bulan Januari
- 50 Ide Nama Bayi Laki-Laki Kristen yang Lahir di Bulan November