108 Nama Bayi Perempuan Katolik Inisial A-Z
Nama adalah doa dan harapan orangtua. Yuk, pilih yang paling cocok untuk si Kecil!
21 November 2023
Freepik/Holiak
Follow Popmama untuk mendapatkan informasi terkini. Klik untuk follow WhatsApp Channel & Google News
Setiap orangtua selalu mengharapkan yang terbaik untuk anaknya. Harapan-harapan itu bisa dituangkan ke dalam nama si Anak.
Oleh karena itu, selain indah dan bermakna mendalam, nama biasanya menjadi doa dan harapan orangtua bagi buah hatinya.
Bagi Mama dan Papa yang sedang mencari nama bayi perempuan Katolik, bisa simak ide nama bayi yang sudah dipilih Popmama berikut ini.
Nama Bayi Perempuan Katolik Berawalan A-B
- Adelaide: berbudi luhur, kaum bangsawan
- Agatha: terhormat
- Agnes: suci
- Alodia: kekayaan, harta
- Amata: yang dicintai
- Ana: penuh rahmat
- Anastasia: kebangkitan
- Anne: berkah, yang dipilih Tuhan
- Aquilina: burung elang
- Arabella: jawaban atas doa
- Ascelina: mulia, bangsawan
- Anneline: Tuhan itu maha pengasih dan Ia telah mengabulkan doa-doa.
- Aurelia: emas
- Avila: yang diinginkan
- Azélie: bangsawan, luhur
- Basilla: megah, pemberani
- Beatrice: pembawa kebahagiaan
- Belina: cantik, dewi
- Benedetta: yang diberkati
- Benedicta: yang diberkati
- Benilde: baik
- Bernadette: pemberani, kuat
- Bibiana: penuh kehidupan
- Birgitta: yang diagungkan
- Bridget: kuat, yang diagungkan
- Brigid: kuat
Editors' Pick
Nama Bayi Perempuan Katolik Berawalan C-E
- Caeli: langit, surga
- Camilla: pembantu pastor, pembantu biarawan
- Carmen: taman
- Catherine: suci
- Cecilia: buta, santa pelindung musik
- Cera: buah cherry, putri, seraphim, yang berapi-api
- Chantal: terbuat dari batu, penyanyi sebuah lagu
- Chiara: cerah, bercahaya
- Clairvoux: pemandangan matahari yang jelas,
- Clare: cerah, terkenal
- Clelia: mulia, agung
- Clotilde: dikenal di pertarungan
- Colette: pemenang
- Dolores: penderitaan
- Dominica: milik Tuhan
- Dorothy: hadiah dari Tuhan
- Edel: luhur, berani
- Eden: tempat di mana ada kesenangan dan kebahagiaan
- Edith: kaya, makmur
- Elined: idola
- Elisabeth: janji Tuhan
- Emanuela: Tuhan beserta kita
- Emiliana: unggul, saingan
- Émilie: saingan, penuh hasrat
- Emily: saingan, penuh hasrat
- Emerentiana: pantas, memberikan kebaikan bagi orang lain
Nama Bayi Perempuan Katolik Berawalan F-K
- Fatima: menawan, yang bersinar
- Faustina: beruntung
- Felicitas: beruntung, bahagia
- Fina: Tuhan akan menambahkan
- Francesca: bebas
- Genevieve: perempuan di pertandingan
- Gianna: Tuhan maha pengasih
- Giovanna: Tuhan maha pengasih
- Giuditta: perempuan dari Yudea
- Giuseppina: Tuhan akan menambahkan
- Helena: cahaya bersinar
- Henriette: penguasa rumah
- Ignatia: api, yang berapi-api
- Immaculee: suci, perawan
- Isabel: berjanji kepada Tuhan, Tuhan adalah sumpahku, Tuhan adalah kesempurnaan
- Jacinta: bunga Hyacinth
- Jane: Tuhan maha pengasih
- Josephine: Tuhan maha besar
- Karoline: ia yang bebas
- Katharine: suci
- Kiara: terang atau bersih
Nama Bayi Perempuan Katolik Berawalan L-O
- Landra: penasihat
- Laura: kemenangan
- Laurentia: kemenangan
- Leonie: singa
- Liesse: kegembiraan yang luar biasa, kesenangan
- Lille: bunga, orang yang mulia
- Lillian: suci
- Louise: prajurit yang terkenal
- Lourdes: nama kota yang berkaitan dengan penampakan Bunda Maria
- Lucia: cahaya
- Maddalena: perempuan dari Magdala, menara
- Madeleine: perempuan dari Magdala
- Madone: Perawan Maria
- Margaret: mutiara
- Maria: kesayangan, bintang di laut
- Marian: kesayangan, bintang di laut, pemberontak
- Mariana: kesayangan, bintang di laut, pemberontak
- Mauria: unik, istimewa, misterius dan mistis
- Merici: laut, malaikat, pembawa pesan
- Monica: penasihat, unik
- Nazaria: didedikasikan untuk Tuhan
- Odilia: warisan, kekayaan, memuji Tuhan
Nama Bayi Perempuan Katolik Berawalan P-Z
- Paula: mungil, rendah hati
- Pauline: mungil
- Perpetua: selamanya
- Pia: saleh atau terhormat
- Pieta: saleh, religius
- Pillai: anak raja
- Philomena: pencinta kekuatan, orang yang dicintai, dan kekasih yang pemberani
- Rita: mutiara
- Rose: mawar
- Teresa: akhir musim panas, memanen
- Verena: benar, integritas, pembawa kemenangan
- Veronica: dia yang membawa kemenangan, citra sejati
- Zelie: mulia
Nah, itu 108 ide nama bayi perempuan Katolik yang bisa dipilih oleh Mama dan Papa. Selamat memilih!
Baca juga:
- 125 Nama Bayi Perempuan Jawa Manis Inisial A-Z
- 100 Nama Bayi Perempuan Kristen Inisial A dan Artinya
- 500 Nama Bayi Perempuan Jawa Sansekerta Inisial A-Z